Pelantikan DMI Wilayah VI, Bupati Sukabumi Dorong Peran Masjid dalam Pembinaan Masyarakat

Rabu 17 Mei 2023, 21:47 WIB
Pelantikan DMI Wilayah VI Kabupaten Sukabumi | Foto : Rg

Pelantikan DMI Wilayah VI Kabupaten Sukabumi | Foto : Rg

SUKABUMIUPDATE.com - Bupati Sukabumi, Marwan Hamami menghadiri pelantikan dan pengukuhan pengurus Pimpinan Cabang dan Pimpinan Ranting Dewan Masjid Indonesia (DMI) se wilayah binaan VI yang meliputi Kecamatan Waluran, Jampangkulon, Cimanggu, Kalibunder, Surade, Cibitung, Ciracap, Ciemas, Tegalbuleud, masa bakti 2023 - 2028, bertempat dilapang olahraga SMAN 1 Ciracap, Kecamatan Ciracap, Kabupaten Sukabumi, Rabu (17/5/2023).

Dari pantauan Sukabumiupdate.com, Selain Bupati Sukabumi kegiatan tersebut nampak dihadiri juga oleh Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi, Dansatradar 216/Cibalimbing, Danramil 0622-13/Jampangkulon mewakili Dandim 0622/Kabupaten Sukabumi, unsur Forkopimcam se wilayah Jampangkulon, camat dan Kapolsek, Kemenag Kabupaten Sukabumi, Ketua MUI, dan Kepala KUA se wilayah 6 Jampangkulon, para Kepala UPTD/UPT se wilayah 6 Jampangkulon, para kepala desa tiap kecamatan se wilayah 6 Jampangkulon, tokoh agama, tokoh masyarakat, karang taruna, dan tokoh pemuda se wilayah 6 Jampangkulon.

"Ya, kami terus melakukan kegiatan ini, untuk memotifasi mereka dalam posisi bagaimana menyikapi peran masjid itu dalam pembinaan bagi masyarajat," ucap Bupati Sukabumi, Marwan Hamami kepada awak media.

Baca Juga: Hengkang dari Golkar, Dedi Mulyadi Maju DPR RI Dapil Sukabumi dari Gerindra

Dengan pengukuhan dan pelantikan tersebut, berharap bisa memberikan semangat bagi para pengurus. "Sehingga semangat untuk berjamaah, atau semangat menghidupkan masjid terus didorong, jangan sampai menurun fungsi ini. Disatu segi ada juga penetrasi dari orang luar untuk merusak tatanan aqidah, itu saja intinya," ungkapnya.

Sementara Ketua Dewan Masjid Indonesia Kabupaten Sukabumi, KH. Aang Abdullah Zein menambahkan bahwa dirinya bersyukur kegiatan sudah berjalan dengan lancar. "Intinya biar masjid lebih banyak, dan tentunya peran dan fungsi masjid harus ditingkatkan terutama dalam membina umat," tuturnya.

"Ada pengurus di 9 kecamatan dan 78 desa. Adapun program kedepan, kami jalankan dulu program-program DMI, setelah itu nanti disinkronkan dengan program Bupati Sukabumi dan dinas dinas terkait, supaya fungsi masjid, dan ada revitalisasi masjid," imbuhnya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Life16 April 2024, 21:46 WIB

Tingkatkan Kualitas Tidur, Ini 8 Cara yang Harus Kamu Lakukan

Tidur adalah kegiatan yang alami dan penting bagi kesehatan manusia. Ini adalah periode istirahat yang diperlukan oleh tubuh untuk memperbaiki dan memulihkan diri setelah beraktivitas sepanjang hari.
Ilustrasi tidur. (Sumber : Pixabay)
Sukabumi16 April 2024, 21:36 WIB

Saber Pungli Gelar Kordinasi Pencegahan Praktik Pungli di Sukabumi

Pungutan liar (Pungli) masih menjadi masalah serius di beberapa wilayah di Kabupaten Sukabumi.
Unit Pemberantasan Pungutan Liar (UPP) Saber Pungli Kabupaten Sukabumi, sedang melakukan rapat kordinasi | Foto : Ilyas Supendi
Kecantikan16 April 2024, 21:21 WIB

Cara Mudah Agar Kulit Bersinar dengan Alami, Ini yang Harus Dilakukan

Kulit yang bersinar dan sehat adalah impian setiap orang. Namun, dengan banyaknya produk perawatan kulit di pasaran, seringkali kita lupa bahwa alam menyediakan segala yang kita butuhkan untuk merawat kulit kita dengan baik.
Ilustrasi kulit wajah bersinar. (Sumber : Pixabay)
Sukabumi Memilih16 April 2024, 21:20 WIB

Habib Mulki Resmi Daftar di PDI Perjuangan untuk Maju di Pilkada Sukabumi 2024

Habib Mulki resmi mendaftarkan diri ke Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) sebagai Bacalon Bupati / Wakil Bupati pada Pilkada 2024.
Habib Mulki, resmi mendaftar di PDIP untuk maju di Pilkada Sukabumi 2024 | Foto : Ist
Sehat16 April 2024, 21:00 WIB

8 Manfaat Kacang Kedelai Bagi Kesehatan, Salah Satunya Turunkan Kolesterol

Kacang kedelai adalah jenis kacang-kacangan yang berasal dari tanaman kedelai (Glycine max), yang merupakan bagian dari keluarga kacang-kacangan (Fabaceae).
Ilustrasi kacang kedelai. (Sumber : Pixabay)
Sehat16 April 2024, 21:00 WIB

Mengatur Kadar Gula Darah! Alasan Mengapa Anda Harus Tidur Nyenyak di Malam Hari

Alasan tidur nyenyak di malam hari membantu mengatur kadar gula darah dalam tubuh.
Ilustrasi - Alasan tidur nyenyak di malam hari membantu mengatur kadar gula darah dalam tubuh. (Sumber : Freepik.com/@wavebreakmedia_micro).
Sukabumi Memilih16 April 2024, 20:49 WIB

Jadi Pendaftar Ketiga di Demokrat, Zaenul Siap Maju di Pilkada Sukabumi 2024

Mantan Kadis Perizinan Kabupaten Sukabumi, Zaenul, secara resmi mendaftar menjadi peserta dalam konstestasi Pilkada Sukabumi 2024 melalui Partai Demokrat, hari ini, Selasa (16/4/2024).
Zaenul resmi mendaftar sebagai calon bupati/wakil bupati Sukabumi dari Partai Demokrat, Selasa (16/4/2024) | Foto : Ist
Life16 April 2024, 20:31 WIB

9 Cara Agar Betah Saat Merantau, Ini yang Harus Dilakukan

Merantau adalah praktik tradisional di banyak budaya di mana seseorang meninggalkan tempat asalnya untuk tinggal sementara atau secara permanen di tempat yang jauh.
Ilustrasi merantau. (Sumber : pixabay/goesto)
Sehat16 April 2024, 20:30 WIB

Resep Seduhan Daun Alpukat untuk Menurunkan Kadar Gula Darah

Seduhan daun alpukat dipercaya dapat membantu menurunkan kadar gula darah.
Ilustrasi - Seduhan daun alpukat dipercaya dapat membantu menurunkan kadar gula darah. (Sumber : Pixabay.com/@FoodieFactor/Istimewa).
Nasional16 April 2024, 20:14 WIB

Pendeta Gilbert Minta Maaf Usai Singgung Zakat dan Salat Saat Ceramah di Gereja

Viral di media sosial, Khotbah Pendeta Gilbert menyinggung tata cara umat Islam beribadah. Iya menyebut zakat 2,5 persen, dan menirukan adegan salat.
Pendeta Gilbert Lumoindang | Foto : Ist