TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
bankbjb

Amalkan 5 Doa Ini Saat Kamu Sedang Dirundung Masalah Kehidupan

Doa-doa ini bisa kamu panjatkan saat hati dan pikiranmu kacau karena permasalahan hidup.

Jumat 27 Jan 2023, 05:00 WIB

Ilustrasi doa sedang alami masalah hidup. | (Sumber : Freepik.com).

SUKABUMIUPDATE.com - Adakalanya seseorang akan merasa putus asa pikiran tak tenang karena tidak menemukan solusi terbaik di masalah kehidupannya. Namun sebagai umat muslim kita tidak boleh sedih, masih ada doa yang menjadi penolong untuk memohon kepada Allah SWT.

Ya, doa menjadi jalan satu-satunya umat muslim untuk meminta jalan terbaik pada masalah kehidupan yang sedang terjadi. Selain untuk memohon, manfaat doa adalah untuk menenangkan jiwa-jiwa manusia yang resah karena permasalahan dunia.

Agar hati dan pikiran tidak kacau ketika menghadapi suatu masalah, maka amalkanlah doa-doa di bawah ini.

Dikutip dari Akurat.co, berikut doa-doa yang bisa kamu amalkan.

Doa Pertama:

اَللَّهُمَّ إِنِّي أَسْأَلُكَ نَفْسًا بِكَ مُطْمَئِنَّةً، تُؤْمِنُ بِلِقَائِكَ، وَتَرْضَى بِقَضَائِكَ، وَتَقْنَعُ بِعَطَائِكَ

Allahumma inni as-aluka nafsan bika muthma-innah, tu’minu biliqo-ika wa tardho bi qodho-ika wataqna’u bi ’atho-ika.

Artinya: “Ya Allah, aku memohon kepadaMu jiwa yang merasa tenang kepadaMu, yang yakin akan bertemu denganMu, yang ridho dengan ketetapanMu, dan yang merasa cukup dengan pemberianMu.”

Baca Juga: Kenali 6 Bahasa Tubuh Wanita, Tanda-Tanda Dia Jatuh Cinta Padamu

Doa tersebut berdasarkan hadis Nabi SAW dari Imam Thabrani dari Abu Umamah yang berkata:


Halaman :
Berita Terkait
BERITA TERPOPULER
Berita Terkini