Bangga! Guru MI At-Tahdhiriyyah Cisaat Timba Ilmu Olahraga di Amerika

Rabu 23 Mei 2018, 03:39 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Desi Sriwahyuni (36 tahun) terpilih sebagai perwakilan dari Kemenag Kabupaten Sukabumi untuk program bea siswa Sports Visitor Program USA 2018.

Melalui program ini, Desi mendapat ilmu tentang kepemimpinan, kerja tim, keterampilan komunikasi dan pemahaman budaya.

BACA JUGA:  Hardiknas, Himasi Ajarkan Anak-anak Pendidikan Karakter

Desi terpilih untuk kategori guru MI dan berangkat bersama 14 peserta lainnya yang berasal dari Jabar-Banten. Guru kelas III Madrasah Ibtidaiyah (MI) Madrasah Wajib Belajar (MWB) At-Tahdhiriyyah, Cisaat, kabupaten Sukabumi, ini berada di negara Paman Sam dari 28 April hingga 15 Mei 2018.

Desi yang merupakan Guru Pembimbing Khusus (GPK) untuk pendidikan Inklusif di MI tersebut sebelumnya mendapatkan Pelatihan Training Of Traininer (TOT) FotbalNet La Masia Barcelona pada Juli 2017 di Jakarta yang diselenggarakan oleh Asian Soccer Academy (ASA) Foundation.

BACA JUGA: KKL Mahasiswa UPI Bandung di Ciemas Sukabumi Resmi Dibuka

Dalam TOT tersebut terdapat lima peserta lainnya dari Kabupaten Sukabumi, tapi hanya Desi yang lolos.

Desi menuturkan, banyak ilmu yang didapat dalam program Sport Visitor Program USA 2018 ini di bidang olah raga. Desi pun semakin percaya diri mengajar dan menularkan ilmunya kepada orang lain terutama siswanya.

"Merasa bangga setelah mendapatkan pelatihan di Amerika, kini saya bisa mempraktekan dan menerapkan managemen belajar mengajar bidang olah raga yang baik serta berkualitas," jelasnya.

BACA JUGA: Ini Dia Sekolah Juara Sukabumi Robotic Competition Electrical Engineering 2018

Sementara itu, Kepala MI/MWB At-Tahdhiriyyah Ahmad Dinata mengatakan, bangga dengan prestasi yang diraih Desi karena menjadi salah satu tenaga pengajar di Kabupaten Sukabumi yang mendapatkan program bea siswa Sport Visitor.

"Saya berharap dengan Keilmuan yang ia dapatkan selama training di Amerika tersebut bisa ia terapkan kepada anak didiknya di sekolah ini," jelasnya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Sehat02 Mei 2024, 09:00 WIB

7 Pengobatan Rumahan untuk Mengatasi Darah Tinggi (Hipertensi), Sehat dan Alami!

Pengobatan rumahan ini sangat efektif untuk mengobati darah tinggi.
Ilustrasi teh hijau - Pengobatan rumahan ini sangat efektif untuk mengobati darah tinggi. | (Sumber : Freepik.com)
Life02 Mei 2024, 08:58 WIB

Harus Dihilangkan, 10 Alasan Tidak Sehat Orang Tua Hindari Mendisiplinkan Anak

Mendisiplinkan anak memang tidaklah mudah dan perlu kerja keras. Namun dengan alasan apa pun, hal itu tetap harus dilakukan.
Ilustrasi alasan tidak sehat mendisiplinkan anak. | Foto: Pexels.com/@Nothing Ahead
Sukabumi02 Mei 2024, 08:50 WIB

Warga Jampangkulon Sukabumi Ditemukan Tewas Tergantung, Keluarga Ungkap Ini

Dugaan bunuh diri ini diketahui ketika istri korban yang berinisial S mencari suaminya.
Jenazah J (59 tahun) saat dievakuasi oleh warga dari lokasi dugaan gantung diri di Desa Tanjung, Kecamatan Jampangkulon, Kabupaten Sukabumi, Rabu, 1 Mei 2024. | Foto: Istimewa
Sukabumi02 Mei 2024, 08:24 WIB

Upaya Mitigasi Bencana, DPUTR Rawat 40 Pohon di Kota Sukabumi

Tindakan ini diambil tidak terlepas dari kondisi hujan deras disertai angin kencang.
Kepala Seksi Pertamanan DPUTR Kota Sukabumi Fajar Rahmansyah. | Foto: Website Pemkot Sukabumi
Sukabumi02 Mei 2024, 08:14 WIB

Kepsek-Orang Tua Ikut Literasi Digital Kemenkominfo dan Disdikbud Kota Sukabumi

Kegiatan bertema bijak berinteraksi di media sosial ini bagian dari program makin cakap digital.
Kemenkominfo bersama Disdikbud Kota Sukabumi pada Senin, 29 April 2024 menggelar kegiatan literasi digital di Gedung Harsa. | Foto: Website Pemkot Sukabumi
Sehat02 Mei 2024, 08:00 WIB

Boleh Aerobic! 8 Rekomendasi Olahraga yang Aman untuk Penderita Gula Darah

Boleh Aerobic! 8 Rekomendasi Olahraga yang Aman untuk Penderita Gula Darah
Ilustrasi. Aerobic. Rekomendasi Olahraga yang Aman untuk Penderita Gula Darah (Sumber : Pexels/KarolinaG)
Life02 Mei 2024, 07:00 WIB

9 Ciri Seseorang Menyayangimu dengan Tulus, Apakah Dia Melakukannya?

Inilah Sederet Ciri Seseorang Menyayangimu dengan Tulus, Apakah Dia Melakukannya?
Ilustrasi - Ciri Seseorang Menyayangimu dengan Tulus, Apakah Dia Melakukannya. (Sumber : Freepik.com)
Food & Travel02 Mei 2024, 06:00 WIB

9 Langkah Mudah Membuat Air Rebusan Daun Kumis Kucing untuk Menurunkan Gula Darah

Yuk Ikuti Langkah Mudah Berikut untuk Membuat Air Rebusan Daun Kumis Kucing guna Menurunkan Gula Darah.
Ilustrasi - Daun kumis kucing. Foto: Instagram/@kebonmojo
Science02 Mei 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 2 Mei 2024, Pagi Hari Cerah dan Siang Hujan Sedang

Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Kamis 2 Mei 2024.
Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Kamis 2 Mei 2024. (Sumber : Freepik/@wirestock)
Sukabumi01 Mei 2024, 22:58 WIB

Kepergok Warga, Maling Kotak Amal Kabur Tinggalkan Motor di Cicantayan Sukabumi

Berikut kesaksian warga terkait upaya pencurian kotak amal di Cicantayan Sukabumi. Pelaku kabur tinggalkan motor.
Motor maling kotak amal yang ditahan warga Kampung Cijabon RT 19/07, Desa Cimahi, Cicantayan Sukabumi. (Sumber : Istimewa)