Hari Jantung Sedunia: Kenali 5 Tanda Jantung Anda Tidak Sehat

Kamis 29 September 2022, 11:15 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Setiap tahun pada tanggal 29 September, Hari Jantung Sedunia diperingati di seluruh dunia sebagai kesempatan untuk menarik perhatian pada masalah kesehatan jantung yang berkembang, penyakit kardiovaskular (CVD), dan efek dari sifat kritis perawatan jantung.

Perlu diketahui, selain otak, jantung juga merupakan organ tubuh yang menjadi pusat kehidupan manusia. Tanpa jantung tentu saja manusia tidak bisa hidup. 

Oleh sebab itu, Jantung harus dijaga sebaik mungkin agar terhindar dari berbagai macam penyakit.

Namun, bagaimana seseorang mengetahui jika jantungnya tidak sehat? Terlebih lagi banyak sekali fenomena serangan Jantung yang datang tiba-tiba. 

Bahkan beberapa permasalah penyakit Jantung tidak dirasakan pada dada, sehingga sulit untuk mendeteksinya.

Tapi Anda jangan khawatir, karena kami telah merangkum beberapa tanda Jantung tidak Sehat dari beberapa sumber, sehingga Anda dapat mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan kedepannya.

Baca Juga :

1. Mengalami Gangguan Pencernaan, Mual, Mulas, atau Sakit Perut

photoIlustrasi  Mengalami Gangguan Pencernaan - (Pexels.com)</span

Sekilas gejala ini mungkin tidak akan membuat orang merasa khawatir. Sebab, gangguan pencernaan, mulas, mual dan sakit perut merupakan penyakit yang sangat umum terjadi pada siapa saja dan dianggap dapat sembuh dengan sendirinya dalam waktu singkat.

Padahal kenyataannya, gejala ini bisa saja menjadi peringatan akan datangnya serangan jantung.

2. Dada Sering Terasa Sakit

photoIlustrasi Sakit Dada - (Freepik)</span

Gejala paling umum yang sangat wajib diwaspadai adalah ketika Anda sering merasakan sakit pada area dada. 

Mengutip dari mayoclinic, sakit pada bagian tersebut menandakan adanya penyumbatan pembuluh darah (arteri) atau mengalami serangan jantung

Saat Anda mengalami penyumbatan pembuluh darah, gejala yang mungkin akan dirasakan diantaranya sakit, sesah, dan merasakan ada tekanan di dada. 

3. Sakit pada Bahu Sebelah Kiri

photoIlustrasi Sakit Bahu Sebelah Kiri - (Freepik)</span

Mengutip sedikit dari Im Aware Health, saraf yang ada pada lengan kiri dan saraf pada jantung dapat mengirim sinyal pada sel otak yang sama. 

Hal itulah yang terkadang membuat otak menyalah artikan gangguan pada jantung menjadi sakit pada lengan atau bahu kiri.

Oleh sebab itu, segera menemui dokter jika Anda sering merasakan sakit pada bahu sebelah kiri, terlebih jika Anda juga merasakan sesak napas.

4. Jantung Berdetak Tidak Teratur

photoIlustrasi Jantung Berdetak Tidak Teratur - (Shutterstock/Nokhoog_buchachon)</span

Jika Anda sedang melakukan kegiatan fisik seperti olahraga, bersemangat, dna merasakan cemas mungkin akan wajir jika detak Jantung Anda tidak berdetak teratur. 

Namun, jika detak Jantung tidak teratur secara tiba-tiba dan sering terjadi, Anda wajib mewaspadainya karena itu bisa menjadi salah satu gejala Jantung Anda tidak sehat.

Melansir dari WebMD, hal tersebut biasanya disebabkan karena Anda kurang tidur atau terlalu banyak mengkonsumsi kafein.

5. Batuk Tidak Berhenti

photoIlustrasi Batuk Tak Henti-Henti - (Sumber Pixabay)</span

Batuk sebenarnya bisa menjadi tanda dari berbagai macam penyakit. Walaupun begitu, jika Anda memang memiliki penyakit Jantung atau batuk yang terjadi sangat parah, segeralah menemui dokter.

Sebab, batuk berkepanjangan yang menghasilkan dahak putih, bisa jadi tanda jika Jantung Anda tidak Sehat atau mengindikasikan penyakit gagal jantung.

Itulah beberapa tanda jantung Anda tidak sehat yang wajib untuk diketahui. Namun, untuk memastikan agar lebih jelas sebaiknya segera temui dokter. Dan selamat merayakan Hari Jantung Sedunia.

Baca Juga :

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Sukabumi28 Maret 2024, 20:02 WIB

Disdik Sukabumi Ungkap Alasan Rekrut Kepala Sekolah SD dari Guru SMP dan TK

Sekretaris Dinas Pendidikan Kabupaten Khusyairin menjelaskan proses rekrutmen sebagian calon kepala sekolah yang tidak hanya berasal dari guru SD saja, namun juga dari Guru SMP dan guru TK.
Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Sukabumi | Foto : Sy
Sehat28 Maret 2024, 20:00 WIB

8 Makanan Yang Membantu Mengatasi Asam Lambung, Yuk Cobain

Ada beberapa makanan yang aman dikonsumsi untuk mengatasi asam lambung.
Ilustrasi Yoghurt - Ada beberapa makanan yang aman dikonsumsi untuk mengatasi asam lambung. | Foto: Pixabay/Pexels
Bola28 Maret 2024, 19:45 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara FC, Duel 2 Mantan Pemain Serie A

Berikut link live streaming Persib Bandung vs Bhayangkara FC di pekan ke-30 Liga 1
Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara FC, Duel 2 Mantan Pemain Serie A (Sumber : Instagram/persib, bhayangkarafc)
Life28 Maret 2024, 19:23 WIB

6 Cara Sederhana untuk Menjadi Orang Bijaksana dalam Hidup, Ini Kuncinya

Menjadi orang yang bijaksana sangat penting untuk membantu diri lebih arif dan tidak mudah tergesa-gesa serta mengerti tentang hakikat kehidupan.
Ilustrasi orang bijaksana. (Sumber foto : Pexels/Daryl Johnson)
KATA WARGANET28 Maret 2024, 19:13 WIB

Yusril, Sang Maha Guru untuk Jabatan

Pernyataan Mahfud MD yang beredar di sosmed bahwa Yusril Ihza Mahendra adalah Mahaguru Hukum Tatanegara, kini viral
Syaefufin Simon, Penulis | Foto : dok.pribadi
Life28 Maret 2024, 19:00 WIB

10 Persiapan Menjelang Pernikahan yang Harus Diperhatikan Calon Pengantin

Catin Yuk Simak, Ini Sederet Persiapan Menjelang Pernikahan yang Harus Diperhatikan Calon Pengantin!
Ilustrasi. Cincin Pernikahan | 10 Persiapan Menjelang Pernikahan yang Harus Diperhatikan Calon Pengantin (Sumber : pixabay.com/@JeffBalbalosa)
Sukabumi28 Maret 2024, 18:51 WIB

Kronologi Mobil Pikap Terjun ke Jurang 25 Meter di Cireunghas Sukabumi, Sopir Terluka

Berikut kronologi kecelakaan tunggal mobil pikap terjun ke jurang sedalam 25 meter di Cireunghas Sukabumi.
Kondisi mobil pikap yang masuk jurang sedalam 25 meter di Cireunghas Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Sehat28 Maret 2024, 18:42 WIB

6 Penyebab Berat Badan Naik Meski Sedang Berpuasa, Ini Pemicunya

Terdapat beberapa sebab yang memicu berat badan jadi naik meski sedang mnejalani puasa Ramadhan. Penting diantisipasi agar tidak makin buncit
Penyebab berat badan naik saat puasa | Foto : Pexels/ SHVETS production
Sehat28 Maret 2024, 18:30 WIB

Gejala Asam Lambung Naik: Sensasi Rasa Terbakar dari Dada Hingga Tenggorokan

Refluks asam lambung sesekali sering terjadi, namun jika Anda sering mengalaminya, Anda mungkin menderita kondisi yang lebih serius yang disebut penyakit refluks gastroesofageal (GERD).
Ilustrasi - Refluks asam umumnya terasa seperti sensasi terbakar di bagian tengah dada.(Sumber : Freepik.com/@Lifestylememory)
Life28 Maret 2024, 18:00 WIB

Doa Puasa Ramadan Hari ke-17 dan 18, Jangan Lupa Diamalkan!

Berikut ini doa yang bisa diamalkan di bulan Ramadan hari ke 17 dan 18
Ilustrasi - Doa Puasa Ramadan Hari ke-17 dan 18, Jangan Lupa Diamalkan! (Sumber : Freepik.com/@Sketchepedia)