5 Manfaat Jengkol untuk Kesehatan, Bisa Mencegah Anemia

Jumat 03 Februari 2023, 14:30 WIB
5 Manfaat Jengkol untuk Kesehatan, Bisa Mencegah Anemia (Sumber : Freepik)

5 Manfaat Jengkol untuk Kesehatan, Bisa Mencegah Anemia (Sumber : Freepik)

SUKABUMIUPDATE.com - Manfaat jengkol ternyata tidak main-main lho. Meskipun bau, nyatanya tanaman yang memiliki nama latin Archidendron jiringa ini baik untuk kesehatan.

Bagi sebagian orang mungkin masih belum mengetahui manfaat jengkol ini, meskipun sering mengkonsumsinya.

Sebagai informasi manfaat jengkol tersebut didapatkan dari banyaknya nutrisi yang terkandung didalamnya, seperti protein, lemak, karbohidrat, vitamin C, serat, kalium, natrum, dan fosfor.

Baca Juga: Sederet Manfaat Buah Cecendet atau Ciplukan, Bisa Menurunkan Diabetes

Nah, penasaran kan apa saja manfaat dari jengkol? Yuk simak penjelasannya di bawah ini seperti melansir dari Suara.com.

Dapat Membantu Mencegah Anemia

Jengkol dikenal memiliki kandungan zat besi yang kaya, sehingga dapat membantu produksi sel darah merah di dalam tubuh. 

Baca Juga: Kamu Wajib Tahu! Ini 4 Manfaat Buah Kesemek untuk Mengobati Asam Lambung

Hal ini memungkinkan seseorang terhindar dari risiko anemia karena kekurangan sel darah merah, yang dipicu kekurangan asupan zat besi.

Untuk wanita bahkan konsumsi jengkol direkomendasikan pada masa datang bulan untuk membantu memperbaiki sel darah merah yang keluar selama masa ini.

Dapat Menguatkan Gigi dan Tulang

Di dalam jengkol sendiri terkandung kalsium dan fosfor, yang diperlukan untuk memperkuat struktur gigi dan tulang.

Pertumbuhan keduanya dapat berjalan optimal ketika mendapatkan asupan nutrisi yang optimal pula, dan jengkol menjadi salah satu makanan yang akan memberikan asupan tersebut.

Saat kedua nutrisi ini terpenuhi, maka tubuh juga akan terhindar dari risiko pengeroposan tulang atau osteoporosis di usia senja nanti.

Baca Juga: Manfaat Leunca, Lalapan Andalan Orang Sunda yang Jarang Diketahui

Dapat Melancarkan Peredaran Darah

Risiko penyakit jantung muncul saat peredaran darah di dalam tubuh mengalami hambatan dan tidak lancar. 

Hal ini juga bisa memicu berbagai penyakit kronis lain jika tidak segera diatasi. Konsumsi jengkol secara rutin dapat membantu seseorang memiliki peredaran darah yang lebih lancar.

Baca Juga: Manfaat Daun Singkong untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui

Hal ini disebabkan karena kandungan vitamin dan mineral jengkol yang kaya, sehingga tubuh bisa mengoptimalkan semua nutrisi ini.

Menjadi Solusi Jika Sulit BAB

Salah satu manfaat makan jengkol yang paling nyata mungkin adalah mengatasi masalah BAB yang dialami seseorang.

Jengkol, termasuk dalam makanan dengan kandungan serat tinggi sehingga dapat membantu melancarkan pencernaan.

Di waktu yang sama, ketika sistem pencernaan lancar, maka penyerapan makanan bisa berjalan dengan baik dan nutrisi bisa diserap sempurna. 

Hal ini juga akan mendukung kesehatan secara umum, karena nutrisi yang dibutuhkan tubuh benar-benar dapat dicukupi.

Dapat Mencegah Kanker

Melansir dari Alodokter.com, jengkol juga dapat mencegah kanker. Manfaat tersebut didapatkan dari kandungan vitamin C yang ternyata berperan penting untuk mencegah penyakit kronis yang disebabkan oleh radikal bebas.

Selain itu, kandungan senyawa fenolik juga berfungsi sebagai antioksidan yang mampu menangkal bahaya radikal bebas untuk melindungi tubuh dari berbagai penyakit berbahaya, salah satunya adalah kanker.

Itulah lima manfaat jengkol yang perlu diketahui. Namun, bukan berarti Anda dapat mengonsumsinya secara berlebihan ya, karena jengkol juga memiliki dampak buruk.

Sumber: Suara.com (I Made Rendika Ardian)

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Life26 September 2023, 10:00 WIB

9 Tips Mengatasi Rasa Kesepian Karena Hidup Sendiri Agar Lebih Bahagia

Berikut beberapa tips untuk membantu mengatasi rasa kesepian agar hidup lebih bahagia. Yuk, lakukan!
Ilustrasi. Tips Mengatasi Rasa Kesepian Karena Hidup Sendiri Agar Lebih Bahagia (Sumber : pixabay/@GerdAltmann)
Sukabumi26 September 2023, 09:49 WIB

Polisi Selidiki Kasus Siswa SD di Sukabumi Diduga Di-Bully hingga Patah Tulang

Kasus bullying yang mengakibatkan korban mengalami patah tulang ini diceritakan ayahnya berinisial DS (43 tahun) di Instagram.
(Foto Ilustrasi) Polisi mulai menyelidiki kasus bullying yang diduga dialami siswa kelas III SD swasta di Kecamatan Cikole, Kota Sukabumi. | Foto: Istimewa
Nasional26 September 2023, 09:30 WIB

Bamsoet Harap Roadmap Indonesia Emas 2045 yang Disusun Kadin Jadi Panduan RPJPN

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo (Bamsoet) mendukung langkah Ketua Umum Kadin Indonesia Arsjad Rasjid yang telah menyusun dan menyerahkan peta jalan (roadmap) Indonesia Emas 2045 kepada Presiden Joko Widodo di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara.
Bamsoet Harap Roadmap Indonesia Emas 2045 yang Disusun Kadin Jadi Panduan RPJPN (Sumber : Instagram/@bambang.soesatyo)
Sukabumi Memilih26 September 2023, 09:00 WIB

2 Hari Punya KTA Kaesang Jadi Ketum PSI, Ini Profil Partai Solidaritas Indonesia

Kaesang dikukuhkan sebagai Ketua Umum PSI menggantikan Giring Ganesha.
Kaesang Pangarep saat dikukuhkan sebagai Ketua Umum PSI di Gedung Djakarta Theater, Jakarta Pusat, Senin malam, 25 September 2023. | Foto: Instagram/@psi_id
Sehat26 September 2023, 09:00 WIB

6 Minuman Sehat yang Bisa Bantu Meredakan Diare, Salah Satunya Air Kelapa

Minuman sehat yang dapat meredakan diare adalah yang membantu menggantikan cairan dan elektrolit yang hilang selama diare sambil memberikan kelegaan pada perut.
Ilustrasi - 6 Minuman Sehat yang Bisa Bantu Meredakan Diare, Salah Satunya Air Kelapa. (Sumber : Freepik.com/jcomp).
Sukabumi26 September 2023, 08:38 WIB

Kucing hingga Anjing, 900-an Hewan Penular Rabies di Kota Sukabumi Divaksin

Target vaksinasi ini adalah mewujudkan Jawa Barat bebas rabies tahun 2030.
Vaksinasi hewan penular rabies di Kota Sukabumi. | Foto: Website Pemkot Sukabumi
Life26 September 2023, 08:30 WIB

10 Sikap Orang yang Iri dengan Kita, Salah Satunya Sulit Memberi Pujian

Inilah Beberapa Sikap Orang yang Iri dengan Kita, Salah Satunya Sulit Memberi Pujian Ketika Kita Meraih Kesuksesan.
Ilustrasi. Sikap Orang yang Iri dengan Kita, Salah Satunya Sulit Memberi Pujian (Sumber : Freepik/@master1305)
Aplikasi26 September 2023, 08:00 WIB

40 Link Download Poster Maulid Nabi 2023 Desain Terbaru dan Beragam

Berikut link download poster Maulid Nabi 2023 yang bisa digunakan
40 Link Download Poster Maulid Nabi 2023 Desain Terbaru dan Beragam (Sumber : Freepik)
Fashion26 September 2023, 07:00 WIB

7 Ciri Gaya Fashion Orang Introvert, Lebih Suka Warna Netral

Ada beberapa gaya yang mungkin terlihat pada orang introvert. Meskipun gaya fashion bersifat sangat subjektif dan dapat bervariasi dari individu ke individu.
Ilustrasi. Ciri Gaya Fashion Orang Introvert, Lebih Suka Warna Netral (Sumber : pixabay/@thankyouforlike)
Science26 September 2023, 06:30 WIB

Prakiraan Cuaca Jabar 26 September 2023, Cianjur dan Sukabumi Berpotensi Hujan

Berikut prakiraan cuaca wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi, Cianjur, Bogor dan sekitarnya dimana sebagian wilayah berpotensi hujan saat siang dan malam
Ilustrasi. Berikut prakiraan cuaca wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi, Cianjur, Bogor dan sekitarnya dimana sebagian wilayah berpotensi hujan saat siang dan malam | Foto: Pixabay