Mudah! Begini Cara Menggunakan Sugar Wax Sendiri di Rumah

Rabu 21 September 2022, 11:30 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Sugar Wax merupakan salah satu cara untuk menghilangkan bulu pada tubuh. Biasanya wanita banyak yang melakukan perawatan ini agar kulit terlihat mulus dan bersih.

Umumnya waxing dilakukan di klinik kecantikan, namun sekarang ini sudah banyak ecommerce yang menjual sugar wax, bahkan kamu juga bisa membuatnya sendiri di rumah.

Tapi, perlu diketahui, ada beberapa cara untuk melakukan sugar wax sendiri di rumah agar kulit kamu terlihat mulus.

photoIlustrasi Sugar Wax - (Freepik)</span

Dan dibawah ini telah kami rangkum cara-cara yang benar melakukan sugar wax dari berbagai sumber.

Baca Juga :

7 Cara Menggunakan Sugar Wax di Rumah dan Cara Membuatnya

1. Cuci dan Keringkan Bagian Kulit yang Bulunya akan Dihilangkan

Hal ini bertujuan untuk menjaga kulit agar tetap dalam keadaan bersih sehingga dapat membantu kamu terhindar dari infeksi dan pertumbuhan bulu ke ke dalam. 

Oleh sebab itu, bersihkan kulit kamu terlebih dahulu dengan produk ringan, untuk membantu membuka pori-pori kulit dan mengurangi rasa sakit atau peradangan selama kamu melakukan waxing.

2. Taburkanlah Bedak bayi pada Bagian Kulit yang Bulunya akan Dihilangkan

Penggunaan bedak bayi ini bertujuan untuk membantu menjaga kulit kamu agar tetap kering dan bebas lembab sehingga sugar wax yang kamu gunakan dapat menempel pada bulu/rambut.

Gula tidak akan menempel pada rambut basah. Jadi, menggunakan bedak bayi akan membantu menjaga kulit kamu tetap kering dan bebas lembab.

3. Gunakan Sedikit Sugar Wax

Untuk memudahkan penggunaan, ambilah sedikit sugar wax dengan menggunakan stik. Kemudian aduk sebentar hingga membentuk bola kecil. Ulangi sampai campuran cukup lunak untuk menyebar. 

4. Oleskan Sugar Wax pada Kulit yang Bulunya akan Dihilangkan

Oleskan Sugar Wax ke arah yang berlawanan dengan pertumbuhan bulu pada kulit kamu. 

Contohnya, jika kamu melakukan sugar wax pada tangan atau kaki yang sebagian besar rambut menghadap ke bawah, oleskan dari bawah ke atas. 

Hal tersebut akan membuat bulu mudah rontok dan mencegahnya  tumbuh ke dalam.

5. Gunakanlah Kain atau Kertas Lilin

Setelah mengaplikasikan sugar wax, tempelkan lilin strip atau kain untuk menariknya. Buat gerakan menarik dengan pergelangan tangan kamu ke arah pertumbuhan rambut.

Saat kamu mengoleskan sugar sax ke paha kamu, jentikkan ke bawah, gerakkan tangan kamu dengan cepat dan percaya diri.

6. Bilas dan Segera Keringkan

Setelah kamu puas dengan hasilnya, bilaslah menggunakan air dan segera keringkan memakai handuk. 

Tidak seperti lilin, gula akan larut dengan cepat dengan air tanpa meninggalkan residu, serta membuat kulit kamu halus.

7. Jangan Lupa Gunakan Pelembab

Untuk mencegah peradangan pasca-waxing, kamu dapat menggunakan pelembab alami, seperti minyak kelapa, pelembab dari lidah buaya, atau baby oil setelah membilas kulit kamu. 

Hindari menggunakan sabun, parfum atau produk topikal apa pun yang mengandung unsur alkohol selama 24-48 jam kedepan, untuk mencegah reaksi yang merugikan, seperti kemerahan atau iritasi kulit. 

Penting untuk kamu perhatikan, lakukan tes kecill terlebih dahulu jika ingin digunakan di area kulit yang lebih tipis seperti ketiak, area bikini atau bibir.

Baca Juga :

7 Cara Menggunakan Sugar Wax di Rumah dan Cara Membuatnya

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Life26 April 2024, 11:13 WIB

Ini 5 Cara untuk Mengajari Anak Berpikir Sendiri, Salah Satunya Berikan Contoh

Mengambil langkah mundur dan membiarkan anak-anak berpikir sendiri mungkin merupakan tugas yang sulit bagi orang tua.
Ilustrasi mengajari anak berpikir sendiri. | Foto: Freepik
Life26 April 2024, 11:03 WIB

Perhatikan Dampaknya, Terapkan 6 Cara Ini untuk Mengajari Anak Bersikap Baik

Mengajarkan Anak tentang kebaikan merupakan hal yang sangat penting agar mereka memiliki rasa empati terhadap sesama.
Ilustrasi anak bersikap baik. | Foto: Freepik/@freepik
Aplikasi26 April 2024, 11:00 WIB

Mudah dan Gak Perlu Ribet! 3 Cara Menambahkan Tanda Tangan Online di PDF

Ada beberapa cara untuk menambahkan tanda tangan online di file PDF.
Ilustrasi - Ada beberapa cara untuk menambahkan tanda tangan online di file PDF. (Sumber : Freepik.com).
Life26 April 2024, 10:43 WIB

Tetapkan Peraturan, Terapkan 5 Tips Berikut untuk Mengasuh Anak Keras Kepala

Mengasuh anak yang berkemauan keras terkadang bisa menjadi tantangan. Namun inilah yang direkomendasikan para ahli untuk membantu hubungan Anda dengan anak Anda berkembang.
Ilustrasi anak keras kepala. | Foto: Freepik/@stocking
Life26 April 2024, 10:32 WIB

Coba Berbohong, 6 Masalah Umum Perilaku Anak Prasekolah dan Cara Mengatasinya

Semua anak pasti bertingkah laku, namun masalah perilaku tertentu pada anak usia 3 tahun dan 4 tahun tidak boleh diabaikan. Inilah cara menangani perilaku menentang pada anak prasekolah Anda.
Ilustrasi anak prasekolah. | Foto: Freepik
Life26 April 2024, 10:30 WIB

10 Kebiasaan Orang Baik yang Membuatnya Mudah Sukses

Berikut Sederet Kebiasaan Orang Baik yang Membuatnya Mudah Sukses.
Ilustrasi. Orang dewasa emosional yang sukses. Kebiasaan Orang Baik yang Membuatnya Mudah Sukses Sumber foto : Pexels/Ketut Subiyanto
Life26 April 2024, 10:24 WIB

Jelaskan tentang Perbedaan, 4 Cara Bantu Anak Bangun Rasa Percaya Diri Sejak Usia Dini

Ketika anak anak sudah mulai besar dan menjalani aktivitasnya di luar, tentu kita sebagai orang tua pasti merasa sedikit khawatir. Namun ada tips agar anak merasa percaya diri sejak dini.
Ilustrasi anak yang percaya diri. | Foto: Freepik
Life26 April 2024, 10:00 WIB

Berkhianat! 10 Ciri Orang Munafik yang Gampang Terlihat dari Sikap dan Ucapannya

Seseorang yang munafik mungkin terlihat tidak konsisten dalam perilaku dan ucapannya.
Ilustrasi - Seseorang yang munafik mungkin terlihat tidak konsisten dalam perilaku dan ucapannya. (Sumber : pexels.com/@Josue Feijoo)
Nasional26 April 2024, 09:31 WIB

Ada Zonasi, Simak 4 Jalur PPDB Tahun 2024 untuk SD, SMP, dan SMA

PPDB diselenggarakan secara objektif, transparan, dan akuntabel.
(Foto Ilustrasi) Ketentuan PPDB diatur dalam Permendikbud Nomor 1 Tahun 2021. | Foto: Freepik/@master1305
Inspirasi26 April 2024, 09:30 WIB

Info Penerimaan Pegawai Lulusan SMA di Perusahaan, Penempatan Jawa Barat

Berikut Informasi Penerimaan Pegawai Lulusan SMA di Perusahaan untuk Penempatan Wilayah Jawa Barat.
Info Penerimaan Pegawai Lulusan SMA di Perusahaan, Penempatan Jawa Barat  (Sumber : Freepik)