Proses Panjang Pelantikan Kades Ciwaru Sukabumi, DPRD: Tidak Ada Jegal Menjegal

Rabu 24 Mei 2023, 17:05 WIB
Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi Andri Hidayana (tiga dari kanan) menghadiri pelantikan kades Ciwaru, Kecamatan Ciemas hasil Musdes pilkades antar waktu. (Sumber : Ragil Gilang)

Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi Andri Hidayana (tiga dari kanan) menghadiri pelantikan kades Ciwaru, Kecamatan Ciemas hasil Musdes pilkades antar waktu. (Sumber : Ragil Gilang)

SUKABUMIUPDATE.com - Anggota Komisi I DPRD Kabupaten Sukabumi Andri Hidayana menanggapi pelantikan Kepala Desa (kades) Ciwaru, Kecamatan Ciemas hasil Musdes pemilihan kepala desa (pilkades) antar waktu.

Kades tersebut dilantik pada Senin, 22 Mei 2023 setelah pelaksanaan Pilkades pada Maret 2023.

"Alhamdulillah pelantikan kades PAW Ciwaru terpilih sudah selesai dilaksanakan. Ini merupakan salah satu komitmen kami DPRD, dan pemerintah daerah,dalam rangka menjalankan amanah konstitusi," kata Andri Hidayana kepada sukabumiupdate.com, Rabu (24/5/2023).

Baca Juga: Cerita Mistis Terowongan Lampegan Cianjur, Nyi Sadea Hingga Kakek Bongkok

Pilkades antar waktu berawal dari Kades Ciwaru definitif yaitu Taopik Guntur Rochmi mengundurkan diri dari jabatannya pada 19 Agustus 2022 karena ingin maju dalam Pemilihan Legislatif (Pileg) 2024.

Setelah mengundurkan diri, jabatan Kades diisi dulu Penjabat Kepala Desa dari pemerintah kecamatan Ciemas, kemudian dilakukan musdes Pilkades antar waktu pada 20 Maret 2023.

Dalam pemilihan terdapat tiga calon yaitu Sirojudin, Aris Irvan Haryadi dan Abdurohman Rochmi. Hasilnya, calon nomor urut satu Sirojudin, memperoleh 115 suara; calon nomor urut 2 Aris Irvan Haryadi memperoleh 2 suara dan calon nomor urut 3 Abdurohman Rochmi memperoleh 83 suara.

Baca Juga: Nasib Guru PAI Honorer Sukabumi: Gaji Tunggu BOS Cair, Minim Formasi PPPK

Namun setelah itu, kades hasil Pilkades antar waktu tak kunjung dilantik, padahal Bupati Sukabumi, sudah menerbitkan surat keputusan Nomor : 400.10.2.3/kep. 347 - DPMD / 2023, terkait pemberhentian Penjabat Kepala Desa Ciwaru (Pjs), dan pengangkatan kepala desa antar waktu, pada tanggal 17 April 2023.

Masyarakat sampai mendatangi DPRD terkait tak kunjung dilantikanya Kades. 

Menurut Andri, dalam hal ini tak ada yang melakukan jegal menjegal atau melambatkan proses pelantikan, akan tetapi semuanya lebih mementingkan kondusifitas. "Terbukti setelah semua proses dilalui, pemerintah daerah dalam hal ini Bupati Sukabumi memerintahkan Camat Ciemas, untuk melantik Kades terpilih," tegasnya.

"Saya berharap setelah pelantikan ini semua pihak bersama-sama bekerja dalam rangka membangun dan memajukan Desa Ciwaru khususnya dan Kabupaten Sukabumi pada umumnya," ujarnya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bola07 Mei 2024, 12:00 WIB

Persib Punya Catatan Kurang Baik Saat Lawan Bali United, Marc Klok: Kami Akan Ubah Itu!

Persib Bandung akan berusaha keras untuk memperbaiki catatan buruk kala berjumpa Bali United.
Persib Bandung akan berusaha keras untuk memperbaiki catatan buruk kala berjumpa Bali United. (Sumber : Persib.co.id)
Kecantikan07 Mei 2024, 11:45 WIB

Perempuan Wajib Tahu, Ini 7 Cara Merawat Kuku Setiap Saat Agar Sehat dan Bersih

Sebagai perempuan penting sekali untuk mengetahui cara menjaga dan merawat kuku setiap saat. Karena perlu diketahui agar kuku bisa sehat dan bersih
Ilustrasi kuku bersih (Sumber : pixabay.com/ @keynee2)
Sehat07 Mei 2024, 11:30 WIB

10 Rekomendasi Makanan Rendah Kalori untuk Diet Sehat

Sayuran panggang atau rebus seperti wortel, kacang polong, kembang kol, dan kacang panjang adalah pilihan camilan yang rendah kalori dan rendah lemak.
Makanan Rebus untuk Diet. | Rekomendasi Makanan Rendah Kalori untuk Diet Sehat. Foto : Pixabay
Sukabumi07 Mei 2024, 11:04 WIB

Literasi Digital, Pemkot Sukabumi Gelar EdukAsyik dengan Pendekatan Komunikasi Pribadi

Tujuan kegiatan ini adalah untuk memberikan edukasi kepada pengguna internet.
Pemkot Sukabumi melalui Diskominfo menggelar EdukAsyik Literasi Digital di Hotel Balcony, Selasa (7/5/2024). | Foto: Dokpim Kota Sukabumi
Life07 Mei 2024, 11:00 WIB

10 Tips Hidup Bahagia Meski Menghadapi Banyak Masalah, Ayo Lakukan!

Habiskan waktu dengan orang-orang yang Anda cintai dan hargai agar hidup bahagia meski banyak masalah.
Ilustrasi. Sahabat Baik. Tips Hidup Bahagia Meski Menghadapi Banyak Masalah, Ayo Lakukan! | (Sumber : Pixabay.com/Dimhou)
Sukabumi07 Mei 2024, 10:33 WIB

Diserahkan Kusmana, 1.070 KPM di Limusnunggal Sukabumi Terima Bantuan Beras

Bantuan ini merupakan bagian dari program pemerintah untuk membantu masyarakat.
Pj Wali Kota Sukabumi Kusmana Hartadji menyerahkan bantuan pangan beras secara simbolis kepada KPM di Kelurahan Limusnunggal, Selasa (7/5/2024). | Foto: Dokpim Kota Sukabumi
Inspirasi07 Mei 2024, 10:30 WIB

Info Lowongan Kerja Lulusan S1 untuk Pelamar Berpengalaman

Berikut Informasi Lengkap tentang Lowongan Kerja Lulusan S1 untuk Pelamar Berpengalaman. Jobseeker Ayo Daftar!
Ilustrasi. Info Lowongan Kerja Lulusan S1 untuk Pelamar Berpengalaman (Sumber : pexels.com/AndreaPiacquadio)
Nasional07 Mei 2024, 10:04 WIB

Deklarasi Oposisi! Tiga Poin Ganjar Pranowo untuk Pemerintahan Prabowo-Gibran

Pernyataan ini disampaikan Ganjar dalam sambutan kepada TPN Ganjar-Mahfud.
Ganjar Pranowo menyatakan oposisi terhadap pemerintahan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka. | Foto: Istimewa
Life07 Mei 2024, 10:00 WIB

Kemampuan Mengatasi Kegagalan, 7 Ciri Orang yang Akan Sukses di Masa Depan

Orang yang akan sukses di masa depan menunjukan ciri-ciri yang dapat dikenali.
Orang yang akan sukses di masa depan menunjukan ciri-ciri yang dapat dikenali. | (Sumber : Freepik.com/@kues)
Keuangan07 Mei 2024, 09:30 WIB

7 Tantangan Orang Kaya Agar Tidak Jatuh Miskin, Jangan Lengah!

Dengan manajemen keuangan yang tepat, disiplin, dan perencanaan yang baik, orang kaya dapat memitigasi risiko dan menjaga kekayaan mereka dari kemungkinan jatuh miskin.
Ilustrasi. Orang kaya. Ada beberapa faktor yang bisa memengaruhi stabilitas keuangan seseorang meskipun memiliki kekayaan yang substansial. (Sumber : pexels.com/AndreaPiacquadio)