31 Ucapan Cinta Hari Valentine Selain "I Love You" dari Berbagai Bahasa

Selasa 14 Februari 2023, 06:30 WIB
Ucapan Cinta Hari Valentine Selain "I Love You" dari Berbagai Bahasa (Sumber : Freepik)

Ucapan Cinta Hari Valentine Selain "I Love You" dari Berbagai Bahasa (Sumber : Freepik)

SUKABUMIUPDATE.com - Hari Valentine 2023 diperingati pada tanggal 14 Februari. Momen Valentine kerap digunakan sebagai ajang mengungkapkan rasa sayang kepada seseorang.

Ucapan Hari Valentine pun menjadi hal yang paling disorot selain berbagai hadiah bernuansa hari kasih sayang. Ya, karena jika memberikan kado, seseorang pasti melengkapi hadiah tersebut dengan ucapan cinta.

Baca Juga: Tampil Lebih PD Tanpa Perut Buncit, Ini 4 Tips untuk Mengecilkan Lemak Tubuh

Ucapan Cinta Hari Valentine biasanya adalah "I Love You" atau disingkat "ILY". Selain singkat, I Love You juga dipandang simpel namun bermakna.

Nah, agar ucapan cinta Hari Valentine lebih cool, simpel tapi tetap sarat akan makna, yuk simak inspirasi dari berbagai bahasa berikut seperti dirangkum dari bandungbarat.suara.com (Portal Suara.com)!

Baca Juga: Kenapa Namanya Sukabumi? Sebelum Like Earth Kekinian, Ini Cerita Historis Kota Mochi!

Ucapan Cinta Hari Valentine Selain "I Love You" dari Berbagai Bahasa

  1. Bahasa Thailand: Phm rk khu
  2. Bahasa Gujarati: Hu tan prma karu chu
  3. Bahasa Basque: maite zaitut
  4. Bahasa Minnan hua: w ài r
  5. Bahasa Polandia: kocham Ci
  6. Bahasa Mandarin: w ài n
  7. Bahasa Spanyol: te amo, te quiero
  8. Bahasa Punjabi: mai tuhn pi’ra karad h
  9. Bahasa Jerman: ich liebe dich
  10. Bahasa Jawa: Aku tresna sampeyan
  11. Bahasa Wu (Shanghai): Ngu long hushin long lah
  12. Bahasa Melayu: saya sayang awak
  13. Bahasa Korea: saranghae
  14. Bahasa Telugu: nnu ninnu 
  15. prmistunnnu
  16. Bahasa Inggris: I love you
  17. Bahasa India: main tumse pyar karta hoon
  18. Bahasa Arab: ahabak
  19. Bahasa Portugal: eu te amo
  20. Bahasa Bengali: mi tma bhlbsi
  21. Bahasa Rusia: ya lyublyu tebya
  22. Bahasa Jepang: watashi wa, anata o aishiteimasu
  23. Bahasa Vietnam: anh yêu em
  24. Bahasa Prancis: je t’aime
  25. Bahasa Marathi: m tujhyvara prma karat
  26. Bahasa Tamil: n uai ktalikki
  27. Bahasa Urdu: mein ap say muhabat karta hoon (pria), mein ap say muhabat karti hoon (wanita)
  28. Bahasa Farsi: asheghetam, dset dram 
  29. Bahasa Turki: seni seviyorum
  30. Bahasa Kanton: ngóh oi néih
  31. Bahasa Italia: ti amo

Baca Juga: Pasutri Lansia di Cikembar Sukabumi Tertimpa Pohon Kelapa, Istri Meninggal Dunia

Sumber: bandungbarat.suara.com (Portal Suara.com)!

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bola27 April 2024, 12:00 WIB

Jadwal Semifinal Piala Asia U-23 2024: Timnas Indonesia vs Uzbekistan

Timnas Indonesia U-23 memiliki peluang untuk mengalahkan Uzbekistan U-23, mengingat performa apik yang ditunjukkan selama turnamen ini.
Timnas Indonesia U-23 memiliki peluang untuk mengalahkan Uzbekistan U-23, mengingat performa apik yang ditunjukkan selama turnamen ini. (Sumber : pssi.org)
Sukabumi27 April 2024, 11:55 WIB

Indonesia Menuju Olimpiade, Kisah Wasit Asal Sukabumi Pernah Pimpin Laga di Ajang Serupa

Kosasih memulai kariernya sebagai pesepak bola bersama klub Pertiwi.
Kosasih Kartadiredja, wasit berlisensi FIFA pertama di tanah air asal Sukabumi. | Foto: Historia.id
Fashion27 April 2024, 11:30 WIB

7 Tips Berpakaian Agar Terlihat Tinggi, Bikin Badan Jadi Lebih Proporsional

Dengan sedikit usaha dan strategi, orang bertubuh pendek dapat menemukan pakaian yang pas, stylish, dan nyaman.
Ilustrasi - Dengan sedikit usaha dan strategi, orang bertubuh pendek dapat menemukan pakaian yang pas, stylish, dan nyaman. (Sumber : Pixabay.com/@ditaa12).
Figur27 April 2024, 11:21 WIB

Lahir di Sukabumi, Sastrawan Joko Pinurbo Meninggal Dunia

Rencananya jenazah Joko Pinurbo akan dimakamkan di Sleman.
Foto Joko Pinurbo pada 2018. | Foto: Instagram/@joko_pinurbo
Inspirasi27 April 2024, 11:00 WIB

Lowongan Kerja Administrasi Minimal Lulusan SMA dengan Lokasi Penempatan di Kota Bandung

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi - Lowongan Kerja Administrasi dengan Lokasi Penempatan di Kota Bandung. | (Sumber : Freepik.com/jcomp)
Sukabumi27 April 2024, 10:32 WIB

435 Kasus DBD Tercatat di Kota Sukabumi pada Triwulan Pertama 2024

Periode triwulan pertama 2024, sebanyak 132 pasien berasal dari usia 5-14 tahun.
(Foto Ilustrasi) Dinkes Kota Sukabumi merilis data terbaru kasus DBD selama Januari hingga Maret 2024. | Foto: Pixabay
Life27 April 2024, 10:30 WIB

Stres dan Kecemasan, 5 Penyebab Susah  Tidur  yang Harus Anda Diwaspadai

Stres dan kecemasan adalah salah satu faktor utama yang menjadi penyebab orang susah tidur.
Ilustrasi - Stres dan kecemasan adalah salah satu faktor utama yang menjadi penyebab orang susah tidur. | (Sumber : Freepik.com/@DCStudio)
Sukabumi Memilih27 April 2024, 10:15 WIB

Didukung Golkar Gerindra dan PPP, Asjap Percaya Diri Maju di Pilkada Sukabumi

Asjap mengaku bahagia dan percaya diri atas kepercayaan yang didapatnya.
Asjap setelah acara deklarasi koalisi di Grand Sulanjana, Jalan Salabintana, Kecamatan/Kabupaten Sukabumi, Jumat, 26 April 2024. | Foto: SU/Asep Awaludin
Life27 April 2024, 10:00 WIB

9 Alasan Mengapa Semakin Dewasa Kamu Pasti Merasa Kesepian

Ada beberapa alasan yang menunjukan seseorang mengalami kesepian dalam hidupnya.
Ilustrasi - Ada beberapa alasan yang menunjukan seseorang mengalami kesepian dalam hidupnya. (Sumber : pexels.com/mikoto.raw Photographer).
Life27 April 2024, 09:30 WIB

5 Manfaat Bangun Subuh Bagi Mental dan Fisik, Nomor 3 Bisa Anda Rasakan Sendiri

Secara umum, bangun subuh memiliki banyak manfaat bagi kesehatan fisik, mental, dan spiritual.
Secara umum, bangun subuh memiliki banyak manfaat bagi kesehatan fisik, mental, dan spiritual.| Sumber: Freepik.com (jcomp)