20 Babasan Sunda dan Artinya: Sabalang Bentor, Sok Kamana Karep

Minggu 04 Juni 2023, 16:00 WIB
Ilustrasi - 20 Babasan Sunda dan Artinya: Sabalang Bentor, Sok Kamana Karep (Sumber : Freepik)

Ilustrasi - 20 Babasan Sunda dan Artinya: Sabalang Bentor, Sok Kamana Karep (Sumber : Freepik)

SUKABUMIUPDATE.com - Pengertian babasan merupakan susunan beberapa kata yang memiliki arti tersendiri atau berbeda-beda. 

Sementara jika merujuk pada Kamus Umum Basa Sunda karya LBBS (1976) yang dikutip via sundapedia.com, babasan yaitu ucapan yang dipakai tetap dalam arti pinjaman, contohnya seperti Sabalang bentor, Sabeusi sawaja, dan lain sebagainya.

Selain itu, babasan biasanya terdiri atas dua kata yang menggambarkan kelakuan, perasaan, sifat atau kondisi yang dialami oleh manusia. 

Baca Juga: Inilah 5 Dampak Buruk Poliandri Seperti Kisah Bu Siti Bagi Pelakunya

Ada banyak sekali contoh babasan Sunda dengan makna masing-masing dan berikut beberapa diantaranya:

20 Babasan Sunda dan Artinya

  1. Saban geureuh: Gereuhan, gurah geureuh
    Artinya: usilan
  2. Sabalang bentor: Mun ambek ngomongna sok kamana karep
    Artinya: Kalau marah ucapannya suka segala diucapkan
  3. Sabeusi sawaja: sababad
    Artinya: sederajat.
  4. Sabiwir hiji: jadi bahan omongan
    Artinya: jadi trending topik
  5. Sabobot sapihanéan: Sauyunan, sapapait samamanis sabagja sacilaka
    Artinya: bersama-sama dalam pahit maupun manis
  6. Saciduh metu: Omonganna nyata jeung bukti
    Artinya: kata-katanya nyata dan terbukti
  7. Sahuapeun sakopeun: Rejeki sakalieun dahar
    Artinya: rejeki buat sekali makan
  8. Sakedet netra: harita keneh, teu sakara-kara
    Artinya: saat itu juga, terjadinya sangat cepat
  9. Sakulit bawang: Sikep, pamadegan atawa iman anu ipis, babari robaha
    Artinya: sikap, pendirian atau iman yang tipis, gampang berubah
  10. Salieuk beh: Sagala boga
    Artinya: serba punya
  11. Sapapait samamanis: babarengan dina bungah jeung dina sedih
    Artinya: bersama-sama dalam suka maupun duka
  12. Sarengkak saparipolah: dina satiap usik jeung lengkah/kalakuan
    Artinya: setiap gerak langkah
  13. Sari gunung: Alus ditempo ti kaanggangan geus dideukeutanmah biasa wae atawa kadang goreng
    Artinya: Bagus dilihat dari kejauhan
  14. Satungtung deuleu: Upluk aplak lega pesan
    Artinya: luasnya sejauh mata memandang
  15. Saungkab peundeuy : Omongan anu pondok tur kurang manis
    Artinya: ucapan yang pendek dan tidak enak
  16. Sedih kingkin : Pohara sedihna
    Artinya: sangat bersedih
  17. Segut waluh : Segut digawe tapi sakeudeung saterusna mah moyodok
    Artinya: giat bekerja tapi sebentar selanjutnya melehoy
  18. Séngsérang padung: Jelema nu geus kolot, nu téréh paéh
    Artinya: orang yang sudah tua, sudah uzur
  19. Sengserang panon: Rumaja atawa keur meujeuhna ngeunah ditempo
    Artinya: remaja yang sedang enak dipandang
  20. Sentak badakeun: Teu cééhan dina gawé, mimiti pohara getolna, tapi beuki lila beuki ngedul nu tungtungna teh diantep teu dipigawe pisan
    Artinya: gampang bosan dalam bekerja

Sumber: Sundapedia

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Life03 Mei 2024, 09:30 WIB

Simpel Tapi Penting, Ini 7 Etika Ditraktir Orang yang Tidak Boleh Diremehkan

Terkadang seseorang lupa menggunakan etika yang baik saat ditraktir teman. Oleh karenanya penting diperhatikan apa saja yang harus diperhatikan saat ditraktir orang lain.
Ilustrasi. Etika saat ditraktir orang lain. Sumber foto : Pexels/Nicole Michalou
Cek Fakta03 Mei 2024, 09:08 WIB

Hoaks! Pfizer Minta Maaf Setelah Banyak yang Tewas karena Vaksin Covid-19

Pfizer memohon maaf atas satu twit dari pegawainya yang mempromosikan vaksin saat produk itu belum mendapat izin di Inggris.
(Foto Ilustrasi) Beredar informasi hoaks berisi narasi yang mengeklaim Pfizer memohon maaf terkait vaksin Covid-19 yang mereka buat dan edarkan. | Foto: Pixabay
Sehat03 Mei 2024, 09:00 WIB

Cara Membuat Rebusan Daun Mangga yang Efektif untuk Menurunkan Kadar Gula Darah

Daun mangga dapat menjadi obat untuk menurunkan kadar gula darah tinggi.
Ilustrasi - Daun mangga dapat menjadi obat untuk menurunkan kadar gula darah tinggi. (Sumber : Pixabay.com/@ignartonosbg).
Sukabumi03 Mei 2024, 08:51 WIB

Ditinggal Nonton Timnas vs Irak, Gudang dan Rumah Kebakaran di Purabaya Sukabumi

Adi meninggalkan lokasi pembakaran untuk menonton timnas Indonesia U-23.
Kebakaran gudang dan rumah di Kampung Cigembong RT 34/03 Desa Purabaya, Kecamatan Purabaya, Kabupaten Sukabumi, Kamis malam, 2 Mei 2024. | Foto: Istimewa
Life03 Mei 2024, 08:30 WIB

6 Sikap Orang Tua yang Cepat atau Lambat Akan Merusak Mental Anak

Menjadi orang tua memang berat dan tidak mudah, terlebih dalam mendidik anak. Karena sekali salah sikap kepada anak, pengaruhnya bisa merusak mental.
Ilustrasi. Sikap orang tua yang merusak mental anak. Sumber foto : Pexels/Jonathan Borba
Bola03 Mei 2024, 08:21 WIB

Kalah dari Irak, Begini Peluang Timnas Indonesia Lolos ke Olimpiade Paris 2024

Irak menyamakan kedudukan melalui tandukan Zahid Taahsen pada menit ke-27.
Pemain timnas Indonesia U-23 saat bertemu Irak pada laga perebutan tempat ketiga terbaik Piala Asia U-23 2024 di Abdullah Bin Khalifa Stadium, Kamis, 2 Mei 2024. | Foto: PSSI
Sehat03 Mei 2024, 08:00 WIB

10 Camilan Sehat yang Direkomendasikan untuk Penderita Asam Urat

Berikut Daftar Camilan Sehat yang Direkomendasikan untuk Penderita Asam Urat. Aman Dikonsumsi!
Jeruk Lemon. Camilan Sehat yang Direkomendasikan untuk Penderita Asam Urat. (Sumber : Pexels/LisaFotios)
Life03 Mei 2024, 07:00 WIB

10 Tips Membahagiakan Diri Sendiri Saat Pikiran Tidak Tenang

Jika Anda merasa terus-menerus tidak stabil secara emosional, penting untuk mencari dukungan dari profesional kesehatan mental agar menemukan kebahagiaan diri sendiri.
Ilustrasi. Tips Membahagiakan Diri Sendiri Saat Pikiran Tidak Tenang (Sumber : Pexels/PragyanBezbaruah)
Food & Travel03 Mei 2024, 06:00 WIB

Cara Membuat Air Jeruk Lemon untuk Menurunkan Kolesterol, 8 Langkah Simpel!

Begini Cara Membuat Air Jeruk Lemon untuk Menurunkan Kolesterol, Ternyata Langkah-langkahnya Simpel!
Ilustrasi. Cara Membuat Air Jeruk Peras untuk Menurunkan Kolesterol (Sumber : Pexels/ToniCuenca)
Science03 Mei 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 3 Mei 2024, Termasuk Sukabumi, Cianjur dan Bogor

Prakiraan cuaca wilayah Jawa Barat 2 Mei 2024 dimana cuaca berawan berpotensi terjadi di berbagai wilayah termasuk Sukabumi dan sekitarnya.
Ilustrasi. Prakiraan cuaca wilayah Jawa Barat 2 Mei 2024 dimana cuaca berawan berpotensi terjadi di berbagai wilayah termasuk Sukabumi dan sekitarnya. | Foto: Pixabay