Demi UNBK, Linda Siswi SMAN 1 Sagaranten Sukabumi Rela Keluarkan Rp50 Ribu untuk Ojek

Senin 09 April 2018, 06:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Secara serentak, seluruh SMA dan MA se-Kabupaten Sukabumi menggelar UNBK hari pertama, Senin (9/4/2018).  Siswa yang menjadi peserta UNBK pun harus berada di sekolah tepat waktu sehingga banyak diantara siswa berangkat dari rumah saat pagi buta agar tidak telat.

Linda Lestari (17 tahun), seakan dikejar waktu ketika harus sampai ke sekolahnya SMAN 1 Sagaranten. Dia harus tiba di sekolah sebelum dimulainya pelaksanaan UNBK pukul 08.00 WIB. Mengingat, Dinda merupakan peserta UNBK di sesi pertama.

BACA JUGA:  UNBK Hari Pertama di Kabupaten Sukabumi Lancar, Sekolah Cemaskan Mati Listrik

Sedangkan rumahnya di Kampung Pasirgede, Desa Mekartanjung, Kecamatan Curugkembar, berjarak sekitar 30 Kilometer dari sekolahnya.

Dia pun harus berangkat pada pukul 06.00 WIB, telat sedikit bisa kesiangan. Untuk sampai ke sekolah, siswi jurusan IPA ini mengendarai ojek. Sekitar pukul 07.00 WIB, dia pun sampai disekolah. Kendati jarak yang lumayan jauh dan melelahkan tapi Linda tetap semangat.

Waktu satu jam dari rumah ke sekolahnya ini dapat ditempuh apabila cuaca cerah sedangkan kalau hujan bisa berjam-jam.

BACA JUGA: Bisa Tidaknya Siswa Cinus Sukabumi UNBK Susulan Tergantung Pusat

"Kalau ga hujan sih bisa satu jam, tapi kalau hujan ya berjam-jam," ungkapnya kepada sukabumiupdate.com.

Selain waktu, apabila menggunakan ojeg harganya cukup mahal sekitar Rp 50 ribu. Dinda bisa mengendarai dan punya motor tapi tak berani mengendarainya karena kondisi jalan.

"Sebetulnya punya motor, tapi nggak berani bawa sendiri soalnya jalannya rusak parah," keluhnya.

BACA JUGA: Gagal Unggah Data, Puluhan Siswa SMK di Parungkuda Sukabumi Tak Bisa Ikut UNBK

Sebelum UNBK ini, dirinya pulang dan pergi sekolah dijemput saudaranya pakai motor atau oleh ayahnya sehingga tak mengeluarkan ongkos yang mahal. Namun sudah sebulan ini ayahnya bekerja di Jakarta.

"Dulu pas lagi ada Bapak sih suka antar jemput tapi memang kebetulan Bapak udah satu bulan ini berjualan di luar kota, kepaksa deh naik ojek," pungkasnya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkini
Sukabumi14 Februari 2025, 21:55 WIB

Penanganan Sementara, UPTD PU Tambal Jalan Rusak di Ruas Karangtengah-Sinagar Sukabumi

Perbaikan dengan cara penambalan jalan ini bersifat sementara guna meningkatkan kenyamanan, keamanan, dan keselamatan para pengguna jalan.
Penanganan sementara berupa tambal sulam jalan rusak di ruas Karangtengah-Sinagar oleh petugas UPTD PU Cibadak. (Sumber Foto: Istimewa)
Sukabumi14 Februari 2025, 21:17 WIB

Terduga Maling Motor di Ciracap Sukabumi Ditangkap Warga, Muka Bonyok Diamuk Massa

Peristiwa pencurian motor di Ciracap Sukabumi ini melibatkan dua orang pelaku. Salah satunya pria bersweater merah yang ditangkap warga tersebut.
Pria bersweater merah marun bonyok diamuk massa usai ditangkap warga Ciracap Sukabumi karena diduga maling motor. (Sumber : Tangkapan layar video/Istimewa)
Jawa Barat14 Februari 2025, 20:25 WIB

Gempa di Laut Muarabinuangeun Banten, Guncangannya Terasa Hingga Sukabumi

Hasil analisis BMKG menunjukkan gempa bumi ini memiliki parameter update dengan magnitudo M4,8.
Episenter gempa di laut Muarabinuangeun Banten yang terasa hingga Sukabumi pada Jumat (14/2/2025) pukul 19.28.33 WIB. (Sumber : BMKG)
Musik14 Februari 2025, 20:00 WIB

Gebrakan Panggung Setelah 28 Tahun, Prediksi Setlist Konser Green Day di Jakarta

Grup band rock asal California, Green Day akan kembali menyapa penggemar di Indonesia setelah 28 tahun pada Sabtu, 15 Februari 2025 di Jakarta Convention Center (JCC).
Gebrakan Panggung Setelah 28 Tahun, Prediksi Setlist Konser Green Day di Jakarta (Sumber : instagram/@greenday)
Nasional14 Februari 2025, 19:22 WIB

Kemendiktisaintek Upayakan Anggaran Tunjangan Dosen dan Beasiswa Tak Terdampak Pemangkasan

Kemendiktisaintek berupaya agar tunjangan dosen dan beasiswa tetap utuh meski ada pemangkasan anggaran nasional. Menteri Satryo mengusulkan revisi agar dana pendidikan tinggi tak terdampak.
Satryo Soemantro Brodjonegoro berbicara di rapat Komisi X DPR terkait anggaran pendidikan tinggi tahun 2025. (Sumber : Youtube/@tvrparlemen)
Sukabumi14 Februari 2025, 19:07 WIB

Bejat! Oknum Guru Ngaji di Sukabumi Ini Nekat Cabuli 5 Muridnya saat Praktik Salat

Parahnya, perbuatan bejat oknum guru ngaji di Simpenan Sukabumi berinisial SDF (43 tahun) itu dilakukan saat praktik salat.
Oknum guru ngaji berinisial SDF (43) yang nekat mencabuli 5 muridnya ditampilkan dalam konferensi pers Polres Sukabumi, Jumat (14/2/2025). (Sumber Foto: SU/Ilyas)
Life14 Februari 2025, 19:00 WIB

Legenda Raden Kalung: Sang Penjaga dan Penguasa Sungai Citarum

Legenda Raden Kalung adalah salah satu cerita rakyat yang populer di sekitar kawasan Sungai Citarum.
Ilustrasi - Legenda Raden Kalung adalah salah satu cerita rakyat yang populer di sekitar kawasan Sungai Citarum. (Sumber : Foto Sungai Citarum/citarumharum.jabarprov.go.id).
Sehat14 Februari 2025, 18:30 WIB

8 Rekomendasi Olahraga yang Aman untuk Ibu Hamil, Tetap Sehat dan Aktif Bergerak!

Senam hamil juga membantu mempersiapkan tubuh untuk proses persalinan.
Ilustrasi. Aktif berolahraga selama kehamilan (Sumber : Freepik/@prestooleh)
Life14 Februari 2025, 18:00 WIB

Doa Agar Dijauhkan dari Maksiat, Yuk Umat Muslim Amalkan!

Doa agar dijauhkan dari perbuatan maksiat ini sangat dianjurkan di amalkan untuk melindungi kita dari perbuatan tercela.
Ilustrasi - Doa agar dijauhkan dari perbuatan maksiat ini sangat dianjurkan di amalkan untuk melindungi kita dari perbuatan tercela. | (Sumber : Foto: Pixabay.com)
Musik14 Februari 2025, 17:30 WIB

Kembali Menyapa Penggemar Tanah Air, Prediksi Setlist Konser NCT 127 di Jakarta

NCT 127 bakal kembali menyapa penggemar Tanah Air melalui konser keempat mereka bertajuk NEO CITY – THE MOMENTUM: Jakarta selama dua hari pada 15 dan 16 Februari 2025.
Kembali Menyapa Penggemar Tanah Air, Prediksi Setlist Konser NCT 127 di Jakarta (Sumber : Instagram/@dyandraglobal)