Mengenal Autentikasi Dua Faktor, Fitur Amankan Medsos Selain Kode OTP

Selasa 08 Agustus 2023, 09:30 WIB
Ilustrasi. Kata sandi atau Password | Mengenal Autentikasi Dua Faktor, Fitur Amankan Medsos Selain Kode OTP | Foto: Pixabay

Ilustrasi. Kata sandi atau Password | Mengenal Autentikasi Dua Faktor, Fitur Amankan Medsos Selain Kode OTP | Foto: Pixabay

SUKABUMIUPDATE.com - Fitur One Time Password atau OTP pada sistem keamanan akun secara digital bertujuan untuk mencegah beberapa bentuk pencurian identitas. Ini memastikan bahwa pasangan kata sandi yang diambil tidak dapat digunakan untuk kedua kalinya, Updaters akan menemukan OTP.

Berdasarkan dataindonesia.id, Indonesia tercatat sebagai negara dengan jumlah pengguna Instagram terbesar keempat di dunia, setelah India, Amerika Serikat, dan Brasil.

Indonesia disebutkan memiliki 99,9 juta pengguna aktif bulanan Instagram pada April 2022 lalu. 

Baca Juga: 10 Cara Memahami Karakter Seseorang, Coba Tanya Pandangan Hidupnya

Keamanan akun digital dengan OTP selalu muncul saat pembuatan akun baru untuk meminta kode verifikasi. Selain Kode OTP, upaya pengamanan akun digital juga dapat dilakukan dengan Autentikasi dua faktor (Two Factor Authentication/2FA). 

Nah, pada pengaturan media sosial instagram kamu dapat meningkatkan keamanan akun dengan cara autetinkasi dua faktor. Lantas apa itu Autentikasi dua faktor (Two Factor Authentication/2FA)? Simak penjelasannya berikut ini!

Melansir dari urbandigital.id, Autentikasi dua faktor (Two Factor Authentication/2FA) adalah sebuah fitur keamanan yang disediakan oleh Instagram

Baca Juga: 5 Manfaat Cengkeh untuk Kesehatan, Bisa Menurunkan Kadar Asam Urat

Keamanan akun digital dapat digunakan apabila fitur ini diaktifkan. Saat fitur Autentikasi dua faktor diaktifkan kamu akan diminta untuk memasukkan kode login khusus.

Kamu juga akan diminta konfirmasi percobaan login setiap kali perangkat baru mencoba akses akun Instagram milikmu.

Pada sistem keamanan ini Instagram menyediakan dua metode yaitu menggunakan kode SMS (Short Message Service), atau kode login dari aplikasi autentikasi pihak ketiga.

Cara kerja keamanan akun dengan Autentikasi Dua Faktor 

Autentikasi dua faktor akan bekerja untuk mengamankan akun milikmu dengan cara yang sederhana. Kamu hanya dapat menggunakan satu perangkat untuk login akun instagram.

Artinya, apabila perangkat lain terdeteksi (hackers) mencoba masuk ke akun instagram yang kamu miliki, kamu akan menerima notifikasi keamanan pada perangkat yang sedang kamu gunakan.

Baca Juga: 10 Alasan Menjadi Orang Introvert Itu Baik, Banyak Kelebihannya!

Hanya saja apabila kamu mengamankan akun dengan fitur ini, kamu tidak dapat login akun instagram lebih dari satu perangkat.

Misalnya kamu login menggunakan Smartphone, maka kamu tidak dapat login pada perangkat Laptop yang kamu miliki.

Sumber: Berbagai Sumber.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Sehat07 Mei 2024, 06:00 WIB

5 Air Rebusan untuk Mengobati Asam Lambung Secara Alami

Cara membuat air rebusan untuk mengobati asam lambung bisa dengan mencampurkan salah satu atau beberapa bahan alami berikut ke dalam air panas, biarkan meresap beberapa saat, kemudian saring dan minum air rebusan tersebut.
Ilustrasi. Jahe. Air Rebusan untuk Mengobati Asam Lambung Secara Alami (Sumber : Freepik)
Science07 Mei 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 7 Mei 2024, Sukabumi Cerah dari Pagi Hingga Malam

Prakiraan cuaca tanggal 7 Mei 2024 wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi
Ilustrasi. Prakiraan cuaca tanggal 7 Mei 2024 wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi. | Foto: Pixabay/yeskay1211
Sukabumi06 Mei 2024, 22:27 WIB

Momen Hardiknas, Diarpus Sukabumi Bicara Program Pendukung Gerakan Merdeka Belajar

Kepala Diarpus Kabupaten Sukabumi Aisah dukung gerakan merdeka belajar agar generasi Indonesia emas bisa tercapai.
Program Pusling Diarpus Kabupaten Sukabumi di SMK Doa Bangsa Palabuhanratu 30 Maret 2024. (Sumber : IG UPP Palabuhanratu)
Sukabumi06 Mei 2024, 21:34 WIB

UPTD PU Sagaranten Tangani Longsor di Irigasi Binongsari Curugkembar Sukabumi

UPTD PU Wilayah Sagaranten melakukan penanganan sementara bencana longsor yang sempat menimbun aliran irigasi Binongsari Curugkembar Sukabumi.
Kabag TU UPTD Wilayah Sagaranten, Ami Amalia saat meninjau  penanganan longsor di Daerah Irigasi (DI) Binongsari, Curugkembar Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi Memilih06 Mei 2024, 21:19 WIB

Solusi Ayep Zaki Soal SDM hingga Penanganan Kemiskinan di Kota Sukabumi

Ayep Zaki menyebut dua persoalan yang harus diperhatikan di Kota Sukabumi yakni soal peningkatan kapasitas sumber daya manusia, dan soal kemiskinan.
Ayep Zaki dan Fungsionari HIMASI Kota Sukabumi | Foto : Ist
Sehat06 Mei 2024, 21:00 WIB

Terbangun dengan Tidak Nyaman, 10 Tips Jitu Menghentikan Asam Lambung Naik Saat Tidur

Terkadang jika Asam Lambung terjadi pada malam hari dapat menyebabkan tersedak saat tidur.
Ilustrasi - Terkadang jika Asam Lambung terjadi pada malam hari dapat menyebabkan tersedak saat tidur. (Sumber : Freepik.com/@stefamerpik).
Sukabumi06 Mei 2024, 20:27 WIB

Ratusan Perumahan di Kota Sukabumi Belum Serahkan PSU, Ini Upaya DPUTR

DPUTR Kota Sukabumi tengah fokus mengintensifkan upaya pengambil alihan PSU Perumahan.
Kepala DPUTR Kota Sukabumi, Sony Hermanto. (Sumber : SU/Asep Awaludin)
Sukabumi06 Mei 2024, 20:07 WIB

Anggaran Rp36 M: Jalan Rusak Jampangtengah-Kiaradua Sukabumi Mulai Diperbaiki

Sempat dikeluhkan warga, akhirnya jalan provinsi ruas Jampangtengah - Kiaradua mulai diperbaiki oleh Dinas Bina Marga Dan Penataan Ruang Provinsi Jawa Barat.
Perbaikan jalan provinsi ruas Jampangtengah-Kiaradua Kabupaten Sukabumi | Foto : Ragil Gilang
Life06 Mei 2024, 20:00 WIB

5 Cara Membantu Anak yang Takut Bertemu Orang Baru, Bunda Harus Tahu Nih

Bersabar, suportif, dan adalah kunci membantu anak Anda untuk menemukan cara mereka sendiri untuk mengatasi rasa takut bertemu orang baru.
Ilustrasi - Bersabar, suportif, dan adalah kunci membantu anak Anda untuk menemukan cara mereka sendiri untuk mengatasi rasa takut bertemu orang baru. (Sumber : Freepik.com)
Sukabumi Memilih06 Mei 2024, 19:31 WIB

Resmi Berkoalisi dengan 4 Partai, PKS Usulkan Tiga Nama untuk Calon Bupati Sukabumi

Dewan Pimpinan Daerah Partai Keadilan Sejahtera (DPD PKS) Kabupaten Sukabumi sudah resmi berkoalisi dengan empat partai lainnya, yaitu PKB, Demokrat, PDIP dan PAN.
M. Sodikin, Ketua DPD PKS Kabupaten Sukabumi | Foto : Syams