Coba 5 Metode Pemasaran Ini, untuk Memajukan Bisnis Kamu!

Senin 17 Januari 2022, 14:15 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Pemasaran untuk sebuah Bisnis merupakan salah satu aspek yang harus dilakukan untuk membuat bisnismu berkembang.

Pemasaran sendiri dapat dilakukan dengan berbagai metode seperti online dan offline.

Namun penting bagi kamu untuk memahami terlebih dahulu semua jenis pemasaran agar cocok untuk memasarkan bisnis mu.

Nah dibawah ini kami bagikan lima metode Pemasaran yang paling umum dan mudah untuk dilakukan. 

Penasaran apa saja? Silahkan baca artikel ini sampai selesai.

Baca Juga :

1. Pemasaran Media Sosial

photoIlustrasi Media Sosial - (Unplash.com)</span

Salah satu metode pemasaran teratas dan banyak digunakan oleh pebisnis adalah media sosial. 

Kamu dapat membuat akun bisnismu di aplikasi TikTok dan Instagram, karena kedua aplikasi itu merupakan aplikasi yang saat ini digandrungi oleh orang-orang.

Pemasaran melalui media sosial juga diketahui dapat menjangkau pelanggang dengan mudah dan besar.

Selain itu, pemasaran dengan metode ini gratis. Namun memiliki sebuah kelemahan, yaitu sangat kompetitif karena banyak yang menggunakannya.

2. Paid Advertising (PPC) atau Iklan Berbayar 

photoIlustrasi Google Ads untuk Membuat Iklan Pemasaran - (stock.adobe.com)</span

Jika kamu menginginkan hasil yang pasti, kamu dapat membuat iklan berbayar untuk memasarkan bisnis mu. 

Iklan PPC pada dasarnya adalah tempat untuk mengiklankan produk atau bisnis mu agar situs web bisnis mu muncul di bagian atas halaman permintaan mesin pencari. 

Google Ads adalah salah satu contoh terbaiknya. 

Metode ini merupakan sebuah metode yang efektif dan memberikan hasil yang bagus. Namun, jauh lebih mahal daripada kebanyakan metode pemasaran lainnya.

3. Pemasaran Blog

photoIlustrasi Pemasaran Menggunakan Blog - (iStock)</span

Banyak bisnis yang saat ini memiliki blog, atau ada juga bisnis yang awalnya berasal dari sebuah blog. 

Blog adalah serangkaian artikel yang diterbitkan secara teratur yang memberikan beberapa jenis manfaat bagi pembacanya.

Blog bisa menjadi cara yang bagus untuk memasarkan produk atau bisnis kamu. Bahkan jika dilakukan dengan benar maka audiens yang membaca blog kamu akan semakin percaya pada bisnis yang sedang kamu kembangkan.

Namun semua jenis pemasaran pasti memiliki kelemahan dan kelemahan dari blog adalah sulit untuk mengukur hasilnya. Selain itu, memasarkan lewat blog juga membutuhkan waktu jika kamu baru merintisnya.

4. Pemasaran Video

photoIlustrasi Sedang Membuat Video untuk Memasarkan Bisnis - (Freepik)</span

Pemasaran video juga merupakan salah satu pemasaran yang sangat populer sekarang ini.

Kamu hanya perlu membuat video dan mempostingnya di sosial media mu seperti YouTube, Facebook, Instagram, TikTok dan lainnya.

Namun ingat ya, tunjukan keaslian dari produk yang dihasilkan oleh bisnis mu. Jangan pernah mengambil video orang lain.

Salah satu cara untuk menunjukan keaslian sebuah produk dari bisnis kamu yaitu dengan melakukan Live di akun sosial media mu.

Namun kelemahannya dari pemasaran produk dengan video bisa lebih mahal, karena kamu membutuhkan peralatan untuk menunjang kualitas video yang akan kamu buat.

5. Pemasaran Offline

photoIlustrasi Poster untuk Pemasaran Offline - (Freepik)</span

Yang terakhir adalah pemasaran secara offline. pemasaran ini sering diabaikan di dunia modern saat ini tetapi masih bisa menjadi lebih efektif dari pemasaran lainnya.

Pemasaran offline mencakup hal-hal seperti kartu nama, pamflet dan brosur. 

Manfaat dari jenis pemasaran ini adalah dapat menarik demografi yang berbeda. Orang tua yang kurang pengalaman menggunakan internet akan tetap menghargai elemen pemasaran ini.

Kelemahannya adalah kamu tidak dapat menjangkau volume orang yang sama dengan pemasaran online.

nah itulah lima metode pemasaran yang umum dilakukan, pertimbangkan Pilihan kamu dan pilihlah metode pemasaran yang sesuai dengan bisnis yang kamu kembangkan.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Life06 Mei 2024, 19:00 WIB

13 Cara Sederhana Mengatasi Asam Lambung atau GERD yang Bisa Anda Lakukan

Asam lambung atau GERD dapat diatasi dengan cara-cara sederhana.
Ilustrasi seorang perempuan mengalami asam lambung (gerd) - Asam lambung atau GERD dapat diatasi dengan cara-cara sederhana.| Foto : Freepik/@diana.grytsku
Sukabumi06 Mei 2024, 18:40 WIB

Perkuat Ketahanan Pangan, Pemkab Sukabumi Teken Kerja Sama dengan Pemkot Bekasi

Pemkab Sukabumi Teken Kerja Sama dengan Pemkot Bekasi soal Ketahanan pangan hingga pariwisata.
Bupati Sukabumi Marwan Hamami saat menandatangani MoU kerja sama dengan Pemkot Bekasi. (Sumber : Diskominfosan Kab. Sukabumi)
Keuangan06 Mei 2024, 18:20 WIB

BPR Jampangkulon Sukabumi Gencar Sosialisasikan Program Pinjaman Bagi Honorer

Perumda BPR Sukabumi Cabang Jampangkulon terus berupaya melakukan sosialisasi program pelayanan pinjaman bagi honorer.
Kepala BPR Jampangkulon, Erviandi. (Sumber : SU/Ragil)
Life06 Mei 2024, 18:00 WIB

Dirumah Banyak Semut? Amalkan Doa Nabi Sulaiman AS untuk Mengusirnya

Bacaan Doa Mengusir Semut yang Dipanjatkan Nabi Sulaiman AS.
Ilustrasi - Bacaan Doa Mengusir Semut yang Dipanjatkan Nabi Sulaiman AS. (Sumber : Freepik)
Jawa Barat06 Mei 2024, 17:55 WIB

Kabar Sukabumi Utara? Tanpa Cabut Moratorium 9 Kabupaten Baru di Jabar Hanya Wacana

Selama ini proses pemekaran daerah-daerah ini, termasuk Kabupaten Sukabumi Utara terganjal aturan moratorium pemekaran daerah otonom baru atau DOB.
Peta kecamatan yang akan ke wilayah Kabupaten Sukabumi Utara. Kabar terbaru 9 DOB di Jabar (Sumber: istimewa)
Life06 Mei 2024, 17:30 WIB

Taklukkan Monster Gadget: 7 Jurus Ampuh Menjauhkan Anak dari Kecanduan!

Dengan menerapkan tips-tips ini, Anda dapat membantu anak Anda untuk menggunakan gadget dengan bertanggung jawab dan terhindar dari kecanduan.
(Foto Ilustrasi) Dengan menerapkan tips-tips ini, Anda dapat membantu anak Anda untuk menggunakan gadget dengan bertanggung jawab dan terhindar dari kecanduan. | Foto: Pexels.com
Musik06 Mei 2024, 17:00 WIB

OTW Nikah, Ini Lirik Lagu Rizky Febian feat Mahalini Bermuara!

Dikabarkan Rizky Febian dan Mahalini menikah sesuai dat Bali pada Minggu, 5 Mei 2024 dan Ijab Qobul di Jakarta pada Rabu, 8 Mei 2024.
Foto Cover Latar Biru OTW Nikah, Ini Lirik Lagu Rizky Febian feat Mahalini Bermuara. Sumber: YouTube/@Rizky Febian
Life06 Mei 2024, 16:30 WIB

Terapkan Yuk Bund! 5 Cara Mendidik Anak yang Suka Melawan Tanpa Perlu Emosi

Sifat melawan dan membantah merupakan bagian dari tumbuh kembang anak, bentuk pertahanan dirinya terhadap situasi mengancam yang tidak ia sukai.
Ilustrasi. Orang tua memberi contoh yang baik. Sumber : pexels.com/@Ketut Subiyanto
Motor06 Mei 2024, 16:00 WIB

Intip Spesifikasi dan Harga Motor Yamaha Lexi LX 155 Terbaru Mei 2024

Yamaha Lexi LX 155 tersedia dalam tiga varian: Standard, S Version, dan Connected-ABS.
Yamaha Lexi LX 155 tersedia dalam tiga varian: Standard, S Version, dan Connected-ABS. (Sumber : yamaha-motor.co.id).
DPRD Kab. Sukabumi06 Mei 2024, 15:31 WIB

Masa Sidang Terakhir, DPRD Sukabumi Kebut Finalisasi 21 Raperda: Berikut Rinciannya

Jelang masa akhir jabatan, berikut rincian 21 Raperda yang masih menjadi pekerjaan rumah DPRD Kabupaten Sukabumi periode 2019-2024.
Rapat Paripurna ke-5 DPRD Kabupaten Sukabumi beragendakan Penyampaian Penutupan Masa Sidang Kesatu Tahun Kelima Tahun Sidang 2024 dan Pembukaan Masa Sidang Kedua Tahun Kelima Tahun Sidang 2024. (Sumber : Dok. DPRD)