Liga Asskabsi 2020, 12 Tim Sepakbola Anak Usia Dini Siap Berkompetisi

Minggu 19 Januari 2020, 07:15 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Wakil bupati Sukabumi Adjo Sardjono bersama Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Yudha Sukmagara membuka kompetisi sepakbola Liga Asosiasi Sekolah Sepakbola Sukabumi (Asskabsi) di Lapang Cibungur, Desa Ubrug, Kecamatan Warungkiara, Minggu (19/1/2020).

BACA JUGA: Kisah Piat dan Imat, Dua Pesepakbola Sukabumi Kini Dalam Seleksi Timnas Garuda INAF

Adjo menyebut, kompetisi sepakbola anak semacam ini sangat penting untuk melatih secara kontinyu bibit-bibit penerus atlet sepakbola di Kabupaten Sukabumi.

"Atas nama Pemda saya sangat apresiasi dan pengharagaan yang tinggi kepada assosiasi sekolah sepak bola Kabupaten Sukabumi yang tengah menyelenggarakan Liga Asskabsi ini," ujar Adjo.

Wakil Bupati Sukabumi, Adjo Sardjono (kanan) membuka kompetisi sepakbola Liga Asosiasi Sekolah Sepakbola Sukabumi (Asskabsi) di lapang Cibungur, Desa Ubrug, Kecamatan Warungkiara, Kabupaten Sukabumui, Minggu (19/1/2020). | Sumber Foto: Nandi

Apalagi, lanjut Adjo, Liga Asskabsi ini merupakan putaran ketiga, dimana dua putaran sebelumnya juga sudah terlaksana dengan baik.

"Tentunya dengan adanya kompetisi seperti ini akan lebih memotivasi dan meningkatkan penampilan mereka. Karena pada prisinsipnya kita semua ingin membina lebih baik lagi," jelasnya.

BACA JUGA: Berawal dari Instagram, Pesepakbola Asal Sukabumi Ini Ikuti Seleksi Timnas Garuda INAF

Adjo menjelaskan, pemerintah daerah sejauh ini sudah berupaya mempberikan perhatian kepada setiap cabang olahraga melalui KONI. Namun Adjo mengakui hal itu belum maksimal. Karenanya, ke depan, perhatian kepada seluruh cabang olahraga, tak terkecuali sepakbola, akan ditinjau ulang.

"Bantuan juga perlu ditingkatkan, terutama melalui KONI, melalui cabang cabang olahraga profesional, sehingga olahraga di Kabupaten Sukabumi tidak sekedar merupakan olahraga untuk menyalurkan hobi dan minat serta membina badan untuk sehat, tapi juga bisa meningkatkan prestasi sehingga membawa nama baik Kabupaten Sukabumi di kancah nasional maupun internasional," pungkasnya.

BACA JUGA: Usai Konvoi di Cikembar Sukabumi, Ini Pesan Ria Soal Masa Depan Sepakbola Putri Indonesia

Sementara Ketua Asskabsi Suharyadi, mengatakan kompetisi anak usia dini tersebut diikuti 12 tim dari sekolah sepakbola dari enam kecamatan di Kabupaten Sukabumi, serta 2 tim sepakbola yang dibentuk Asskabsi berisi pemain pemain potensial unggulan.

"Kita tetap fokus pembinaan usia dini, karena ini merupakan dasar dari terbentuknya tim yang hebat, membentuk karakter bermain yang mumpuni. Inysaallah mudah-mudahan ke depan akan punya pemain-pemain andal yang bisa membawa nama Kabupaten Sukabumi lebih terkenal," singkatnya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Life28 April 2024, 21:30 WIB

Sembunyi Saat Bertemu Orang Baru, Kenali 7 Perilaku Umum Anak Usia 2 Tahun

Anak usia dua tahun menunjukkan emosinya dengan cara yang cukup aneh. Pelajari cara memecahkan kode tujuh perilaku umum balita.
Ilustrasi. Perilaku umum anak 2 tahun. Sumber : Freepik/@freepik
Bola28 April 2024, 21:22 WIB

Kapolres Sukabumi Ajak Nobar Semifinal Piala Asia U-23 Indonesia Vs Uzbekistan, Ini Lokasinya

Dukung Timnas masuk Final, Polres Sukabumi gelar nobar semifinal Piala Asia U-23 Indonesia vs Uzbekistan.
Timnas Indonesia U-23 lolos ke Semifinal Piala Asia U-23 2024 usai kalahkan Korea Selatan. (Sumber : Dok. AFC)
Life28 April 2024, 21:00 WIB

10 Kebiasaan Positif yang Membuat Anda Dihargai Orang Lain

Ayo Lakukan Sederet Kebiasaan Positif Berikut yang Bisa Membuat Hidupmu Dihargai oleh Orang Lain.
Ilustrasi. Kebiasaan Positif yang Membuat Seseorang Dihargai oleh Orang Lain. (Sumber : Pexels/HuyPhan)
Life28 April 2024, 20:30 WIB

Tanggapi Segera, Begini 10 Cara Untuk Menghentikan Balita yang Suka Menggigit

Balita seringkali menggigit jika mereka merasa marah, tidak nyaman, hingga mengekspresikan perasaannya. Namun jangan dibiarkan dan hentikan dengan cara ini.
Ilustrasi. Tips menghentikan balita yang suka menggigit. Sumber : Freepik/@kreasi orang
Life28 April 2024, 20:04 WIB

7 Rutinitas Sederhana yang Bisa Menenangkan Hati Serta Pikiran Lebih Rileks dan Damai

Beberapa rutinitas rupanya bisa digunakan sebagai media menenangkan hati dan pikiran dari potensi kegelisahan, stres dan lain sejenisnya.
Ilustrasi. Rutinitas yang menenangkan pikiran. | Sumber foto : Pexels/Sound On
Life28 April 2024, 20:00 WIB

Jangan Diremehkan, Ini 6 Dampak Buruk Jika Sering Meneriaki Anak!

Berteriak memang sering terjadi, namun para ahli berbagi alasan mengapa hal tersebut tidak menghasilkan perilaku yang Anda inginkan dan bagaimana Anda dapat bereaksi.
Ilustrasi. Dampak buruk meneriaki anak. Sumber : Freepik/@8photo
Science28 April 2024, 19:56 WIB

Bukan Megathrust, Ini Fakta-fakta Gempa M6,2 di Laut Garut Menurut BMKG

Kepala Pusat Gempa Bumi dan Tsunami BMKG Daryono menghimpun sembilan fakta gempa yang berpusat di Samudra Hindia tersebut.
Episenter gempa kuat di laut Garut. (Sumber : BMKG)
Life28 April 2024, 19:30 WIB

10 Cara Mendisiplinkan Anak Balita, Salah Satunya Perkenalkan Konsekuensi

Kunci untuk menjadikan anak disiplin efektif adalah konsistensi dan tindak lanjut dengan konsekuensi yang sesuai dengan usia jika mereka melanggar aturan.
Ilustrasi. Bermain. Ketahui cara mendisiplinkan anak balita. Sumber : Freepik/@jcomp
Life28 April 2024, 19:19 WIB

6 Tabiat Orang Jahat yang Harus Diwaspadai agar Terhindar dari Kelicikannya

Orang jahat memiliki kebiasaan buruk yang dampaknya merugikan orang lain. Maka penting mengetahui tipe dari mereka seperti apa.
Ilustrasi. Berikut tabiat orang jahat. |Sumber foto : Pexels/cottonbro studio
Sukabumi28 April 2024, 19:14 WIB

Tumpukan Sampah Kembali Hiasi Pantai Muara Citepus Sukabumi

Pantai Muara Citepus di Palabuhanratu Sukabumi kembali dipenuhi tumpukan sampah yang terbawa ombak.
Kondisi sepanjang Pantai Muara Citepus, Kecamatan Palabuhanratu Sukabumi dipenuhi sampah, Minggu (28/4/2024). (Sumber : SU/Ilyas)