Daftar Lengkap Pemain One Piece Live Action yang Akan Tayang 2023 Di Netflix

Jumat 03 Februari 2023, 19:00 WIB
Netflix telah mengumumkan para bintang yanag akan berperan dalam film One Piece Live Action dan dipilih langsung oleh Eiichiro Oda | Foto: Netflix

Netflix telah mengumumkan para bintang yanag akan berperan dalam film One Piece Live Action dan dipilih langsung oleh Eiichiro Oda | Foto: Netflix

SUKABUMIUPDATE.com - Untuk para penggemar manga dan anime pasti sudah tidak asing dengan serial One Piece yang telah tayang sejak puluhan tahun silam.

One Piece live action akan menjadi sajian terbaru dari manga yang populer ini selain hadir dalam bentuk komik dan anime.

One Piece live action dijadwalkan akan tayang di tahun 2023 ini. Hal tersebut diketahui dari informasi yang dibagikan Netflix melalui Instagram @netflixid, Jumat (3/2/2023), bahwa Luffy dan kawan-kawannya akan mulai berlayar di tahun 2023 ini.

Sang kreator One Piece yakni Eiichiro Oda diketahui akan mengawasi langsung proses pembuatan film One Piece Live Action ini dan berperan sebagai Produser Eksekutif.

Baca Juga: Profil Handi Setiana Pemeran Lord Yayat di Preman Pensiun 8, Si Antagonis Humoris

Selain resmi mengumumkan kapan penayangan, Netflix juga telah memperkenalkan para bintang yang akan memerankan kelompok bajak laut Topi Jerami serta karakter lain di One Piece live action ini.

Yang lebih menariknya yakni para pemeran One Piece live action ini dipilih langsung oleh Eiichiro Oda dan diambil dari berbagai negara.

Seperti kita tahu jika Oda pernah mengungkapkan jika para kru Topi Jerami ini berasal dari negara berbeda. Menurut Oda, Jika di dunia nyata para kru seperti Nami berasal dari Swedia, Sanji dari Prancis, Zoro dari Jepang, Usop dari Amerika dan sebagainya.

Baca Juga: Aura Kasih Cosplay Boa Hancock Karakter Anime One Piece, Bikin Warganet Terpana

One Piece sendiri hingga saat ini telah memiliki perjalanan yang panjang dalam pembuatan manga, film, video game, dan merchandise lainnya hingga berhasil mendapatkan penghasilan mencapai USD 21 miliar.

Dilansir dari Akurat.co yang merujuk berbagai sumber, Jumat (3/2/2023), One Piece Live Action dibintangi oleh sejumlah artis muda, berikut daftarnya.

Daftar pemain One Piece Live Action

Baca Juga: Saling Sikut Tim 3 Besar Klasemen Liga 1: Persib, Persija dan PSM Berjarak Satu Poin

  • Inaki Godoy sebagai Monkey D. Luffy
  • Colton Osorio sebagai Monkey D. Luffy (Luffy kecil)
  • Mackenyu sebagai Roronoa Zoro
  • Emily Rudd sebagai Nami
  • Jacob Gibson sebagai Usopp
  • Taz Skylar sebagai Vinsmoke Sanji
  • Peter Gadiot sebagai Shanks
  • Ntalnhla Morgan Kutu sebagai Lucky Roux
  • Tamer Burjaq sebagai Higuma
  • Morgan Davies sebagai Koby
  • Aidan Scott sebagai Helmeppo
  • Langley Kirkwood sebagai Kapten Morgan

Baca Juga: Sederet Manfaat Daun Kelor untuk Kesehatan, Bisa Obati Asam Lambung

  • Ilia Isorelys Paulino sebagai Alvida
  • Richard Wright-Firth sebagai Ukkari
  • Jeff Ward sebagai Buggy the Clown
  • Sven Ruygrok sebagai Cabaji
  • Lindsay Reardon sebagai Mayor Boodle
  • Celeste Loots sebagai Kaya
  • Alexander Maniatis sebagai Kapten Kuro
  • Bianca Oosthuizen sebagai Sham
  • Chante Grainger sebagai Banchina
  • Kamdynn Gary sebagai Rika
  • Craig Fairbrass sebagai Zeff

Baca Juga: 5 Fakta Menarik Film Titanic yang Akan Tayang Lagi 10 Februari 2023

  • Jean Henry sebagai Fullbody
  • Amber Hossack sebagai Moodie
  • Steven Ward sebagai Dracule Mihawak
  • McKinley Belcher III sebagai Arlong
  • Chioma Umeala sebagai Nojiko
  • Grant Ross sebagai Genzo
  • Len-Barry Simons sebagai Chu
  • Acton Burnell sebagai Nezumi
  • Vincent Regan sebagai Monkey D. Garp

Baca Juga: Dikdik dan Bos Jamal Preman Pensiun Kembali Berakting! Syuting Film Apa di Sukabumi?

Kisah Petualangan Bajak Laut Topi Jerami

Serial One Piece Live Action memulai jalan ceritanya dari Arc East Blue Saga. Pada animenya, Arc East Blue Saga dimulai dari kisah bajak laut, Gol D. Roger, yang akan dieksekusi.

Pesan terakhirnya yaitu memberitahu ke seluruh orang bahwa dia telah meninggalkan harta karun yang paling berharga miliknya. Harta karun tersebut bernama One Piece.

Saat itulah, kisah Monkey D. Luffy mulai petualangannya sebagai bajak laut dari East Blue. Dalam perjalanannya, Luffy mencari kru bajak laut yang akan menemaninya hingga menjadi Raja bajak laut. Luffy akan mencari seorang navigator, ahli pedang, koki, penembak jitu, dan masih banyak lainnya.

Baca Juga: 8 Bahasa Tubuh Perempuan Tanda Dia Jatuh Cinta Padamu, Pemuda Sukabumi Sudah Tahu?

Luffy memiliki kekuatan super yang berasal dari buah iblis gomu-gomu no mi atau dikenal dengan buah iblis karet. Kekuatannya tersebut yang akan membantu petualangan Luffy di lautan dalam menghadapi berbagai musuh berbahaya.

Selain itu, pada serial One Piece Live Action memiliki 10 episode dan dimulai dengan episode pertama yang berjudul Romance Dawn.

One Piece versi live action yang digarap oleh Tomorrow Studios merupakan studio yang menggarap serial Death Note pada 2017 lalu. Mereka akan bekerja sama dengan kreator One Piece yaitu Eiichiro Oda atau dipanggil Oda Sensei.

Baca Juga: Daftar Alamat Proxy Whatsapp Indonesia Gratis, Chatting via WA Tanpa Internet

Oda Sensei mengungkapkan bahwa dia tak mudah bekerja dengan orang-orang yang berbeda budaya. Namun, pembuatan serial One Piece Live Action sudah stabil berjalan selama beberapa tahun.

Oda yang berperan sebagai Produser Eksekutif menyampaikan pesan kepada para Nakama, bahwa beliau sangat hati-hati dalam menggarap serial One Piece kali ini. Oda Sensei tidak peduli jika serial ini berakhir gagal ataupun berhasil, karena Tomorrow Studios dan yang lainnya sudah sangat totalitas dalam pembuatan One Piece Live Action.

Sumber: Akurat.co

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Life19 April 2024, 07:00 WIB

10 Gaya Hidup Sehat yang Bisa Membantu Menurunkan Gula Darah

Yuk Lakukan Gaya Hidup Sehat yang Bisa Membantu Menurunkan Gula Darah Ini!
Ilustrasi. Gaya Hidup Sehat yang Bisa Membantu Menurunkan Gula Darah. (Sumber : Pexels/JaneTrangDoan)
Food & Travel19 April 2024, 06:00 WIB

Cara Membuat Air Rebusan Jambu Biji untuk Menurunkan Gula Darah, Ini 8 Langkahnya!

Daun jambu biji juga mengandung senyawa-senyawa aktif seperti flavonoid dan tanin yang memiliki sifat antioksidan dan antiinflamasi. Beberapa orang juga mengonsumsi teh atau ekstrak daun jambu biji untuk mendukung kesehatan secara umum.
Ilustrasi. Cara Membuat Air Rebusan Jambu Biji untuk Menurunkan Gula Darah, Ikuti Langkah-Langkahnya! (Sumber : Instagram/@parboaboa)
Science19 April 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 19 April 2024, Termasuk Wilayah Sukabumi, Cianjur dan Bogor

Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Jumat 18 April 2024.
Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Jumat 18 April 2024. (Sumber : Freepik/@wirestock)
Nasional19 April 2024, 03:16 WIB

Diduga Merayu Anggota PPLN, Ketua KPU RI Dilaporkan ke DKPP dengan Tuduhan Asusila

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum Fakultas Hukum Universitas Indonesia (LKBH FHUI) dan LBH APIK melaporkan Ketua KPU Hayim Asy'ari ke Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP)
Ketua KPU RI Hasyim Asy'ari | Foto : Youtube KPU
Internasional19 April 2024, 02:43 WIB

28 Karyawan Dipecat, Buntut Protes Kontrak Kerja Google dengan Militer Israel

Google memecat sejumlah karyawan setelah diketahui melakukan protes terhadap kondisi tenaga kerja dan kontrak perusahaan dengan militer Israel.
Kantor Google di San Francisco | Foto : Ist
Internasional19 April 2024, 02:02 WIB

Bencana Banjir Melanda Dubai, Ilmuan Peringatkan Hal Ini

Bencana alam berupa banjir melanda Dubai, Uni Emirat Arab, pada hari Selasa (16/4/2024), setelah hujan deras mengguyur negara tersebut.
Bencana Banjir Melanda Dubai | Foto : Capture video youtube HAG Weather
Keuangan19 April 2024, 01:29 WIB

6 Tanda Kamu Lebih Cocok Jadi Pebisnis Ketimbang Karyawan, Ini Buktinya

Sesungguhnya ada beberapa tanda yang menjadi petunjuk orang lebih cocok jadi pebisnis daripada karyawan
Tanda orang lebih cocok jadi pebisnis  | Foto : Pexels/Andrea Piacquadio
Inspirasi19 April 2024, 01:19 WIB

5 Tipe Overthinking yang Sering Dialami Banyak Orang, Kamu Termasuk yang Mana?

Overthingking sejatinya dibagi ke dalam beberapa tipe yang mungkin jarang diketahui banyak orang. Mari simak penjelasan berikut
Tipe orang overthingking | Foto : Pexels/Andrea Piacquadio
Sukabumi19 April 2024, 00:53 WIB

Warga Keluhkan Sampah Dekat Terminal Sagaranten Sukabumi, Tidak Ada TPS Meski Iuran

Sejumlah pedagang dan warga mengeluhkan pengolahan sampah di sekitar Terminal Sagaranten Kabupaten Sukabumi
Warga Sagaranten sedang membersihkan sampah yang menumpuk | Foto : Ragil Gilang
Sukabumi19 April 2024, 00:03 WIB

ASN di Sukabumi Balik Tuduh Istrinya yang Lakukan KDRT, Akan Dilaporkan Jika Tak Minta Maaf

ASN di Sukabumi membantah tuduhan KDRT. Ia menyebut informasi yang disampaikan oleh istrinya melalui kuasa hukumnya merupakan kebohongan, tidak sesuai fakta, dan terlalu dilebih-lebihkan.
Huasa hukum BCA, Muhammad Adad Maulana saat menunjukan bukti KDRT yang dilakukan oleh DM kepada BCA | Foto : Asep Awaludin