Loker Driver Lulusan SMA di Perusahaan Makanan, Pendaftaran Hingga 30 September

Senin 18 September 2023, 09:30 WIB
Info Loker Driver Lulusan SMA di Perusahaan Makanan (Sumber : Istimewa)

Info Loker Driver Lulusan SMA di Perusahaan Makanan (Sumber : Istimewa)

SUKABUMIUPDATE.com - PT. Indofood Sukses Makmur Tbk saat ini sedang membuka Lowongan Kerja Driver Lulusan SMA.

Informasi Loker Jawa Barat Lulusan SMA berikut diketahui dari laman resmi Perusahaan yaitu www.career.indofood.com.

Loker Driver Lulusan SMA di Perusahaan Makanan ini dibuka hingga 30 September 2023 mendatang.

Baca Juga: 9 Cara Mendidik Anak Laki-laki Agar Penurut Pada Orang Tua

Berikut Informasi lengkap Loker Jawa Barat di Indofood

Syarat Pelamar Loker Indofood: Posisi Driver

  1. Memiliki SIM B1
  2. Mengerti mesin mobil

Deskripsi Pekerjaan Driver :

  1. Melakukan pengiriman barang
  2. Melakukan service rutin

Penempatan : Distribution - Putri Daya Usahatama
Lokasi : Cimareme, Cimahi, Jawa Barat
Status : Pengalaman - Tetap
Fungsi : Logistic
Deadline : 30 September 2023

Baca Juga: 12 Tips Mendidik Anak Perempuan Agar Memiliki Kepribadian Baik

Untuk kamu yang tertarik dengan posisi tersebut, Yuk, Simak Cara Melamar Kerja di Indofood Career!

Sebelumnya jobseeker harus tahu, lowongan pekerjaan Indofood hanya dapat dilihat di situs resmi website karir Indofood yaitu https://career.indofood.com.

Hati-hati! Pastikan tidak ada perbedaan 1 huruf atau karakter ketika mencari alamat website. Namun, jika ada perbedaan dengan penulisan https://career.indofood.com berarti alamat tersebut PALSU.

Cara Melamar Kerja di Indofood Career

  • Akses website karir resmi Indofood di www.career.indofood.com.
  • Registrasi diri terlebih dahulu sebelum melamar pekerjaan untuk mendapatkan link verifikasi yang dikirim ke email yang didaftarkan.
  • Link verifikasi akan mengarahkan pelamar ke form aplikasi.
  • Isi secara lengkap data pribadi, riwayat pendidikan, pengalaman bekerja (jika ada), serta upload Curriculum Vitae dan foto formal terbaru.
  • Pilih Job Vacancy dan cari lowongan kerja yang sesuai dengan kualifikasi.
  • Semakin sesuai kualifikasi dengan gambaran pekerjaan dan posisi yang dilamar, maka peluang untuk dipanggil rekruter juga akan semakin besar.
  • Cek status aplikasi pelamar di My Application.
  • Rekruter dari Indofood akan menghubungi pelamar via telepon atau email resmi Indofood, sehingga pelamar haru memastikan nomor telepon dan emailnya selalu aktif ya!

Baca Juga: 10 Cara Menerapkan Prinsip Hidup Stoikisme agar Lebih Tenang dan Bahagia

Ingat! Hanya kandidat sesuai kualifikasi yang akan dihubungi melalui telepon atau email resmi Indofood.

Untuk diketahui, PT. Indofood Sukses Makmur Tbk adalah Perusahaan yang beroperasi di segala tahap pengolahan makanan, mulai dari produksi dan pemrosesan bahan mentah, hingga produk siap pakai di pasaran.

Sumber : career.indofood.com

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi18 Mei 2024, 21:43 WIB

Tertimpa Bangunan Akibat Longsor, Kronologi Tewasnya Penjaga Ponpes di Sukabumi

Meninggalnya Jaenudin pertama kali diketahui oleh tenaga pengajar dan santri.
Petugas di lokasi longsor Ponpes Yaspida, Desa Cipetir, Kecamatan Kadudampit, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/5/2024). | Foto: Istimewa
Nasional18 Mei 2024, 21:07 WIB

Sempat Dirawat, Tokoh Pers Salim Said Meninggal Dunia

Kabar meninggalnya Prof Salim Said dikonfirmasi oleh istrinya, Herawaty.
Salim Said meninggal dunia. | Foto: Istimewa/Ranahriau.com
Sehat18 Mei 2024, 21:00 WIB

Nyeri Dada, 7 Gejala Tak Biasa Kolesterol Tinggi Pada Pria di Malam Hari

Gejala tak biasa kolesterol tinggi bisa muncul pada pria di malam hari.
Ilustrasi - Gejala tak biasa kolesterol tinggi bisa muncul pada pria di malam hari. (Sumber : Freepik.com/@Lifestylememory)
Sukabumi18 Mei 2024, 20:53 WIB

Jumat Berbagi, Srikandi PLN dan YBM PLN Sukabumi Bagikan 100 Porsi Makanan

Yuniar Budi Satrio menekankan pentingnya berbagi dengan sesama.
Kegiatan Jumat Berbagi Srikandi PLN dan YBM PLN Sukabumi. | Foto: PLN
Sehat18 Mei 2024, 20:00 WIB

Galau Asam Urat Sering Kambuh? Cobain 6 Makanan Ini untuk Mengobatinya

Asam urat yang menyerang tubuh akan membuat si penderitanya merasa terganggu dan tersiksa.
Ilustrasi. Beberapa makanan ini ampuh untuk mengatasi asam urat. (Sumber : Freepik/lifeforstock)
Life18 Mei 2024, 19:00 WIB

9 Cara Terbaik Mendisiplinkan Anak Agar Menjadi Penurut dan Tidak Berontak

Mendisiplinkan anak adalah cara terbaik agar mereka dapat patuh dan menjadi penurut.
Ilustrasi - Mendisiplinkan anak adalah cara terbaik agar mereka dapat patuh dan menjadi penurut. (Sumber : Pexels.com/@Kampus Production)
Sukabumi Memilih18 Mei 2024, 18:56 WIB

Koalisi Harapan Baru Sukabumi, Relawan Deklarasi Iyos Somantri untuk Pilkada 2024

Iyos mengatakan komunikasi dengan beberapa partai politik terus dilakukan.
Iyos Somantri dimintai keterangan oleh wartawan setelah deklarasi di salah satu hotel di Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/5/2024). | Foto: SU/Asep Awaludin
Bola18 Mei 2024, 18:30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bali United, Siapakah yang Lolos ke Final?

Berikut adalah link live streaming Persib Bandung vs Bali United di Leg 2 Semifinal Championship Series Liga 1 2023/2024.
Berikut adalah link live streaming Persib Bandung vs Bali United di Leg 2 Semifinal Championship Series Liga 1 2023/2024. (Sumber : Instagram/@std.sijalakharupat/Ist).
Sukabumi18 Mei 2024, 18:04 WIB

Penjaga Ponpes di Kadudampit Sukabumi Tewas Akibat Longsor

Polisi berkoordinasi dengan pengurus RT/RW setempat dan Ponpes Yaspida.
Petugas dan warga di lokasi longsor di Kampung Renged RT 10/03 Desa Cipetir, Kecamatan Kadudampit, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/5/2024). | Foto: Istimewa
Life18 Mei 2024, 18:00 WIB

5 Doa untuk Membolak Balikan Hati Seseorang, Bisa Bikin Luluh!

Doa membolak balikan hati seseorang ini dapat diamalkan kepada orang yang kita cintai atau kepada mereka yang memiliki hati yang keras.
Ilustrasi berdoa. - Doa membolak balikan hati seseorang ini dapat diamalkan kepada orang yang kita cintai atau kepada mereka yang memiliki hati yang keras. | (Sumber : Foto: Freepik.com)