Nadin Amizah Klarifikasi dan Minta Maaf Usai Dituduh Hina Orang Miskin

Selasa 19 Januari 2021, 11:24 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Penyanyi Nadin Amizah membuat kegaduhan pasca pernyataannya di program podcast #CLOSETHEDOOR Deddy Corbuzier beberapa waktu yang lalu. Nadin mengatakan bahwa orang kaya bisa lebih mudah berbuat kebaikan dibandingkan orang miskin. Karena pernyataannya tersebut, Nadin mendapatkan protes dari sejumlah warganet di sosial media Twitter.

"Bundaku pernah bilang ke aku, jadilah orang kaya, karena kalau kamu kaya kamu akan lebih mudah menjadi orang baik. Sedangkan saat kita miskin, rasa benci kita pada dunia itu sudah terlalu besar, sampai kita gak punya waktu untuk baik sama orang lain lagi," kata Nadin di video podcast #CLOSETHEDOOR Deddy Corbuzier yang diupload pada Rabu, 13 Januari 2021.

Akibat pernyataannya tersebut, banyak warganet khususnya para pengguna Twitter langsung menuding Nadin sebagai orang yang merendahkan orang miskin. Banyak warganet yang langsung menuliskan hujatan serta menasehati gadis cantik berumur 20 tahun asal Bandung tersebut.

Berikut komentar-komentar Warganet

"Ga penting kastamu berada di titik tertinggi atau terendah. Ga penting harta seberapa banyak yang dipunya, selagi masih punya harga diri dan bisa berbuat baik, hidupmu nanti baik-baik saja. itu, Mba Nadin. Bukan berarti orang miskin susah berbuat baik," cuit salah satu akun twitter @hidsikumbang.

Nadin Amizah

"Salah nadin, orang miskin lebih sibuk mikir gimana caranya untuk menuhin kebutuhan pokok besok dan kemudian hari. Justru mereka yang paling gak punya waktu buat benci sama orang lain," cuit salah satu akun twitter @CitraDianRara.

Nadin sendiri sudah memberikan klarifikasi dan meminta maaf atas pernyataannya yang dituduh menyinggung orang miskin. Pelantun lagu "Rumpang" itu mengakui kesalahannya dan telah menerima teguran dari keluarga dan orang-orang terdekatnya.

Berikut Jawaban Nadin di Twitter:

Nadin Amizah

"Aku udah ditegur sama orang terdekatku perihal pemilihan kata “miskin dan kaya”, insensitive banget dan aku akuin salah. Lain kali, aku ga akan pake kata itu lagi," cuit Nadin.

Selain itu, Nadin juga memberikan klarifikasi dan permintaan maafnya dengan membalas salah satu cuitan warganet Twitter bernama @rahasiabulan.

Nadin Amizah

"Hello jj, terima kasih telah menghubungi saya mengenai hal ini. Ya, saya menyadari kata-kata yang menyinggung dan oleh karena itu saya minta maaf," tulis Nadin dalam Inggris yang sudah diterjemahkan.

"Dan mengenai apa yang saya katakan, itu adalah pelajaran yang saya dapatkan dari ibu saya bahwa saya harus selalu berusaha yang terbaik dan mendapatkan sebanyak yang saya bisa," lanjut Nadin.

Nadin menambahkan, dengan penghasilan yang kini dimilikinya, ia dapat membantu lebih banyak orang ketimbang ketika tidak punya uang.

"Saya berbicara dari pengalaman dan pendapat pribadi saya sendiri. Pendapat saya sangat bias dan sempit, saya bisa melihatnya. Sekali lagi, terima kasih telah menghubungi saya," ucap Nadin.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Sukabumi01 Mei 2024, 22:58 WIB

Kepergok Warga, Maling Kotak Amal Kabur Tinggalkan Motor di Cicantayan Sukabumi

Berikut kesaksian warga terkait upaya pencurian kotak amal di Cicantayan Sukabumi. Pelaku kabur tinggalkan motor.
Motor maling kotak amal yang ditahan warga Kampung Cijabon RT 19/07, Desa Cimahi, Cicantayan Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Life01 Mei 2024, 21:37 WIB

6 Gaya Bicara yang Menjadikan Anda Lebih Berwibawa dan Berkharisma, Ini Caranya

Gaya bicara seseorang menentukan apakah nanti akan dipandang berwibawa atau justru diremehkan orang lain di masyarakat.
Ilustrasi. Gaya berbicara yang dipandang berwibawa. | Sumber foto : Pexels/Werner Pfenning
Life01 Mei 2024, 21:31 WIB

Fokus Pada Jangka Panjang, Ini 10 Tips Menerapkan Disiplin Pada Anak Tetap Konsisten

Penerapan disiplin pada anak tidaklah mudah, maka dari itu orang tua perlu melakukannya dengan konsisten.
Ilustrasi menerapkan disiplin tetap konsisten / Sumber : pexels.com/@Emma Bauso
Sehat01 Mei 2024, 21:00 WIB

8 Bahan Alami untuk Menurunkan Kadar Gula Darah Tinggi dalam Tubuh

Bahan alami ini dipercaya dapat membantu menurunkan gula darah secara efektif.
Ilustrasi - Bahan alami ini dipercaya dapat membantu menurunkan gula darah secara efektif. (Sumber : Freepik.com/jcomp).
DPRD Kab. Sukabumi01 Mei 2024, 20:56 WIB

May Day, Komisi IV DPRD Sukabumi Serap Aspirasi Buruh Terkait Upah Hingga Isu Pungli

Komisi IV DPRD Sukabumi serap aspirasi serikat buruh terkait upah hingga isu praktik pungli di perusahaan.
Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Sukabumi, Hera Iskandar terima kunjungan serikat buruh di momen May Day 2024. (Sumber : SU/Ilyas)
Sehat01 Mei 2024, 20:30 WIB

Pantangan! 4 Makanan dan Minuman yang Harus Dihindari Penderita Asam Urat

Beberapa makanan dan minuman dianjurkan dihindari bagi penderita asam urat karena memiliki kandungan purin tinggi.
Ilustrasi - Beberapa makanan dan minuman dianjurkan dihindari bagi penderita asam urat karena memiliki kandungan purin tinggi. (Sumber : pexels.com/@Julia Filirovska).
Life01 Mei 2024, 20:00 WIB

8 Manfaat Menangis untuk Kesehatan Mental, Melepaskan Emosi yang Terpendam

Salah Satu Manfaat Menangis untuk Kesehatan Mental Yakni Menjadi Sarana Melepaskan Emosi yang Terpendam.
Ilustrasi. Bersedih. Manfaat Menangis untuk Kesehatan Mental. (Sumber : Pexels/CottonbroStudio)
Sukabumi01 Mei 2024, 19:57 WIB

Termasuk Bule, Uluran Tangan Berdatangan Bantu Titin Penghuni Rumah Reyot di Sukabumi

Bantuan mulai berdatangan untuk mak Titin, janda paruh baya asal Surade Sukabumi yang sebatang kara huni rumah reyot.
Seorang Bule asal Australia saat berkunjung ke rumah Mak Titin di Surade Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Life01 Mei 2024, 19:30 WIB

7 Sikap Sederhana yang Membuat Kamu Bisa Dikagumi Banyak Orang

Ingatlah bahwa sikap-sikap sederhana ini tidak datang dengan sendirinya. Dibutuhkan usaha dan latihan untuk menjadikannya kebiasaan.
Ilustrasi - Ingatlah bahwa sikap-sikap sederhana ini tidak datang dengan sendirinya. Dibutuhkan usaha dan latihan untuk menjadikannya kebiasaan. (Sumber : Freepik.com)
Sehat01 Mei 2024, 19:00 WIB

10 Tips Pola Tidur yang Baik untuk Penderita Asam Urat

Setiap orang memiliki kebutuhan tidur yang berbeda, jadi carilah pola tidur yang paling cocok untuk penderita asam urat dan konsultasikan dengan dokter jika memiliki masalah tidur yang berkelanjutan.
Ilustrasi. Nyenyak. Tips Pola Tidur yang Baik untuk Penderita Asam Urat. (Sumber : Pexels/KetutSubiyanto)