5 Manfaat Jengkol untuk Kesehatan, Bisa Mencegah Anemia

Jumat 03 Februari 2023, 14:30 WIB
5 Manfaat Jengkol untuk Kesehatan, Bisa Mencegah Anemia (Sumber : Freepik)

5 Manfaat Jengkol untuk Kesehatan, Bisa Mencegah Anemia (Sumber : Freepik)

SUKABUMIUPDATE.com - Manfaat jengkol ternyata tidak main-main lho. Meskipun bau, nyatanya tanaman yang memiliki nama latin Archidendron jiringa ini baik untuk kesehatan.

Bagi sebagian orang mungkin masih belum mengetahui manfaat jengkol ini, meskipun sering mengkonsumsinya.

Sebagai informasi manfaat jengkol tersebut didapatkan dari banyaknya nutrisi yang terkandung didalamnya, seperti protein, lemak, karbohidrat, vitamin C, serat, kalium, natrum, dan fosfor.

Baca Juga: Sederet Manfaat Buah Cecendet atau Ciplukan, Bisa Menurunkan Diabetes

Nah, penasaran kan apa saja manfaat dari jengkol? Yuk simak penjelasannya di bawah ini seperti melansir dari Suara.com.

Dapat Membantu Mencegah Anemia

Jengkol dikenal memiliki kandungan zat besi yang kaya, sehingga dapat membantu produksi sel darah merah di dalam tubuh. 

Baca Juga: Kamu Wajib Tahu! Ini 4 Manfaat Buah Kesemek untuk Mengobati Asam Lambung

Hal ini memungkinkan seseorang terhindar dari risiko anemia karena kekurangan sel darah merah, yang dipicu kekurangan asupan zat besi.

Untuk wanita bahkan konsumsi jengkol direkomendasikan pada masa datang bulan untuk membantu memperbaiki sel darah merah yang keluar selama masa ini.

Dapat Menguatkan Gigi dan Tulang

Di dalam jengkol sendiri terkandung kalsium dan fosfor, yang diperlukan untuk memperkuat struktur gigi dan tulang.

Pertumbuhan keduanya dapat berjalan optimal ketika mendapatkan asupan nutrisi yang optimal pula, dan jengkol menjadi salah satu makanan yang akan memberikan asupan tersebut.

Saat kedua nutrisi ini terpenuhi, maka tubuh juga akan terhindar dari risiko pengeroposan tulang atau osteoporosis di usia senja nanti.

Baca Juga: Manfaat Leunca, Lalapan Andalan Orang Sunda yang Jarang Diketahui

Dapat Melancarkan Peredaran Darah

Risiko penyakit jantung muncul saat peredaran darah di dalam tubuh mengalami hambatan dan tidak lancar. 

Hal ini juga bisa memicu berbagai penyakit kronis lain jika tidak segera diatasi. Konsumsi jengkol secara rutin dapat membantu seseorang memiliki peredaran darah yang lebih lancar.

Baca Juga: Manfaat Daun Singkong untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui

Hal ini disebabkan karena kandungan vitamin dan mineral jengkol yang kaya, sehingga tubuh bisa mengoptimalkan semua nutrisi ini.

Menjadi Solusi Jika Sulit BAB

Salah satu manfaat makan jengkol yang paling nyata mungkin adalah mengatasi masalah BAB yang dialami seseorang.

Jengkol, termasuk dalam makanan dengan kandungan serat tinggi sehingga dapat membantu melancarkan pencernaan.

Di waktu yang sama, ketika sistem pencernaan lancar, maka penyerapan makanan bisa berjalan dengan baik dan nutrisi bisa diserap sempurna. 

Hal ini juga akan mendukung kesehatan secara umum, karena nutrisi yang dibutuhkan tubuh benar-benar dapat dicukupi.

Dapat Mencegah Kanker

Melansir dari Alodokter.com, jengkol juga dapat mencegah kanker. Manfaat tersebut didapatkan dari kandungan vitamin C yang ternyata berperan penting untuk mencegah penyakit kronis yang disebabkan oleh radikal bebas.

Selain itu, kandungan senyawa fenolik juga berfungsi sebagai antioksidan yang mampu menangkal bahaya radikal bebas untuk melindungi tubuh dari berbagai penyakit berbahaya, salah satunya adalah kanker.

Itulah lima manfaat jengkol yang perlu diketahui. Namun, bukan berarti Anda dapat mengonsumsinya secara berlebihan ya, karena jengkol juga memiliki dampak buruk.

Sumber: Suara.com (I Made Rendika Ardian)

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi29 Maret 2024, 04:06 WIB

Buka Jalur Darurat di Dekat Jalan Amblas, Warga Simpenan Sukabumi Patungan Sewa Lahan

Warga Desa Mekarasih Simpenan Sukabumi patungan menyewa lahan agar bisa memakai dan membuka jalan darurat di dekat jalan yang amblas.
Jalan alternatif penghubung Kecamatan Warungkiara dan Kecamatan Simpenan Kabupaten Sukabumi amblas pada Jumat (15/3/2024) (Sumber : SU/Ilyas)
Life29 Maret 2024, 04:00 WIB

9 Manfaat Rutin Bangun Pagi untuk Kesehatan, Bantu Jaga Kondisi Mental

Meskipun tidak semua orang harus bangun pagi untuk merasakan manfaat kesehatan ini. Akan tetapi, bagi banyak orang, bangun pagi secara konsisten dapat menjadi langkah penting dalam menjaga kesehatan dan kesejahteraan mereka secara keseluruhan.
Ilustrasi. Bangun Tidur. Manfaat Rutin Bangun Pagi untuk Kesehatan, Bantu Jaga Kondisi Mental. Sumber: Freepik/freepik
Sukabumi29 Maret 2024, 03:21 WIB

Terekam CCTV, Dua Pria Beraksi Pecah Kaca Mobil Lalu Gondol Tas Sekolah di Brawijaya Sukabumi

Waspada, korban pecah kaca mobil yang terekam CCTV ini mengaku sudah kedua kalinya mengalami kejadian serupa di Brawijaya Sukabumi.
Tangkapan layar video CCTV dua pria beraksi pecah kaca mobil di Jalan Brawijaya Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Food & Travel29 Maret 2024, 03:00 WIB

Resep Kue Nastar Keju 6 Kuning Telur Khas Lebaran Idul Fitri

Yuk Recook Resep Kue Nastar Keju 6 Kuning Telur Khas Lebaran Idul Fitri!
Ilustrasi. Resep Kue Nastar Keju 6 Kuning Telur Khas Lebaran Idul Fitri. Sumber Foto : Instagram/@sukabikinkue
Life29 Maret 2024, 00:57 WIB

Jangan Salah Kaprah, Ini 6 Etika Makan di Depan Calon Mertua Agar Tidak Canggung

Saat makan dengan calon mertua, etika makan yang benar sangat penting untuk diperhatikan dan dapat memengaruhi kesan pertama yang Anda buat pada mereka.
Ilustrasi makan makan bersama calon mertua. (Sumber : Pixabay)
Life29 Maret 2024, 00:51 WIB

6 Cara Ampuh Hilangkan Kecoak di Rumah Dalam Sekejap

Pengendalian kecoak di dalam rumah merupakan salah satu langkah penting dalam menjaga kebersihan dan kesehatan rumah tangga.
Ilustrasi kecoak. (Sumber : Pixabay)
Life28 Maret 2024, 23:54 WIB

7 Skill yang Wajib Dimiliki oleh Mahasiswa, Harus Bisa Beradaptasi

Sebagai seorang mahasiswa, terdapat banyak tuntutan dan tantangan dalam menghadapi dunia akademik dan persiapan untuk karir masa depan.
Ilustrasi mahasiswa. (Sumber : Pixabay)
Produk28 Maret 2024, 23:16 WIB

Pekan Ketiga Ramadan, Beras dan Cabai-cabaian Turun Harga di Pasar Parungkuda Sukabumi

Harga komoditas pangan di Pasar Parungkuda Sukabumi seperti beras dan cabai-cabaian kompak alami penurunan di pekan ketiga ramadan.
Ilustrasi Cabai. (Sumber : SU/Ibnu)
Life28 Maret 2024, 22:58 WIB

Jangan Diberi Racun, Ternyata Ini 6 Cara Ampuh Usir Tikus di Rumah

Tikus adalah salah satu hama yang sering menjadi masalah bagi banyak orang karena dapat merusak makanan, kabel listrik, dan bahkan kesehatan kita.
Ilustrasi. Hewan tikus yang sering dianggap hama di rumah. (Sumber : Pixabay)
Keuangan28 Maret 2024, 22:41 WIB

KPPN Sukabumi Telah Realisasikan Seratus Persen Pembayaran THR 2024

Jelang Hari Raya Idul Fitri, KPPN Sukabumi telah merealisasikan pembayaran THR untuk 7.917 penerima di 67 satuan.
Kepala KPPN Sukabumi, Abdul Lutfi. (Sumber : Istimewa)