Lagu Dengarkan Pintaku Ciptaan Budi Doremi Dituduh Jiplak, Ini Faktanya

Kamis 19 Oktober 2023, 17:45 WIB
Lagu Dengarkan Pintaku Ciptaan Budi Doremi Dituduh Jiplak, Ini Faktanya | Sumber: Instagram /@budid0remi

Lagu Dengarkan Pintaku Ciptaan Budi Doremi Dituduh Jiplak, Ini Faktanya | Sumber: Instagram /@budid0remi

SUKABUMIUPDATE.com - Lagu Dengarkan Pintaku yang diciptakan penyanyi Budi Doremi dituduh menjiplak lagu dari seorang musisi asal Samarinda bernama Keleham.

Kabar tuduhan jiplak itu berasal dari akun TikTok @/selaluadin yang menunjukkan kesamaan lagu Dengarkan Pintaku yang dinyanyikan oleh Caitlin Halderman, dengan lagu Tak Mungkin milik Keleham.

Mendengar tuduhan tersebut, Budi Doremi langsung memberikan tanggapan dengan menulis surat terbuka pada Selasa, 17 Oktober 2023, melalui akun instagram pribadinya.

Baca Juga: 10 Ciri-Ciri Anak Perempuan Stres Karena Sering Dimarahi Ayah

Berikut adalah fakta dugaan plagiat lagu Dengarkan Pintaku yang diciptakan oleh Budi, sebagaimana mengutip dari Suara.com

1. Dituduh Plagiat Lagu Dengarkan Pintaku

Budi Doremi buka suara terkait tuduhan plagiat terhadap lagunya yang berjudul Dengarkan Pintaku. Dia diduga menjiplak lagu milik penyanyi asal Samarinda, Keleham, yang berjudul Tak Mungkin yang telah diciptakan sejak tahun 2016.

2. Langsung Bikin Surat Terbuka

Budi Doremi merespons tudingan tersebut dengan mengeluarkan surat terbuka melalui akun Instagram pribadinya. Dia menegaskan bahwa dia terbuka untuk menerima informasi dan bukti terkait tudingan plagiat tersebut dalam waktu 1x24 jam.

Baca Juga: 8 Ciri Perilaku ADHD Pada Anak yang Perlu Diperhatikan Orang Tua

3. Ancam Bakal Mengambil Jalur Hukum

Budi Doremi juga mengancam akan mengambil langkah hukum jika klaim tersebut tidak disertai bukti yang sah.

4. Serupa Namun dengan Nuansa Berbeda

Meskipun lagu-lagu "Tak Mungkin" dan "Dengarkan Pintaku" memiliki kesamaan, terutama pada bagian reff, Caitlin Halderman, yang membawakan lagu "Dengarkan Pintaku", memberikan sentuhan yang berbeda dengan nada sedih dalam interpretasinya.

Itulah beberapa fakta mengenai dugaan lagu Dengarkan Pintaku yang menjiplak lagu Tak Mungkin dari musisi asal Samarinda.

Baca Juga: Dalam Peti Kayu, Heboh Penemuan Ratusan Lembar Rp100 Ribu di Cibunar Sukabumi

Sumber: Suara.com

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi15 Mei 2024, 22:50 WIB

Diduga Kesal Sering Dimarahi, Motif Rahmat Tega Bunuh Ibunya di Kalibunder Sukabumi

Polisi mengungkap motif anak bunuh ibu kandung di Kalibunder Sukabumi. Diduga karena pelaku kesal sering dimarahi korban.
Rahmat (25 tahun), Pelaku pembunuhan ibu kandung di Kalibunder Sukabumi | Foto : Ilyas Supendi
Sukabumi15 Mei 2024, 21:09 WIB

Utusan Gyeongsangnam-do Temui Bupati Sukabumi, Program Beasiswa Kuliah di Korsel Berlanjut

Kerjasama Pemkab Sukabumi dan Provinsi Gyeongsangnam-do terkait program beasiswa kuliah di Korsel berlanjut di 2025.
Bupati Sukabumi Marwan Hamami saat menerima utusan provinsi Gyeongsangnam-do di Pendopo. (Sumber : Diskominfosan Kab. Sukabumi)
Food & Travel15 Mei 2024, 21:00 WIB

Seafood! 8 Rekomendasi Makanan Laut yang Aman Dikonsumsi Penderita Asam Urat

Berikut beberapa makanan laut yang relatif aman untuk dikonsumsi oleh penderita asam urat.
Ilustrasi. Seafood Rekomendasi Makanan Laut yang Aman Dikonsumsi Penderita Asam Urat | Foto: Pixabay/ShenXin
Sehat15 Mei 2024, 20:30 WIB

Teri Termasuk 4 Ikan Laut yang Tinggi Purin dan Tidak Aman untuk Penderita Asam Urat

Ikan laut ini sebaiknya dihindari karena kandungan tinggi purin yang tidak aman dikonsumsi penderita asam urat.
Ilustrasi - Ikan laut ini sebaiknya dihindari karena kandungan tinggi purin yang tidak aman dikonsumsi penderita asam urat. (Sumber : Pixabay.com/@Jinhahahaha).
Sukabumi15 Mei 2024, 20:22 WIB

Usai Autopsi, Jenazah Korban Pembunuhan di Kalibunder Sukabumi Dimakamkan

Korban pembunuhan anak kandung dimakamkan di kampung halamannya di Kalibunder Sukabumi.
Puluhan warga, sanak saudara hingga pemerintah kewilayahan setempat mengiri pemakaman jenazah korban pembunuhan anak kandung di Kalibunder Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Life15 Mei 2024, 20:00 WIB

Kenali 8 Ciri Anak Mengalami Stres Karena Sering Dimarahi Orang Tua!

Anak yang stres karena sering dimarahi orang tua mungkin menunjukkan rasa takut atau kecemasan yang berlebihan, terutama terhadap situasi yang terkait dengan orang tua atau lingkungan rumah.
Ilustrasi. Ciri Anak Mengalami Stres Karena Sering Dimarahi Orang Tua. (Sumber : Pexels/JuanPhotoAndVideo)
Sukabumi15 Mei 2024, 19:13 WIB

9 PPK Bermasalah di Pileg 2024 Lolos 10 Besar Penyelenggara Pilkada di Kota Sukabumi

Terdapat 9 nama PPK yang bermasalah di Pileg 2024 dinyatakan lolos 10 besar calon PPK Pilkada Serentak 2024, ini kata KPU Kota Sukabumi.
Ilustrasi PPK Pilkada Serentak 2024. | Foto : Sukabumi Update
Bola15 Mei 2024, 18:30 WIB

Link Live Streaming Madura United vs Borneo FC di Semifinal Leg 1 Championship Series

Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Semifinal Leg 1 Championship Series Liga 1 2023/2024 antara Madura United vs Borneo FC berikut kami sediakan layanan live streamingnya.
Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Semifinal Leg 1 Championship Series Liga 1 2023/2024 antara Madura United vs Borneo FC berikut kami sediakan layanan live streamingnya. (Sumber : maduraunitedfc.com/Ist).
Nasional15 Mei 2024, 18:01 WIB

Gempa M5,4 Guncang Kepulauan Seribu, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami

Berikut hasil analisis BMKG soal gempa M5,4 di Kepulauan Seribu DKI Jakarta.
Episenter Gempa M5,4 di Kepulauan Seribu DKI Jakarta (Sumber : BMKG)
Life15 Mei 2024, 18:00 WIB

3 Doa Penenang Hati untuk Diamalkan Sebagai Penangkal Masalah dan Kegelisahan Hidup

Doa penenang hati dapat membantu kita mengalihkan fokus dari masalah dan kekhawatiran dan mengingat hal-hal positif dalam hidup.
Ilustrasi sedih dan gelisah -  Doa penenang hati dapat membantu kita mengalihkan fokus dari masalah dan kekhawatiran dan mengingat hal-hal positif dalam hidup. | (Sumber : Freepik.com)