Kamu Wajib Tahu! Ini 4 Manfaat Buah Kesemek untuk Mengobati Asam Lambung

Kamis 02 Februari 2023, 19:00 WIB
Ilustrasi buah kesemek -  4 Manfaat Buah Kesemek untuk Mengobati Asam Lambung. | (Sumber : Freepik.com).

Ilustrasi buah kesemek - 4 Manfaat Buah Kesemek untuk Mengobati Asam Lambung. | (Sumber : Freepik.com).

SUKABUMIUPDATE.com - Buah kesemek adalah buah jeruk berbentuk seperti tomat yang mempunyai nama latin Diospyros Kaki ini dipercaya sebagai buah yang dapat mengobati asam lambung.

Ya, buah kesemek termasuk golongan buah-buahan yang aman dikonsumsi oleh penderita asam lambung. Buah ini berasal dari Negara Jepang dan Cina yang banyak dimanfaatkan sebagai obat herbal.

Mengutip dari laman Alodokter, buah kesemek memiliki sejumlah nutrisi penting yang bermanfaat untuk tubuh seperti Karbohidrat, Vitamin A, Vitamin C, Mangan, Serat, Thiamin, Riboflavin, Folat, Magnesium dan Fosfor.

Baca Juga: Sederet Manfaat Daun Kelor untuk Kesehatan, Bisa Obati Asam Lambung

Menghinpun Yoursay.suara.com (Portal Suara.com) yang dilansir dari Nutrilakes.id, berikut ini adalah manfaat buah kesemek untuk asam lambung yang mungkin jarang orang ketahui.

1. Mengatasi radang

Buah kesemek ini mempunyai lapisan putih di permukaan kulitnya dan terdapat kandungan tanin serta zat anti inflamasi.

Oleh karena itu, apabila dikonsumsi dapat mengatasi radang lambung, dengan cara area lambung yang terkena radang memperoleh nutrisi.

Baca Juga: Kronologi Adu Banteng Avanza Vs Angkot di Cibadak Sukabumi

Maka tak heran, apabila buah ini kerap dikonsumsi oleh seseorang yang mengalami luka atau infeksi di area tubuhnya.

2. Mengurangi produksi asam lambung

Seseorang mungkin saja mengalami asam lambung tinggi yang disebabkan oleh banyak hal.

Bahkan produksi asam lambung yang melebihi jumlah normal ini bisa naik hingga ke tenggorokan dan apabila dibiarkan terus-menerus hal ini bisa mengganggu proses metabolisme.

Baca Juga: Dikdik dan Bos Jamal Preman Pensiun Kembali Berakting! Syuting Film Apa di Sukabumi?

Kemudian buah kesemek yang dimakan segar ini dapat mengurangi produksi asam lambung karena di dalamnya terdapat protein, kalsium, kalium, dan zat besi yang mana mengurangi asam lambung.

3. Membuat proses pencernaan makanan lancar

Adanya kandungan air dalam buah kesemek ini sangat baik untuk asam lambung pada saat proses pencernaan itu terjadi.

Baca Juga: Bos Aos Preman Pensiun 8 Kembali ke Terminal, Rest In Peace Terusir dari Parkiran?

Pasalnya, asam lambung ini membutuhkan banyak cairan untuk melaksanakan tugasnya dalam mengolah zat makanan yang masuk ke dalam mulut.

4. Mempercepat penyembuhan

Seseorang yang mengalami masalah asam lambung ini pasti biasanya merasakan gejala seperti mual, mules, mulut menjadi asam dan juga sakit di bagian ulu hati.

Salah satunya adalah dengan mengonsumsi buah kesemek yang segar karena di dalamnya terdapat kandungan air bercampur dengan zat-zat penting di dalamnya.

Baca Juga: Pengerjaan Tol Bocimi Seksi 3 Cibadak-Cibolang Mulai Disiapkan, Tunggu Rampung Seksi 2

Akan tetapi, hal ini tentunya tidak bisa berjalan dengan baik dan butuh waktu dan juga harus diimbangi dengan mengonsumsi makanan berserat seperti karbohidrat.

Demikianlah beberapa manfaat buah kesemek bagi kesehatan lambung. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.

Sumber: Yoursay.suara.com (Portal Suara.com)

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
DPRD Kab. Sukabumi23 Oktober 2024, 22:10 WIB

Banggar DPRD Sukabumi dan Pemda Sepakati RAPBD 2025, Fokus Pembangunan Infrastruktur

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sukabumi menggelar rapat Badan Anggaran (Banggar) bersama Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) terkait pembahasan Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (RAPBD) 2025.
Rapat Badan Anggaran DPRD Kabupaten Sukabumi sepakati RAPBD 2025 | Foto : Ilyas Supendi
Sukabumi23 Oktober 2024, 21:49 WIB

Kecewa, 16 Anggota Walk Out Saat Paripurna Pembentukan AKD DPRD Kota Sukabumi

Sebanyak 16 Anggota DPRD Kota Sukabumi dikabarkan tak kembali saat jeda istirahat sidang paripurna membahas pembentukan alat kelengkapan dewan (AKD) di ruang sidang Gedung DPRD Kota Sukabumi. Selasa (22/10/2024) malam.
Rapat paripurna pembahasan AKD di Gedung DPRD Kota Sukabumi. Selasa (22/10/2024) | Foto : Dok. Sekwan
Inspirasi23 Oktober 2024, 20:53 WIB

Jejak Inspiratif, Sosok Wamen Pendidikan Dr. Fajar Dimata Guru dan Kakak Kelas di YASTI Sukabumi

Kemunculan nama Fajar Riza Ulhaq di jajaran Kabinet Merah Putih menjadi kebanggaan tersendiri bagi guru dan kakak kelasnya semasa sekolah tingkat menengah di Kabupaten Sukabumi. Pasalnya, Dr. Fajar merupakan alumni MTs YASTI
Dr. Fajar Riza Ulhaq, Wamen Pendidikan RI 2024-2029 (kiri), Haerudin (Guru MTs Yasti Cisaat Sukabumi) | Foto : Sukabumiupdate.com
Musik23 Oktober 2024, 20:00 WIB

Tinggal Menghitung Hari, NEVAEVA! Festival 2024 Batal Diselenggarakan

Festival musik yang akan mendatangkan musisi dari K-Hip Hop dan K-R&B yakni NEVAEVA! Festival 2024 secara resmi mengumumkan batal diselenggarakan.
Tinggal Menghitung Hari, NEVAEVA! Festival 2024 Batal Diselenggarakan (Sumber : Instagram/@nevaeva_indonesia)
Jawa Barat23 Oktober 2024, 19:58 WIB

Anggota DPRD Jabar Haji Aka Minta Negara Cari Solusi untuk Masalah Gurandil di Sukabumi

Hal ini lebih khusus disampaikan kepada Dinas ESDM Jabar.
Anggota Komisi IV DPRD Jabar Yusuf Maulana mengikuti rapat kerja dengan mitra kerja Komisi IV di kantor BAPENDA Kabupaten Garut pada Selasa, 22 Oktober 2024. | Foto: Istimewa
Sukabumi23 Oktober 2024, 19:29 WIB

Hilang Kendali di Tikungan Lalu Tabrak Warung, Pemotor Tewas di Simpenan Sukabumi

Mereka diduga kehilangan kendali sehingga terjatuh ke sebelah kiri jalan.
Lokasi kecelakaan tunggal di Jalan Cigaru-Kiara Dua, tepatnya di kawasan perkebunan Teh Cigaru, Desa Kertajaya, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Rabu (23/10/2024). | Foto: Istimewa
Food & Travel23 Oktober 2024, 19:00 WIB

5 Makanan Khas Kota Tangerang yang Unik dan Menggugah Selera

Tangerang memiliki segudang kuliner khas yang menggugah selera dan wajib dicoba.
Tangerang memiliki segudang kuliner khas yang menggugah selera dan wajib dicoba. (Sumber : Instagram/@laksatangerangcikimhua/@sumsum_pisangmas).
Entertainment23 Oktober 2024, 18:30 WIB

NCT DREAM Bakal Merilis Album Baru Bulan Dengan Formasi Lengkap

Kabar bahagia datang dari NCT DREAM yang akan comeback dengan merilis album terbaru bertajuk DREAMSCAPE pada 11 November 2024. Renjun akan berpartisipasi usai hiatus.
NCT DREAM Bakal Merilis Album Baru Bulan Dengan Formasi Lengkap (Sumber : Instagram/@nct_dream)
Life23 Oktober 2024, 18:00 WIB

Kumpulan Doa Minta Jodoh Terbaik untuk Laki-laki dan Perempuan, Yuk Amalkan

Berdoa meminta jodoh terbaik merupakan salah satu bentuk ikhtiar seorang hamba kepada Allah SWT.
Meminta jodoh yang terbaik adalah bentuk usaha untuk mendapatkan pasangan hidup yang bisa membimbing kita dalam menjalankan ibadah dan meraih ridho Allah. | (Sumber : Instagram/@dindahw)
Sukabumi23 Oktober 2024, 17:53 WIB

Satu Tewas! Pemotor Satria Kecelakaan Tunggal di Jalan Simpenan Sukabumi

Kecelakaan melibatkan pengendara dan penumpang sepeda motor Satria F 150.
Sepeda motor Satria F 150 yang kecelakaan tunggal di Jalan Cigaru-Kiara Dua, tepatnya di kawasan perkebunan Teh Cigaru, Desa Kertajaya, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Rabu (23/10/2024). | Foto: Istimewa