Jangan Panik! Cara Membuka Pola HP Saat Tiba-tiba Lupa, Tak Perlu Aplikasi Tambahan

Minggu 25 Desember 2022, 22:00 WIB
(Ilustrasi) Lupa pola HP memang terkadang membuat panik tapi hal itu bisa diatasi dengan beberapa cara (Sumber : iStock)

(Ilustrasi) Lupa pola HP memang terkadang membuat panik tapi hal itu bisa diatasi dengan beberapa cara (Sumber : iStock)

SUKABUMIUPDATE.com - Lupa pola hp memang bisa membuat panik karena pemilik tidak bisa mengakses smartphone miliknya.

Namun, menggunakan pola pada hp juga cukup penting karena bisa membantu melindungi privasi kamu dari orang-orang kepo yang ada di sekitar.

Dengan adanya pola yang tak diketahui orang, maka segala jenis informasi di ponsel kamu dijamin lebih aman dan terjaga dengan baik.

Baca Juga: Apa Itu PMO? Bahasa Gaul TikTok yang Wajib Diwaspadai

Lalu bagaimana cara membuka pola hp jika tiba-tiba lupa? Tenang saja, setiap kesulitan selalu ada kemudahan. Berikut cara membuka pola hp dikutip dari Suara.com.

Gunakan Find My Device

  • Buka situs web resmi Google Find My Device dan masuk menggunakan akun Google kamu.
  • Jika berhasil masuk, maka akan ditampilkan antarmuka dengan gambar peta.
  • Klik saja "Hapus Perangkat" di panel sebelah kiri dan kamu akan diminta memasukkan kata sandi
  • sebelum perangkat dapat dihapus dari akun.
  • Dengan klik menu "Hapus", maka Google Find My Device akan mengatur ulang perangkat kamu, termasuk menghapus pola yang sebelumnya digunakan.

Baca Juga: Mau Touring saat Libur Tahun Baru? Ini 6 Hal yang Wajib Kamu Persiapkan!

Gunakan Find My Mobile

Jika menggunakan hp Samsung, maka ada sebuah fitur bernama Find My Mobile yang bisa kamu gunakan.

  • Buka saja Find My Mobile di ponsel Samsung kamu.
  • Setelah itu, klik "Buka Kunci" di jendela pop-up, lalu masukkan kata sandi ponsel kamu.
  • Jika sudah demikian, maka perangkat akan diatur ulang seperti langkah sebelumnya.

Baca Juga: 10+ Drama Korea Populer Sepanjang Tahun 2022 dari Berbagai Genre

Gunakan opsi lupa pola

  • Mulanya kamu harus memasukkan kata sandi sebanyak lima kali. Jika dari kelimanya tak ada yang benar maka akan muncul opsi "lupa pola".
  • Klik saja opsi tersebut, setelah itu kamu akan diberi pilihan apakah kamu ingin membuka kunci perangkat dengan memasukkan jawaban pertanyaan keamanan atau dengan memasukkan informasi akun Google.
  • Pilih opsi Masukkan dengan akun Google, lalu masukkan informasi yang diminta.
  • Setelah itu, kamu akan mendapat popup untuk membuat ulang pola di ponsel
  • Silahkan masuk ke HP kamu dengan menggunakan pola baru tersebut.

Baca Juga: Ada Jembatan Terpanjang! 10 Ribu Wisatawan Diprediksi Berlibur ke Situgunung Sukabumi

Reset ke Setelan Pabrik

  • Tahan tombol Power dan Volume Turun secara bersamaan. Sebelum HP benar-benar mati, tahan tombol Daya lagi dan tunggu mode Pemulihan.
  • Pilih saja "menu reset ke setelan pabrik" menggunakan tombol volume dan power.
  • Jika sudah, tunggu ponselmu mereset ulang dan setelah HP kembali menyala, maka ponsel akan kembali seperti baru.
  • Meski demikian, cara ini akan menghapus seluruh informasi, termasuk foto dan dokumen, yang kamu simpan sebelumnya. Jadi ada baiknya, kamu backup terlebih dahulu.

Sumber: Suara.com/Damai Lestari

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Life01 Mei 2024, 21:37 WIB

6 Gaya Bicara yang Menjadikan Anda Lebih Berwibawa dan Berkharisma, Ini Caranya

Gaya bicara seseorang menentukan apakah nanti akan dipandang berwibawa atau justru diremehkan orang lain di masyarakat.
Ilustrasi. Gaya berbicara yang dipandang berwibawa. | Sumber foto : Pexels/Werner Pfenning
Life01 Mei 2024, 21:31 WIB

Fokus Pada Jangka Panjang, Ini 10 Tips Menerapkan Disiplin Pada Anak Tetap Konsisten

Penerapan disiplin pada anak tidaklah mudah, maka dari itu orang tua perlu melakukannya dengan konsisten.
Ilustrasi menerapkan disiplin tetap konsisten / Sumber : pexels.com/@Emma Bauso
Sehat01 Mei 2024, 21:00 WIB

8 Bahan Alami untuk Menurunkan Kadar Gula Darah Tinggi dalam Tubuh

Bahan alami ini dipercaya dapat membantu menurunkan gula darah secara efektif.
Ilustrasi - Bahan alami ini dipercaya dapat membantu menurunkan gula darah secara efektif. (Sumber : Freepik.com/jcomp).
DPRD Kab. Sukabumi01 Mei 2024, 20:56 WIB

May Day, Komisi IV DPRD Sukabumi Serap Aspirasi Buruh Terkait Upah Hingga Isu Pungli

Komisi IV DPRD Sukabumi serap aspirasi serikat buruh terkait upah hingga isu praktik pungli di perusahaan.
Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Sukabumi, Hera Iskandar terima kunjungan serikat buruh di momen May Day 2024. (Sumber : SU/Ilyas)
Sehat01 Mei 2024, 20:30 WIB

Pantangan! 4 Makanan dan Minuman yang Harus Dihindari Penderita Asam Urat

Beberapa makanan dan minuman dianjurkan dihindari bagi penderita asam urat karena memiliki kandungan purin tinggi.
Ilustrasi - Beberapa makanan dan minuman dianjurkan dihindari bagi penderita asam urat karena memiliki kandungan purin tinggi. (Sumber : pexels.com/@Julia Filirovska).
Life01 Mei 2024, 20:00 WIB

8 Manfaat Menangis untuk Kesehatan Mental, Melepaskan Emosi yang Terpendam

Salah Satu Manfaat Menangis untuk Kesehatan Mental Yakni Menjadi Sarana Melepaskan Emosi yang Terpendam.
Ilustrasi. Bersedih. Manfaat Menangis untuk Kesehatan Mental. (Sumber : Pexels/CottonbroStudio)
Sukabumi01 Mei 2024, 19:57 WIB

Termasuk Bule, Uluran Tangan Berdatangan Bantu Titin Penghuni Rumah Reyot di Sukabumi

Bantuan mulai berdatangan untuk mak Titin, janda paruh baya asal Surade Sukabumi yang sebatang kara huni rumah reyot.
Seorang Bule asal Australia saat berkunjung ke rumah Mak Titin di Surade Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Life01 Mei 2024, 19:30 WIB

7 Sikap Sederhana yang Membuat Kamu Bisa Dikagumi Banyak Orang

Ingatlah bahwa sikap-sikap sederhana ini tidak datang dengan sendirinya. Dibutuhkan usaha dan latihan untuk menjadikannya kebiasaan.
Ilustrasi - Ingatlah bahwa sikap-sikap sederhana ini tidak datang dengan sendirinya. Dibutuhkan usaha dan latihan untuk menjadikannya kebiasaan. (Sumber : Freepik.com)
Sehat01 Mei 2024, 19:00 WIB

10 Tips Pola Tidur yang Baik untuk Penderita Asam Urat

Setiap orang memiliki kebutuhan tidur yang berbeda, jadi carilah pola tidur yang paling cocok untuk penderita asam urat dan konsultasikan dengan dokter jika memiliki masalah tidur yang berkelanjutan.
Ilustrasi. Nyenyak. Tips Pola Tidur yang Baik untuk Penderita Asam Urat. (Sumber : Pexels/KetutSubiyanto)
Life01 Mei 2024, 18:49 WIB

6 Rahasia agar Selalu Dipercaya Orang Lain Secara Konsisten, Ini Caranya

Setiap orang harus belajar dan menerapkan prinsip bagaimana caranya agar selalu dipercaya orang lain dalam hidupnya.
Ilustrasi. Berikut cara selalu dipercaya orang lain. | Sumber foto : Pexels/ Tima Miroshnichenko