5 Fakta Menarik Lee Da In, Si Aktris Cantik Calon Istri Lee Seung Gi

Rabu 08 Februari 2023, 13:00 WIB
5 Fakta Menarik Lee Da In, Si Aktris Cantik Calon Istri Lee Seung Gi (Sumber : Instagram Lee Da In)

5 Fakta Menarik Lee Da In, Si Aktris Cantik Calon Istri Lee Seung Gi (Sumber : Instagram Lee Da In)

SUKABUMIUPDATE.com - Kabar pernikahan Lee Seung Gi dan Lee Da In sukses menggemparkan dunia maya, hingga membuat nama calon istri sang aktor menjadi trending di berbagai platform.

Sosok Lee Da In sendiri sebenar memiliki profesi yang sama dengan Lee Seung Gi, yaitu seorang aktris yang telah membintangi banyak drama Korea. 

Nah, untuk kamu yang penasaran dengan sosok Lee Da In calon istri Lee Seung Gi yuk simak beberapa fakta menariknya seperti melansir dari Yoursay.id.

Baca Juga: Lee Seung Gi Umumkan Akan Menikahi Lee Da In 7 April 2023!

Aktris Kelahiran 1992

Lee Da In lahir di Korea Selatan pada tanggal 5 November 1992, yang berarti saat ini usianya menginjak 30 tahun.

Namun, meskipun sudah berkepala tiga, tapi paras cantik Lee Da In terlihat masih sangat muda seperti masih muda.

Baca Juga: Profil Gitasav atau Gita Savitri, Influencer yang Bilang Childfree Bikin Awet Muda

Lee Da In Bukanlah Nama Aslinya

Dikenal dengan nama Lee Da In, faktanya itu bukan nama aslinya lho. Calon istri Lee Seung Gi ini sebenarnya memiliki nama asli Lee Joo Hee.

Perjalanan Karier Lee Da In

Lee Da In mengawali karirnya di dunia seni peran dengan membintangi The Fatal Encounter pada tahun 2014. Di tahun yang sama, dia juga muncul dalam drama Twenty Years Old.

Baca Juga: Sinopsis Gita Cinta dari SMA, Film Terbaru Prilly Latuconsina yang Tayang Besok

Anak bungsu dari dua bersaudara itu kemudian membintangi beberapa drama seri seperti Make A Woman Cry, Entourage, My Golden Life, hingga Come and Hug Me. Ia juga membintangi film Life Risking Romance pada tahun 2016.

Tumbuh dari Keluarga Aktor

Sedari kecil ternyata Lee Da In sudah tidak asing lagi dengan dunia seni peran. Ia merupakan anak dari seorang aktris sekaligus penyanyi veteran Kyeon Mi Ri. 

Deretan drama Korea telah dibintanginya, antara lain Backstreet Rookie, Jumong, Rooftop Prince, dan masih banyak lagi.

Baca Juga: Sinopsis Film The Divergent Series: Insurgent, Tayang di Bioskop Trans TV

Memiliki Saudara Perempuan Seorang Aktris

Fakta menarik lain dari seorang Lee Da In adalah kakaknya yang juga merupakan seorang artis, yaitu Lee Yoo Bi.

Lee Yoo Bi sendiri yang telah banyak membintangi drama Korea seperti, The Innocent Man, Pinocchio, dan pernah melakoni drama bersama calon suami Lee Da In yakni Lee Seung Gi.

Baca Juga: Sinopsis Film Survivor Dibintangi Milla Jovovich Akan Tayang di Bioskop Trans TV

Berpacaran dengan Lee Seung Gi Selama 2 Tahun

Sebelum kabar pernikahan tersebut diumumkan, Lee Da In dan Lee Seung Gi telah menjalani hubungan asmara selama kurang lebih selama 2 tahun. 

Hubungan keduanya diungkap pada tahun 2021 dan telah dikonfirmasi oleh agensi masing-masing, hingga berlanjut ke jenjang yang lebih serius.

Nah,sederet fakta menarik Lee Da In, aktris cantik calon istri Lee Seung Gi.

Sumber: Yoursay.id (Portal Suara.com)

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi Memilih25 April 2024, 00:04 WIB

Ditutup 25 April, DPC Demokrat Jaring 7 Bacalon Bupati/Wakil Bupati Sukabumi

Tercatat sebanayk tujuh orang yang menyatakan akan maju menjadi calon bupati / wakil bupati Sukabumi yang akan maju melalui partai demokrat
Bambang Topan Firmasyah bakal calon wakil Bupati di Pilkada 2024 saat mendaftar di Kantor DPC Partai Demokrat Kabupaten Sukabumi | Foto : Ilyas Supendi
Sukabumi24 April 2024, 23:27 WIB

Dinas PU Perbaiki Titik Kerusakan di Jalan Ahmad Yani Palabuhanratu Sukabumi

Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kabupaten Sukabumi melakukan perbaikan jalan rusak yang sempat menjadi keluhan warga di ruas Jalan Jendral Ahmad Yani, Kelurahan Palabuhanratu, Kecamatan Palabuhanratu.
Petugas Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kabupaten Sukabumi perbaiki jalan Jendral Ahmad Yani di Palabuhanratu | Foto : Ilyas Supendi
Sukabumi24 April 2024, 22:55 WIB

Pelaksanaan PSAJ Tingkat SMP di Kabupaten Sukabumi Diikuti 25.576 Siswa

Pelaksanaan ujian sekolah kini berganti nama menjadi Penilaian Sumatif Akhir Jenjang (PSAJ).
Siswa SMPN 1 Bojonggenteng Kabupaten Sukabumi saat mengikuti Penilauan Sumatif Akhir Jenjang atau PSAJ | Foto : Ibnu Sanubari
Sukabumi24 April 2024, 22:03 WIB

Pengelola Parkir Pasar Surade Sukabumi Anggap Keluhan Pengunjung Bahan Evaluasi

Pengelola parkir di Pasar Surade Kabupaten Sukabumi memberikan tanggapan terkait keluhan pengunjung soal tata cara memungut uang parkir yang dilakukan oleh petugas.
Kondisi pasar Surade Sukabumi pada, Rabu (24/4/2025) | Foto : Ragil Gilang
Sukabumi24 April 2024, 21:13 WIB

Pria Paruh Baya Tewas Tergantung di Bojonggenteng Sukabumi Tinggalkan Secarik Surat

Belum diketahui motif bunuh diri yang dilakukan pria paruh baya di Bojonggenteng Sukabumi tersebut.
(Foto Ilustrasi) Pria paruh baya ditemukan tewas tergantung di Bojonggenteng Sukabumi. | Foto: Istimewa
Sehat24 April 2024, 21:00 WIB

Kaya Vitamin C, Inilah 10 Manfaat Buah Jeruk Bali untuk Kesehatan

Jeruk Bali mengandung vitamin C yang tinggi, yang penting untuk menjaga sistem kekebalan tubuh, membantu penyembuhan luka, dan melindungi sel-sel dari kerusakan akibat radikal bebas.
Manfaat Buah Jeruk Bali untuk Kesehatan. Foto: Instagram/@uyah_oyok
Life24 April 2024, 20:40 WIB

Mengejutkan, Ini 10 Alasan Mengapa Anak Berperilaku Buruk dan Cara Menanganinya

Anak-anak umumnya akan menunjukkan perasaan dan keinginan mereka dalam bentuk perilaku yang belum mampu diutarakan dengan beberapa alasan yang mengejutkan.
Ilustrasi anak berperilaku buruk. (Sumber : Freepik)
Sukabumi24 April 2024, 20:30 WIB

Bupati Sukabumi Antarkan 150 Penerima Beasiswa Bupati Tahun 2024 ke Universitas Nusa Putra

Sebanyak 150 penerima beasiswa Bupati Sukabumi tahun 2024 di Universitas Nusa Putra tersebut merupakan hasil seleksi dari ribuan peserta.
Bupati Sukabumi Marwan Hamami, Civitas Akademika Universitas Nusa Putra dan 150 penerima beasiswa tahun 2024. (Sumber : Istimewa)
Sehat24 April 2024, 20:30 WIB

7 Cara Sehat dengan Perubahan Gaya Hidup untuk Menurunkan Gula Darah

Perubahan gaya hidup sederhana ini untuk meminimalkan perubahan gula darah dan mengontrol kadar gula Anda.
Ilustrasi - Perubahan gaya hidup sederhana ini untuk meminimalkan perubahan gula darah dan mengontrol kadar gula Anda. (Sumber : Freepik/freepik)
Sukabumi Memilih24 April 2024, 20:25 WIB

5 Bakal Calon Bupati Sukabumi Resmi Mendaftar ke PKB

Ketua Desk Pilkada DPC PKB Kabupaten Sukabumi, Bayu Permana mengatakan selama proses penjaringan sejak dibuka hingga saat ini sudah ada 5 kandidat yang mendaftar untuk maju Pilkada Sukabumi melalui PKB.
Ketua Desk Pilkada PKB Bayu Permana saat menerima penyerahan berkas pendaftaran dari salah satu kandidat | Foto : Ist