Liga Inggris Dipastikan Lanjut, Pertandingan Digelar Setiap Hari Non-stop

Senin 01 Juni 2020, 03:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Kabar baik buat para pencinta Liga Inggris. Musim 2019/2020 Premier League dipastikan bakal restart pada 17 Juni mendatang.

Melansir dari suara.com, setelah tertangguhkan sejak Maret lalu imbas pandemi Virus Corona (COVID-19), sebelumnya dikhawatirkan jika musim Liga Inggris bakal dibatalkan alias dihentikan total.

Namun, tanda tanya besar itu akhirnya terjawab. Liga Inggris musim 2019/2020 bakal kembali bergulir dalam waktu kurang dari tiga minggu ke depan.

Sebagai 'opening', dua laga tunda pun dikedepankan. Partai Aston Villa vs Sheffield United serta super big match Manchester City vs Arsenal akan tersaji di hari pertama restart-nya Premier League 2019/2020.

Well, laga-laga di sembilan matchweek tersisa sendiri kesemuanya bakal dihelat secara tertutup tanpa penonton di stadion.

Yang menarik, seperti dilansir laman resmi Premier League, Jumat (29/5/2020), pertandingan akan digelar tujuh hari dalam sepekan. Ya, laga-laga bakal dihelat non-stop setiap harinya!

Untuk waktu kick-off sendiri adalah hari Senin pukul 20:00, Selasa pukul 18:00 dan 20:00, Rabu pukul 18:00 dan 20:00, Kamis pukul 18:00 dan 20:00, Jumat pukul 20:00, Sabtu pukul 12:30, 15:00, 17:30 dan 20:00, serta Minggu pukul 12:00, 14:00, 16:30 dan 19:00 waktu Inggris.

Jadwal padat sendiri memang sengaja disusun agar kompetisi yang menyisakan total 92 pertandingan dapat rampung sebelum 2 Agustus 2020.

Saat kompetisi ditangguhkan, Liverpool kukuh bertengger di puncak klasemen sementara Liga Inggris 2019/2020 dengan keunggulan 25 poin atas pesaing terdekat mereka, Manchester City yang bercokol di posisi kedua.

The Reds --julukan Liverpool-- tinggal membutuhkan dua kemenangan lagi untuk mengunci gelar juara Liga Inggris 2019/2020, yang bakal jadi raihan gelar liga domestik pertama mereka dalam 30 tahun terakhir!

 

Sumber : suara.com

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Life01 Mei 2024, 16:05 WIB

Bisa Disesuaikan Bund, Berikut Jenis Disiplin yang Bisa Diterapkan Pada Anak

Jenis disiplin yang bisa diterapkan didalam keluarga sangatlah beragam. Namun cobalah menerapkan jenis disiplin dibawah ini
Jenis disiplin yang bisa diterapkan pada anak | Foto : pexels.com/@Kampus Production
Life01 Mei 2024, 16:00 WIB

Ajarkan Minta Maaf, 9 Cara Mendidik Anak yang Suka Memukul

Orang Tua Wajib Tahu Bahwa Mengajarkan Bagaimana Minta Maaf yang Benar Termasuk Salah Satu Cara Mendidik Anak yang Suka Memukul.
Ilustrasi. Mendidik Anak yang Suka Memukul dengan Mengajarkan Cara Minta Maaf. (Sumber : Pexels/ElinaFairytale)
Sukabumi01 Mei 2024, 15:00 WIB

Tasyakuran Hari Jadi Desa Jayanti: Ketua Apdesi Sukabumi Bicara Sinergi Membangun Desa

Ketua Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (Apdesi) Kabupaten Sukabumi, Deden Deni Wahyudin menghadiri puncak acara tasyakuran Hari Jadi Desa Jayanti ke-12
Ketua Apdesi Kabupaten Sukabumi, Deden Deni Wahyudin saat menghadiri acara puncak Hari Jadi Desa Jayanti ke 12, Selasa (30/4/2024) | Foto : Dok Desa Jayanti
Inspirasi01 Mei 2024, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Sebagai QC Staff dengan Penempatan di Pabrik Sukabumi

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi lowongan kerja - Lowongan Kerja Sebagai QC Staff dengan Penempatan di Pabrik Sukabumi. | (Sumber : Foto: Freepik.com)
Sehat01 Mei 2024, 14:30 WIB

3 Kunci Sukses Mengobati Diabetes Tipe 2 dengan Perubahan Gaya Hidup Sehat

Ada banyak pilihan untuk mengelola diabetes tipe 2, salah satunya dengan perubahan gaya hidup seperti pola makan, olahraga dan berhenti merokok.
Ilustrasi. Ada banyak pilihan untuk mengelola diabetes tipe 2, salah satunya dengan perubahan gaya hidup seperti pola makan, olahraga dan berhenti merokok. Sumber: Freepik/freepik
Life01 Mei 2024, 14:00 WIB

6 Didikan Orang Tua yang Membuat Anak Keras Kepala, Ini Penyebabnya!

Beberapa didikan akan menjadi penyebab anak menjadi sosok pribadi yang keras kepala saat tumbuh dewasa nanti.
Ilustrasi. Didikan yang membuat anak keras kepala. Sumber foto : Pexels/Joel Santos
Sukabumi01 Mei 2024, 13:32 WIB

MCF Sukabumi Kena Tipu Modus Kredit Motor Pakai Data Palsu, Satu Karyawan Dilaporkan

PT Mega Central Finance (MCF) Cabang Sukabumi yang bergerak di bidang pembiayaan khususnya kredit sepeda motor mengaku alami kerugian hingga ratusan juta rupiah karena adanya tindak tipu gelap yang dilakukan karyawan
Kantor PT Mega Central Finance (MCF) Cabang Sukabumi di Jl. Siliwangi, Cikole, Kec. Cikole, Kota Sukabumi, Jawa Barat | Foto : Asep Awaludin
Bola01 Mei 2024, 13:30 WIB

Daftar Lengkap Tim Terdegradasi ke Liga 2 dan Tim yang Promosi ke Liga 1 Musim Depan

Ada beberapa tim yang promosi ke Liga 1 musim depan dan tim yang harus turun kasta ke Liga 2.
Ada beberapa tim yang promosi ke Liga 1 musim depan dan tim yang harus turun kasta ke Liga 2. (Sumber : Freepik.com/fwstudio/Ist).
Jawa Barat01 Mei 2024, 13:28 WIB

BMKG: Gempabumi Dangkal di Kabupaten Bandung Dipicu Sesar Garut Selatan

Bandung Jawa Barat kembali diguncang gempabumi pada Rabu (1/5/2024) dengan kekuatan 4,2 magnitudo. Gempa M4,2 Bandung Jawa Barat itu terjadi sekira pukul 10.06 WIB.
Gempabumi terletak pada koordinat 7.0° LS ; 107,57° BT. Titik Gempa M4,2 di Bandung berjarak sekitar 20 km Tenggara dari Kabupaten Bandung, Jawa Barat dengan kedalaman 4 km | Foto : BMKG
Nasional01 Mei 2024, 13:03 WIB

Aksi Ribuan Buruh Peringati May Day, Tuntut Hapus Outsourcing dan Tolak Upah Murah

Ribuan buruh turun ke jalan menggelar aksi unjuk rasa pada peringatan Hari Buruh Sedunia alias May Day 2024 di kawasan Patung Kuda, Jakarta Pusat, Rabu (1/5/2024)
Aksi buruh peringati May Daya 2024 | Foto : Akun X @bbxayi