Cocok Buat Takjil Bareng Mertua, Coba Resep Rujak Aceh Ala Rudy Choirudin Ini

Senin 19 Februari 2024, 16:55 WIB
Resep Rujak Aceh ala Rudy Choirudin | Foto : YouTube / Galeri Rasa Channel

Resep Rujak Aceh ala Rudy Choirudin | Foto : YouTube / Galeri Rasa Channel

SUKABUMIUPDATE.com - Banyak orang mencari takjil buka puasa yang manis, segar dan agak pedas untuk membangkitkan selera makan dan melepas dahaganya.

Salah satu kudapan yang bercita rasa manis, segar dan agak pedas adalah Rujak Aceh. Oleh karena itu, resep Rujak Aceh ala Rudy Choirudin bisa dicoba untuk takjil buka puasa dirumah, bahkan bersama mertua, lho!

Dengan komposisi berbagai buah-buahan, resep Rujak Aceh ala Rudy Choirudin ini lebih mantap jika disajikan dalam keadaan dingin saat berbuka puasa.

Mengutip dari sebuah unggahan video di kanal YouTube Galeri Rasa Channel, pada 1 Januari 2024. Rudy Choirudin membagikan resep lengkap dengan langkah membuat Rujak Aceh.

Baca Juga: Ratusan Warga Rela Berdesakan Demi Beras Murah di Palabuhanratu Sukabumi

Bahan 1 :

- 150 gr gula pasir
- 200 gr gula aren yang gelap
- 300 ml air
- 1½ sdt garam

Bahan 2 untuk diblender :

- 3 buah mangga kweni matang
- 100 gr cabe keriting rebus
- 1½ sdm terasi goreng /bakar

Bahan 3 :
- 150 g mangga mengkel kuning potong rujak
- 150 g belimbing potong bintang
- 150 g jambu air potong rujak
- 150 g mentimun potong rujak
- 150 g bengkoang potong rujak
- 150 g nanas bagi 8 bagian dan potong potong
- 200 g kolang kaling rebus dengan gula
- 50 g kacang goreng buang kulitnya di-chopper kasar

Baca Juga: Sempat Masuk Puskesmas dan Tugas Lagi, Linmas Penjaga TPS di Sukabumi Meninggal

Langkah membuat Rujak Aceh :

1. Rebus bahan 1 hingga larut dan kemudian saring

2. Masukkan dalam blender bahan 2 dan bahan 1 blender hingga halus

3. Campur semua buah-buahan kecuali kacang aduk rata masukan dalam jar/toples

4. Siram toples yang berisi buah buahan hingga terisi penuh dengan bumbunya

5. Taburi kacang (saat hendak dimakan) tutup dengan toples simpan di dalam lemari es

6. Setelah dingin bisa dinikmati dengan taburan kacang

7. Rujak Aceh siap dihidangkan.

Itulah resep lengkap dengan langkah membuat Rujak Aceh ala Rudy Choirudin yang sangat segar dan cocok untuk sajian buka puasa di bulan Ramadan ini.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Life17 Mei 2024, 13:45 WIB

Jangan Khawatir Bunda, Ini 6 Tips Memberikan ASI Untuk Bayi yang Rewel

Memiliki bayi yang rewel saat diberi ASI memang dapat menggoyahkan rasa percaya diri, namun bagi banyak orang tua mencari bantuan yang tepat adalah hal yang sepadan dengan waktu dan upaya yang diperlukan.
Ilustrasi menenangkan anak yang rewel ketika akan diberikan ASI (Sumber : Pexels.com/@RDNEstockproject)
Life17 Mei 2024, 13:30 WIB

7 Gaya Hidup Sehat untuk Menurunkan Kolesterol Tinggi, Lengkap Menu Makan Sehari!

Dengan mengikuti langkah-langkah gaya hidup sehat, Anda dapat mengurangi kadar kolesterol tinggi secara signifikan dan meningkatkan kesehatan jantung secara keseluruhan.
Ilustrasi. Menu Makan Sehat. Gaya Hidup yang Bisa Menurunkan Kolesterol Tinggi. (Sumber : Pexels/FoodieFactor)
Sehat17 Mei 2024, 13:15 WIB

7 Gejala Asam Urat Pada Pria, Terasa di Kaki dan Jari Tangan Saat Malam Hari

Gejala asam urat pada pria ternyata bisa dirasakan pada kaki dan jari, terutama di malam hari. Waspadai gejala yang muncul ketika asam urat kambuh. Bila semakin parah sebaiknya segera periksa ke dokter atau layanan kesehatan lain
Begini 7 gejala asam urat yang terjadi pada pria, terasa setiap malam hari. (Sumber : freepik.com/@javi_indy)
Sehat17 Mei 2024, 13:00 WIB

Solusi Taklukan Serangan Asam Urat: 8 Cara Mengobatinya di Rumah dengan Bahan Alami

Asam urat adalah salah satu jenis radang sendi yang menyebabkan nyeri dan bengkak pada persendian.
Ilustrasi - Asam urat adalah salah satu jenis radang sendi yang menyebabkan nyeri dan bengkak pada persendian. (Sumber : Freepik.com).
Sehat17 Mei 2024, 12:45 WIB

7 Minuman Herbal Ini Mampu Obati Asam Urat, Minum Tiap Pagi Hari!

Asam urat adalah penyakit yang menyerang bagian sendi dan sering menimbulkan rasa nyeri yang begitu menyakitkan, sampai tidak beraktivitas. Terntaya ada beberapa minuman herbal yang bisa mengobati asam urat
Ilustrasi teh jah yang merupakan salah satu dari tujuh minuman herbal yang dapat mengobati asam urat (Sumber : Freepik.com)
Life17 Mei 2024, 12:30 WIB

10 Cara Meredakan Nyeri Asam Urat dengan Pengobatan Alami dan Perubahan Gaya Hidup

Meredakan Nyeri Asam Urat. Aktivitas fisik yang teratur dapat membantu menjaga kesehatan sendi dan mengurangi risiko serangan gout.
Ilustrasi. Cara Meredakan Nyeri Asam Urat dengan Pengobatan Alami dan Perubahan Gaya Hidup (Sumber : Pexels/EllaColsson)
Life17 Mei 2024, 12:15 WIB

6 Dampak Buruk Sering Menuruti Kemauan Anak, Orang Tua Jangan Menyesal!

Selalu menuruti kemauan anak rupanya memiliki dampak buruk yang mesti diperhatikan oleh orang tua ketika mendidiknya. Semua ini perlu diperhatikan demi kebaikan anak ketika dewasa
Ilustrasi dampak buruk selalu menuruti kemauan anak (Sumber : Pexels.com/@RDNEStockproject)
Bola17 Mei 2024, 12:00 WIB

Bojan Sebut Motivasi Pemain Persib Berlipat Jelang Leg 2 Semifinal Championship Series

Pemain Persib motivasinya kian berlipat jelan menghadapi Bali United di Leg 2 Semifinal Championship Series.
Pemain Persib motivasinya kian berlipat jelan menghadapi Bali United di Leg 2 Semifinal Championship Series. (Sumber : PERSIB.co.id)
Sukabumi17 Mei 2024, 11:58 WIB

Merinding! Ulat Bulu Warna-warni Serbu di Alun-alun Masjid Agung Kota Sukabumi

Binatang yang bisa bikin gatal ini turun dari sejumlah pohon ketapang kencana dan tanaman pelindung di kawasan tersebut.
Pohon pelindung ketapang kencang di alun-alun masjid agung Kota Sukabumi dipenuhi ulat bulu (Sumber: warganet/akun medsos @abcdadan)
Life17 Mei 2024, 11:45 WIB

Patut Ditiru! 6 Ajaran Hidup Para Perantau Agar Bisa Sukses di Tanah Orang

Kaum perantau tentu bukan tanpa prinsip dan ajaran hidup di tanah rantauan. Mereka tentu membawa modal ajaran hidup yang dipegangnya erat demi bisa meraih sukses di sana
Ilustrasi Ajaran hidup perantau agar cepat sukses di tanah rantau (Sumber : Pexels.com/@cottonbrostudio)