HP Samsung Galaxy S24 Dirumorkan Bisa Tersambung Satelit, Kapan Rilis?

Rabu 16 Agustus 2023, 14:15 WIB
Samsung Galaxy S24 Dirumorkan Bisa Tersambung Satelit, Kapan Rilis? | Foto: Samsung

Samsung Galaxy S24 Dirumorkan Bisa Tersambung Satelit, Kapan Rilis? | Foto: Samsung

SUKABUMIUPDATE.com - Samsung menjadi salah satu produsen smartphone yang selalu menghadirkan produk canggih di kelasnya, seperti halnya Samsung Galaxy S24 yang baru-baru ini dirumorkan bakal memiliki fitur konektivitas satelit pada 2024.

Selain itu, beberapa rumor lain juga turut menyelimuti ponsel flagship satu ini. Rumor-rumor tersebut berembus merujuk wawancara Yonhap dengan Menteri Sains dan TIK.

Lee Jong Ho mengklaim akan ada layanan baru dari merek produk Korea yang bisa dalam transmisi data antara ponsel 5G dan satelit.

Baca Juga: Spesifikasi dan Harga HP Oppo Reno 10, 10 Pro, dan 10 Pro Plus di Indonesia

"Saya tidak bisa mengatakan dengan pasti. Tapi, saya tahu industri dalam negeri sedang mempertimbangkan untuk mengomersialkan layanan ini tahun depan” kata Lee Jong Ho dikutip dari Tempo.co.

Ia berharap adanya standar yang terkait dengan komunikasi satelit.

Rumor tentang Samsung Galaxy S24

Chipset andalan terbaru Qualcomm, Snapdragon 8 Gen 2 yang diandalkan ponsel flagship Samsung hadir dengan kemampuan untuk terhubung ke satelit LEO (Low Earth Orbit) untuk panggilan darurat dan layanan perpesanan.

Baca Juga: Spesifikasi HP Poco M6 Pro 5G yang Meluncur di India, Kapan Rilis di Indonesia?

Meski demikian, ponsel Samsung dengan chipset ini masih belum memiliki opsi konektivitas satelit.

Samsung telah menjelaskan, ekosistem koneksi satelit perusahaan belum matang. Perusahaan juga mengonfirmasi masih akan menunggu ekosistem membaik sebelum memperkenalkan fitur tersebut.

Perusahaan Korea Selatan itu dilaporkan tengah bekerja dengan Iridium Communications yang memiliki konstelasi satelit orbit rendah untuk komunikasi darurat.

Kapan Samsung Galaxy S24 Rilis?

Samsung diperkirakan akan meluncurkan Galaxy S24 pada kuartal pertama 2024. Smartphone Galaxy S24, Galaxy S24+, dan Galaxy S24 Ultra diprediksi hadir dalam dua versi, yakni versi Exynos 2400 dan versi Snapdragon 8 Gen 3.

Baca Juga: 12 Cara Mengatasi Baterai HP yang Cepat Habis, Mudah dan Simple

Jika Galaxy S24 mendapat konektivitas satelit, maka Exynos 2400 pun diharapkan bisa mengaktifkan fitur tersebut di tingkat perangkat keras.

Samsung coba mengembangkan konektivitas satelit dua arah untuk chip Exynos. Itu diharapkan akan digunakan Galaxy S24.

Sumber: Tempo.co

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi04 Mei 2024, 00:01 WIB

Bayi Baru Lahir Ditemukan Menangis di Semak-semak Gegerkan Warga Gunungguruh Sukabumi

Berawal dari suara tangis, Warga Gunungguruh Sukabumi temukan bayi baru lahir berlumuran darah di semak-semak.
Penemuan bayi laki-laki baru lahir di Gunungguruh Sukabumi. Ditemukan menangis di semak-semak kebun. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi03 Mei 2024, 21:46 WIB

5 Perangkat Daerah Kabupaten Sukabumi Akan Dinilai Ombudsman, Ini Arahan Sekda

5 perangkat daerah Kabupaten Sukabumi yang akan dinilai Ombudsman yaitu DPMPTSP, Dinsos, Dinkes, Disdik dan Disdukcapil.
Sekda kabupaten Sukabumi Ade Suryaman, memimpin rapat pembahasan persiapan penilaian pelayanan publik oleh Ombudsman. (Sumber : Dokpim Pemkab Sukabumi)
Life03 Mei 2024, 21:00 WIB

12 Tips Menghadapi Orang Egois yang Selalu Merasa Benar

Berikut Beberapa Tips Menghadapi Orang Egois yang Selalu Merasa Benar. Meskipun Hati Sangat Kesal pada Mereka, Coba untuk Tetap Empati Ya!
Ilustrasi. Pasangan bertengkar. Tips Menghadapi Orang Egois yang Selalu Merasa Benar. (Sumber : Freepik.com)
Sehat03 Mei 2024, 20:30 WIB

7 Daun yang Berkhasiat Membantu Menurunkan Kadar Gula Darah dalam Tubuh

Daun-daun ini dipercaya dapat menurunkan kadar gula darah dalam tubuh.
Ilustrasi daun kelor. Daun-daun ini dipercaya dapat menurunkan kadar gula darah dalam tubuh. (Sumber : Instagram/@dina_dara_chadank)
Sukabumi03 Mei 2024, 20:08 WIB

Kronologi Pasutri Tewas Tertabrak KA Siliwangi di Sukabumi, Korban Sudah Diteriaki

Warga ceritakan detik-detik suami istri tewas tertabrak kereta api KA Siliwangi di Kebonpedes Sukabumi.
Tempat Kejadian Perkara Pasutri tertabrak kereta api di Kampung Babakansirna, Rt 03/04, Desa/Kecamatan Kebonpedes, Sukabumi. (Sumber : SU/Asep Awaludin)
Keuangan03 Mei 2024, 20:00 WIB

10 Kebiasaan Sepele yang Bisa Membuat Hidupmu Miskin, Jangan Lakukan!

Waspada Terhadap Kebiasaan Sepele yang Bisa Membuat Hidupmu Miskin, Jangan Lakukan!
Finansial Terbatas. Kebiasaan Sepele yang Bisa Membuat Hidup Miskin | Foto : Karolina Grabowska/Pexels
Gadget03 Mei 2024, 19:30 WIB

Begini Langkahnya, 7 Tips Mengatasi Memori Internal yang Penuh di HP Android

Ada beberapa cara untuk mengatasi memori internal HP yang penuh.
Ilustrasi. Ada beberapa cara untuk mengatasi memori internal HP yang penuh.(Sumber : Freepik/@rawpixel.com)
DPRD Kab. Sukabumi03 Mei 2024, 19:11 WIB

Pelajar Sukabumi Darurat Kekerasan Seksual, DPRD: Penguatan Ilmu Agama, Sekolah dan Rumah

Wakil Ketua DPRD Kabupaten Budi Azhar merespon dua kasus kekerasan seksual yang melibatkan pelajar.
Budi Azhar Mutawalli, Wakil Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi | Foto: Aji
Sukabumi Memilih03 Mei 2024, 19:10 WIB

50 Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi Hasil Pemilu 2024 Ditetapkan, Berikut Daftar Namanya

Sah! Berikut daftar nama Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi hasil Pemilu 2024.
KPU gelar rapat pleno terbuka penetapan perolehan kursi parpol dan penetapan calon angggota DPRD Kabupaten Sukabumi hasil Pemilu 2024, Kamis 2 Mei 2024. (Sumber : Istimewa)
Life03 Mei 2024, 19:00 WIB

Biasa Menjadi Luar Biasa: 10 Kebiasaan Kecil yang Membuatmu Dihormati dan Disegani

Menjadi orang yang disegani dan dihormati membutuhkan waktu dan usaha.
Ilustrasi -Menjadi orang yang disegani dan dihormati membutuhkan waktu dan usaha. (Sumber : pexels.com/Alexander Suhorucov)