7 Khasiat Air Kelapa Muda untuk Kesehatan, Sering Jadi Obat

Minggu 16 Juli 2023, 10:00 WIB
Manfaat Air Kelapa Muda untuk Kesehatan, Sering Jadi Obat (Sumber : Instagram/@kedai_tanaman)

Manfaat Air Kelapa Muda untuk Kesehatan, Sering Jadi Obat (Sumber : Instagram/@kedai_tanaman)

SUKABUMIUPDATE.com - Air kelapa muda kerap dijadikan sebagai bahan alami untuk mengobati berbagai macam penyakit. Orang sunda menyebutnya "kalapa obat".

Buah "kalapa obat" ini bentuknya lebih kecil dari kelapa biasa, tidak ada dagingnya dan berwarna merah muda (pink). Harganya pun dijual lebih mahal karena khasiat air kelapa muda yang dipercaya dapat menyembuhkan penyakit.

Buah "kalapa obat" sudah sejak lama dimanfaatkan airnya karena mengandung 94 persen air dan sedikit lemak. Selain untuk menghilangkan dahaga, air kelapa juga kerap dimanfaatkan untuk membantu mengatasi beberapa masalah kesehatan dan mengganti cairan tubuh yang hilang. 

Baca Juga: 5 Mitos Batu Hitam di Dunia, Ada Misteri Sekitar Stadion Suryakencana Sukabumi!

Berikut sederet manfaat air kelapa muda berdasarkan hasil penelitian yang dilansir healthline.com via Tempo.co.

Khasiat Air Kelapa Muda untuk Kesehatan

1. Sumber nutrisi

Secangkir air kelapa muda berukuran 240 ml mengandung 46 kalori. Selain itu terdapat juga kandungan lain seperti:

  • Karbohidrat 9 gram
  • Serat 3 gram
  • Protein 2 gram
  • Vitamin C 10 persen dari RDI
  • Magnesium 15 persen dari RDI
  • Mangan 17 persen dari RDI
  • Kalium 17 persen dari RDI
  • Sodium 11 persen dari RDI
  • Kalsium 6 persen dari RDI

2. Antioksidan

Air kelapa mengandung antioksidan yang melindungi sel-sel dalam tubuh dari gangguan yang disebabkan radikal bebas.

3. Mengurangi kadar gula darah

Penelitian terhadap hewan diabetes menunjukkan air kelapa dapat mengontrol kadar gula darah. Air kelapa merupakan sumber magnesium yang baik dan dapat meningkatkan sensitivitas insulin dan mengurangi kadar gula darah

4. Mencegah batu ginjal

Salah satu kunci mencegah batu ginjal adalah dengan minum banyak cairan. Air kelapa merupakan salah satu cairan yang menurut penelitian dapat mencegah batu ginjal dengan mengurangi pembentukan kristal dan batu. 

Para peneliti percaya air kelapa dapat menekan jumlah radikal bebas akibat kadar oksalat yang tinggi pada urin.

5. Menjaga kesehatan jantung

Air kelapa dapat membantu mengurangi risiko penyakit jantung. 

Menurut penelitian, hewan yang yang diberi air kelapa mengalami penurunan kolesterol dalam darah dan trigliserida. Hewan itu juga mengalami penurunan lemak hati yang signifikan.

6. Mengurangi tekanan darah

Dalam sebuah penelitian pada orang-orang dengan tekanan darah tinggi, air kelapa terbukti meningkatkan tekanan darah sistolik pada 71 persen peserta. 

Baca Juga: 5 Bahasa Tubuh Tanda Orang Berbohong, Salah Satunya Ekspresi Wajah

Selain itu, dalam 240 gram air kelapa juga mengandung 600 gram potasium. Kalium sudah terbukti menurunkan tekanan darah pada manusia.

7. Memulihkan tubuh setelah olahraga

Air kelapa merupakan minuman yang baik untuk menghidrasi tubuh setelah beraktivitas berat. 

Sebuah penelitian menyebut air kelapa efektif untuk mengisi kembali cairan dan elektrolit yang hilang setelah olahraga. Untuk mendapat hasil yang optimal, disarankan meminum air kelapa muda tanpa tambahan pemanis seperti gula ataupun krimer.

SUMBER: TEMPO.CO | MUHAMMAD AMINULLAH

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Sehat18 Mei 2024, 20:00 WIB

Galau Asam Urat Sering Kambuh? Cobain 6 Makanan Ini untuk Mengobatinya

Asam urat yang menyerang tubuh akan membuat si penderitanya merasa terganggu dan tersiksa.
Ilustrasi. Beberapa makanan ini ampuh untuk mengatasi asam urat. (Sumber : Freepik/lifeforstock)
Life18 Mei 2024, 19:00 WIB

9 Cara Terbaik Mendisiplinkan Anak Agar Menjadi Penurut dan Tidak Berontak

Mendisiplinkan anak adalah cara terbaik agar mereka dapat patuh dan menjadi penurut.
Ilustrasi - Mendisiplinkan anak adalah cara terbaik agar mereka dapat patuh dan menjadi penurut. (Sumber : Pexels.com/@Kampus Production)
Sukabumi Memilih18 Mei 2024, 18:56 WIB

Koalisi Harapan Baru Sukabumi, Relawan Deklarasi Iyos Somantri untuk Pilkada 2024

Iyos mengatakan komunikasi dengan beberapa partai politik terus dilakukan.
Iyos Somantri dimintai keterangan oleh wartawan setelah deklarasi di salah satu hotel di Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/5/2024). | Foto: SU/Asep Awaludin
Bola18 Mei 2024, 18:30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bali United, Siapakah yang Lolos ke Final?

Berikut adalah link live streaming Persib Bandung vs Bali United di Leg 2 Semifinal Championship Series Liga 1 2023/2024.
Berikut adalah link live streaming Persib Bandung vs Bali United di Leg 2 Semifinal Championship Series Liga 1 2023/2024. (Sumber : Instagram/@std.sijalakharupat/Ist).
Sukabumi18 Mei 2024, 18:04 WIB

Penjaga Ponpes di Kadudampit Sukabumi Tewas Akibat Longsor

Polisi berkoordinasi dengan pengurus RT/RW setempat dan Ponpes Yaspida.
Petugas dan warga di lokasi longsor di Kampung Renged RT 10/03 Desa Cipetir, Kecamatan Kadudampit, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/5/2024). | Foto: Istimewa
Life18 Mei 2024, 18:00 WIB

5 Doa untuk Membolak Balikan Hati Seseorang, Bisa Bikin Luluh!

Doa membolak balikan hati seseorang ini dapat diamalkan kepada orang yang kita cintai atau kepada mereka yang memiliki hati yang keras.
Ilustrasi berdoa. - Doa membolak balikan hati seseorang ini dapat diamalkan kepada orang yang kita cintai atau kepada mereka yang memiliki hati yang keras. | (Sumber : Foto: Freepik.com)
Sukabumi18 Mei 2024, 17:48 WIB

Dijanjikan Kerja ke Malaysia Lewat Facebook, Tujuh Orang Malah Telantar di Sukabumi

Pelaku beralasan akan menyimpan mobil dan meminta korban menunggu di bandara.
Kondisi para korban yang telantar di rumah warga di Kampung Cihaur, Desa Ridogalih, Kecamatan Cikakak, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/5/2024). | Foto: SU/Ilyas Supendi
Life18 Mei 2024, 17:30 WIB

6 Cara Mendidik Anak Ala Nabi Muhammad SAW yang Sangat Dianjurkan bagi Orang Tua

Mendidik anak seperti dalam anjuran Nabi Muhammad SAW tentu akan menjadi rekomendasi bagi para orang tua selama mengasuh.
Ilustrasi - Mendidik anak ala Nabi Muhammad SAW yang perlu diketahui semua orang tau. (Sumber : Pexels.com/cottonbro studio).
Life18 Mei 2024, 17:00 WIB

6 Golongan Orang yang Bakal Terjebak Hidup Miskin Selamanya, Apa Kamu Termasuk?

Beberapa golongan orang yang sering melakukan kebiasaan buruk akan berpotensi terjebak hidup miskin seumur hidup.
Ilustrasi - Golongan orang yang berpotensi hidup miskin selamanya. (Sumber : Pexels.com/Yura Forrat).
Life18 Mei 2024, 16:30 WIB

Tidak Mudah Dikenali, Ini 7 Alasan Anak Menangis yang Perlu Orang Tua Ketahui

Air mata seorang anak yang lebih besar bisa jadi lebih sulit untuk diuraikan daripada ratapan yang Anda pelajari dengan cermat pada fase bayi.
Ilustrasi - Ada beberapa alasan anak mengapa menangis. (Sumber : pexels.com/@Yan Krukau).