Inilah Sederet Manfaat Liburan, Bikin Suasana Hati Jadi Bahagia

Sabtu 28 Januari 2023, 06:30 WIB
Ilustrasi. Manfaat Liburan Bersama Keluarga, Bikin Suasana Hati Jadi Bahagia (Sumber : pixabay.com)

Ilustrasi. Manfaat Liburan Bersama Keluarga, Bikin Suasana Hati Jadi Bahagia (Sumber : pixabay.com)

SUKABUMIUPDATE.com - Akhir pekan kerap dijadikan momentum liburan oleh sebagian orang. Entah liburan rutin atau justru refreshing bersama keluarga dan kerabat dekat.

Liburan juga menjadi sarana membahagiakan diri sendiri dan orang di sekitar. Ya, bisa untuk pengalihan stress pasca bekerja satu minggu penuh.

Mengutip Tempo.co, liburan ke tempat-tempat yang diinginkan bahkan membantu diri terbebas dari beban dan tekanan emosional harian. Momentum liburan memberi kesempatan diri untuk menemukan kebahagian dan ketenangan. Misalnya, mengisi waktu berlibur sambil melakukan hobi yang disukai.

Baca Juga: Pesona Karang Kodok, Bebatuan Unik Selain Karang Kontol di Geopark Ciletuh Sukabumi

Hobi kegiatan apa saja yang dilakukan secara rutin waktu senggang. Kegiatan itu sesuatu yang kreatif, olahraga, akademis, atau sesuatu individual bermakna dan menyenangkan. Seseorang yang meluangkan waktunya dalam kegiatan yang menyenangkan akan mempengaruhi kesehatan mental, dikutip dari WebMD via Tempo.co.

1. Mengurangi stres

Mengutip Healthline, manfaat berlibur  mengurangi stres dan kecemasan. Sebab, liburan membantu tubuh dan pikiran beristirahat sejenak dari tekanan hidup sehari-hari. 

Baca Juga: Cadel: Kenali Penyebab dan 7 Cara Menghilangkannya, Harus Rutin dan Sabar

2. Meningkatkan produktivitas

Karyawan akan lebih fokus bekerja setelah pulang dari berlibur. Kondisi ini memungkinkan karyawan menyelesaikan banyak pekerjaan dalam waktu yang efektif. Setiap 10 jam waktu liburan, kinerja akhir tahun karyawan meningkat sebesar 8 persen, menurut laporan riset Ernst & Young.

3. Peningkatan tidur

Liburan membantu karyawan mengatur ulang pola tidurnya. Gangguan tidur merupakan salah satu masalah serius yang dihadapi karyawan yang banyak pikiran. 

4. Meningkatkan kesehatan mental

Merujuk Allina Health, berlibur memunculkan perasaan tenang dan pikiran yang lebih jernih. Suasana itu membantu diri meringankan atau menghilangkan stres yang dihadapi. 

Baca Juga: 10 Manfaat Daun Sirih Bagi Kesehatan, Salah Satunya Obati Nyeri Haid

5. Mengurangi kelelahan

Berlibur membantu memenuhi kebutuhan mental, fisik, dan perasaan seseorang. Itu sebabnya, mereka cenderung mengalami penurunan rasa kelelahan dan meningkatkan produktivitas diri. 

6. Meningkatkan kebahagiaan

Liburan bermanfaat meningkatkan kebahagiaan seseorang. Liburan yang terencana jauh hari bisa membantu meningkatkan suasana hati, bahkan delapan pekan sebelum perjalanan. 

Sumber: Tempo.co

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
DPRD Kab. Sukabumi25 April 2024, 16:15 WIB

Anggota DPRD Paoji: Koalisi PDIP-PKS di Pilkada 2024 Sukabumi Bisa Jadi Kenyataan

Desk Pilkada Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan dan sejumlah elit partai melakukan kunjungan ke kantor DPD PKS dalam rangka membangun komunikasi politik menjelang perehelatan Pilkada 2024.
Kunjungan Desk Pilkada PDIP ke Markas DPD PKS Kabupaten Sukabumi, Kamis (25/4/2024) | Foto : Ist
Bola25 April 2024, 16:00 WIB

Persib Bandung vs Borneo FC di Liga 1 2023/2024: H2H, Susunan Pemain dan Prediksi Skor

Persib Bandung vs Borneo FC di Liga 1 2023/2024, akan tersaji malam ini mulai pukul 19.00 WIB.
Persib Bandung vs Borneo FC di Liga 1 2023/2024, akan tersaji malam ini mulai pukul 19.00 WIB. (Sumber : X/@persib/@BorneoSMR).
Life25 April 2024, 15:30 WIB

10 Cara Agar Dipercaya Oleh Orang Lain, Ini yang Harus Dilakukan

Kini, interaksi manusia semakin kompleks dan teknologi terus berkembang, maka memiliki reputasi sebagai individu yang dapat diandalkan dan dipercaya menjadi semakin penting.
Ilustrasi. Orang yang sedang berkumpul tidak gaduh dan saling percaya. Sumber : pixabay/anne00
Life25 April 2024, 15:11 WIB

Identifikasi Pemicunya, Ini 5 Cara Membantu Anak Menghentikan Kebiasaan Buruk

Kebiasaan buruk bisa jadi kebiasaan yang akan berkelanjutan jika tidak segera dihentikan.
Ilustrasi membantu anak menghentikan kebiasaan buruk. | Foto: Freepik
Sukabumi25 April 2024, 15:03 WIB

Kunjungi Kalaju di Surade Sukabumi, Drh Slamet Dorong Kesejahteraan Nelayan

Kunjungan ini adalah dalam rangka supervisi persiapan pelaksanaan program Kalaju.
Anggota Komisi IV DPR RI F-PKS drh Slamet (paling kiri) saat mengunjungi Desa Cipeundeuy, Kecamatan Surade, Kabupaten Sukabumi, Rabu, 24 April 2024. | Foto: Istimewa
Inspirasi25 April 2024, 15:00 WIB

Info Lowongan Kerja Kasir dengan Penempatan di Sukabumi, Yuk Cek Kualifikasinya

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Info Lowongan Kerja Kasir dengan Penempatan di Sukabumi, Yuk Cek Kualifikasinya (Sumber : Freepik/pressfoto)
Life25 April 2024, 14:30 WIB

Agar Tidak Tersinggung, Ini 6 Cara Mengingatkan Teman yang Bau Badan

Bagaimana jika Anda menemui situasi yang agak membingungkan ketika Anda harus menghadapi aroma yang kurang sedap dari salah satu teman Anda?
Ilustrasi. Cara mengingatkan teman yang bau badan. Sumber : pixabay/jessie22
Sukabumi25 April 2024, 14:19 WIB

Bahas Pungli hingga Rp 17 Juta, Ratusan Warga Demo Pabrik di Cikembar Sukabumi

Massa adalah warga di sekitar pabrik di Desa Bojongraharja, Kecamatan Cikembar.
Massa aksi saat melakukan demonstrasi di depan PT GSI di Jalan Pelabuhan II, Kecamatan Cikembar, Kabupaten Sukabumi, Kamis (25/4/2024). | Foto: SU/Asep Awaludin
Kecantikan25 April 2024, 14:15 WIB

8 Cara Agar Tetap Wangi Sepanjang Hari dan Tampil Percaya Diri

Artikel ini akan membahas berbagai tips dan trik yang dapat membantu Anda menjaga kesegaran dan keharuman tubuh sepanjang hari.
Ilustrasi. Memiliki tubuh wangi. Sumber : pixabay/jessie22
Bola25 April 2024, 14:00 WIB

Prediksi Timnas Indonesia vs Korea Selatan di Piala Asia U-23 2024, Siapa yang Akan Lolos?

Timnas Indonesia vs Korea Selatan di Piala Asia U-23 2024, akan tersaji dini hari nanti pukul 00.30 WIB.
Timnas Indonesia vs Korea Selatan di Piala Asia U-23 2024, akan tersaji dini hari nanti pukul 00.30 WIB. (Sumber : X/@TimnasIndonesia/@theKFA).