5 Aplikasi Desain Pakaian untuk Pemula, Bisa Install di HP

Senin 14 Agustus 2023, 08:00 WIB
Rekomendasi 5 Aplikasi Desain Pakaian untuk Pemula, Bisa Install di HP (Sumber : Freepik/@rawpixel.com)

Rekomendasi 5 Aplikasi Desain Pakaian untuk Pemula, Bisa Install di HP (Sumber : Freepik/@rawpixel.com)

SUKABUMIUPDATE.com - Aplikasi desain pakaian kerap dicari oleh para desainer. Bahkan, fashion stylish juga menjadikannya sebagai rujukan.

Di tengah teknologi yang semakin canggih, kemampuan dan keahlian khusus desainer dipermudah dengan aplikasi untuk desain pakaian. Selain memudahkan, faktor praktis juga menjadi pertimbangan.

Aplikasi untuk desain pakaian bisa di install di Handphone (HP). Selain itu, terdapat juga aplikasi berbentuk perangkat lunak yang dapat dioperasikan melalui komputer pribadi, yang fiturnya terkadang jauh lebih banyak dari yang dimiliki di aplikasi smartphone.

Baca Juga: 12 Ciri Seseorang Punya Pengalaman Trauma Masa Kecil, Yuk Kenali!

Dilansir dari berbagai sumber via Tempo, berikut deretan aplikasi desain pakaian yang ramah pemula. Yuk, simak!

1. Digital Fashion Pro

Digital Fashion Pro merupakan perangkat lunak yang telah bergerak di bidang pakaian sejak 2004. 

Selain itu, seperti dilansir dari laman Digitalfashionpro.com, perangkat lunak tersebut telah digunakan di 75 negara baik oleh merek pakaian, desainer pakaian profesional, merek fashion, desainer pemula, dan sebagai bahan ajar pada kelas desain. Perangkat lunak tersebut terdiri lebih dari 1000 bahan digital, daftar tidak terbatas pola pakaian yang bisa dirubah, seni vektor, pola kancing dan resleting, pose model manusia, kursus desain pakaian, program edit grafik gratis, dan video instruksi. 

Dengan beragamnya fitur tersebut, perangkat lunak tersebut dapat menjadi alat bantu yang pas baik bagi desainer pakaian pemula ataupun desainer pakaian profesional.

2. Fashion Design Flat Sketch

Fashion Design Flat Sketch merupakan aplikasi yang tersedia baik di perangkat Android maupun IOS. Aplikasi ini memudahkan penggunanya untuk menggambar sketsa dari model pakaian yang didesain. 

Dilansir dari laman Fashiondesignapp.com, aplikasi tersebut memiliki beberapa fitur untuk desainer pemula dalam merancang pakaiannya. Diantaranya mendesain pakaian wanita yang terdiri dari rok, celana, jaket, hingga dress, melakukan kombinasi dan pencocokan dengan lebih dari 1000 grafik yang tersedia, serta menggambar detail rancangan pakaian dengan pilihan pensil berbeda yang dapat disesuaikan.

3. Pro.pose

Pro.pose merupakan aplikasi produksi Shalanta Robinson yang menyediakan berbagai fitur untuk mahasiswa desain pakaian, desainer pemula, ataupun desainer profesional. 

Baca Juga: Kenali 10 Ciri Batin yang Terluka: Sulit Mempercayai Orang Lain

Dilansir dari laman Appadvice.com, aplikasi yang sayangnya hanya tersedia pada gawai IOS tersebut, memiliki beberapa fitur yang dapat mendukung produktivitas desainer. Misalnya, menggambar sketsa dengan pensil yang dapat disesuaikan, mencocokan desain pakaian dengan model manusia yang telah disediakan, hingga membuat lembar presentasi desain baju.

4. Prêt-à-Template

Aplikasi tersebut merupakan aplikasi yang tidak hanya fokus pada desain pakaian, melainkan juga fokus ke desain tas hingga sepatu. 

Dilansir dari laman Pretatemplate.com, aplikasi yang mulai tersedia di gawai IOS pada 2013 tersebut dapat digunakan oleh berbagai kalangan, termasuk mahasiswa desain, desainer pemula, bahkan desainer profesional.

5. Valentina

Valentina merupakan perangkat lunak berbasis CAD atau computer aided design yang fokus pada aspek desain pakaian. 

Baca Juga: 7 Gangguan Kecemasan yang Bisa Dialami Seseorang: Fobia hingga PTSD

Dilansir dari laman Valentina-project.org, perangkat lunak yang memiliki akses terbuka tersebut menyediakan fitur efektif dan efisien untuk mendesain pakaian berdasarkan pola yang disediakan oleh perangkat lunak.

Sumber: Tempo.co

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Life01 Mei 2024, 07:00 WIB

10 Tips Membahagiakan Diri Sendiri Saat Hidup Banyak Masalah

Yuk Coba Lakukan! Inilah Sederet Tips Membahagiakan Diri Sendiri Saat Hidup Banyak Masalah.
Ilustrasi. Me Time. Tips Membahagiakan Diri Sendiri Saat Hidup Banyak Masalah. (Sumber : Pexels/KripeshAdwani)
Food & Travel01 Mei 2024, 06:00 WIB

7 Langkah Simpel, Ini Cara Membuat Air Jeruk Nipis untuk Menurunkan Gula Darah

Air jeruk nipis dapat menjadi tambahan yang menyegarkan dan sehat untuk membantu mengatur kadar gula darah.
Ilustrasi. Ikuti Langkah Simpel Membuat Air Jeruk Nipis untuk Menurunkan Gula Darah. (Sumber : Freepik/@azerbaijan_stock)
Science01 Mei 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 1 Mei 2024, Berawan Pagi Hari dan Siang Potensi Hujan

Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya 1 Mei 2024.
Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya 1 Mei 2024. (Sumber : Freepik/wirestock)
Sukabumi Memilih30 April 2024, 23:51 WIB

Gerindra Pastikan Soal Dukungan di Pilkada Sukabumi Ikuti Arahan DPP

Ketua DPC Partai Gerindra Kabupaten Sukabumi, Yudha Sukmagara menegaskan soal dukungan terhadap bakal calon bupati / wakil bupati Sukabumi tidak akan mendahului arahan dari DPD Gerindra Jawa Barat dan DPP Gerindra.
Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Yudha Sukmagara | Foto : ist
Sukabumi30 April 2024, 23:45 WIB

Gadis 16 Tahun Asal Kalibunder Sukabumi yang Hilang Akhirnya Ditemukan

Polisi akhirnya menemukan gadis 16 tahun asal Kalibunder Sukabumi yang hilang usai dijemput dua pria tak dikenal.
Gadis asal Kalibunder Sukabumi yang hilang usai dijemput 2 pria tak dikenal akhirnya ditemukan. (Sumber : Istimewa)
Life30 April 2024, 23:20 WIB

Segera Tangani, Ini 4 Alasan dan Cara Mengatasi Anak yang Berbohong

Anak-anak sering kali mulai berbohong untuk menutupi tindakan yang mereka tahu salah.
Ilustrasi mengatasi anak berbohong. / Sumber : pexels.com/@wutthichai charoenburi
Arena30 April 2024, 23:16 WIB

Pevoli Wanita Asal Kota Sukabumi Aulia Suci Ikut Seleksi Liga Voli Korea 2024

Pemain Voli asal kelahiran Subangjaya, Kota Sukabumi, Aulia Suci Nurfadila mengikuti try out atau tes untuk bisa masuk kuota pemain Asia di Liga Voli Korea 2024.
Aulia Suci Nurfadila, Pemain Voli kelahiran Subangjaya Kota Sukabumi | Foto : Instagram @auliasuciii21
Life30 April 2024, 23:05 WIB

Patut Dicoba, Berikut 8 Cara Mendorong Anak Agar Senang Berbagi

Berbagi adalah suatu hal yang sangat mulia. Dan Anda bisa mengajarkannya kepada anak Anda agar mereka bermurah hati.
Ilustrasi mendorong anak senang berbagi / Sumber : pexels.com/@cottonbro studio
Life30 April 2024, 22:55 WIB

Sensitif Terhadap Lingkungannya, Simak 8 Alasan Mengapa Bayi Sulit Tidur Di Malam Hari

Ingin menyempurnakan kebiasaan tidur bayi Anda? Kami punya solusi untuk menghentikan bayi Anda yang kesulitan tidur.
Ilustrasi bayi sulit tidur | Foto : pexels.com/@Tatiana Syrikova
Opini30 April 2024, 22:44 WIB

May Day dan Permasalahan Strategy Marketing

May Day, atau yang dikenal juga sebagai Hari Buruh Internasional, adalah momen penting yang diperingati di seluruh dunia untuk menghormati dan merayakan perjuangan buruh serta menegaskan pentingnya hak-hak pekerja·
Hari Buruh Internasional 1 mei 2024 dan Permasalahan Strategy Marketing | Foto : Pixabay