Indonesia Power Bantu Penanganan Covid-19 di Kabupaten Sukabumi

Rabu 08 September 2021, 17:20 WIB

SUKABUMIUPATE.com - Pemerintah Kabupaten Sukabumi kembali menerima bantuan logistik untuk penanganan dan pencegahan Covid-19. Kali ini datang dari PT Indonesia Power operator PLTU Jawa Barat 2 Palabuhanratu. 

Humas PT Indonesia Power PLTU Jawa Barat 2 Palabuhanratu, Agung Sasmita mengatakan, bantuan diserahkan kepada Satgas Covid-19 Kabupaten Sukabumi melalui Sekretaris Daerah Ade Suryaman, di ruang kerjanya, Rabu (8/9/21).

"Ini bentuk kepedulian kami terhadap situasi saat ini, termasuk masyarakat yang terdampak PPKM. Kita berikan bantuan ini berkesinambungan, banyak yang sudah dilakukan dan masih akan terus dilakukan," ujarnya usai menyerahkan bantuan secara simbolis. 

Dijelaskan Agung, dalam kesempatan kali ini, IP menyerahkan 100 unit kantong mayat, 480 pcs multivitamin, 800 liter desinfektan murni, dan 200 paket sembako.

Baca Juga :

"Untuk paket sembako sudah kami sebarkan ke 3 desa, yakni Citarik, Cidadap, dan Loji melalui kepala desa masing-masing. Semoga bantuan ini bermanfaat untuk Satgas Covid-19 Kabupaten Sukabumi dan masyarakat di sekitar ring satu PLTU Jawa Barat 2 Palabuhanratu," terangnya. 

Sementara itu, ditempat sama, Sekda Kabupaten Sukabumi, Ade Suryaman, yang didampingi Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Sukabumi, Wawan Godawan Saputra, mengapresiasi bantuan tersebut. Ade menyebut, bantuan tersebut sangat bermanfaat untuk menunjang kebutuhan Satgas Penanganan Covid-19 Kabupaten Sukabumi dan masyarakat yang terdampak PPKM.

photoPemerintah Kabupaten Sukabumi kembali menerima bantuan logistik untuk penanganan dan pencegahan Covid-19. Kali ini datang dari PT Indonesia Power operator PLTU Jawa Barat 2 Palabuhanratu. - (istimewa)</span

"Terima kasih telah mensupport Pemda untuk penanganan Covid-19 dan membantu masyarakat terdampak PPKM," ungkap Ade. 

Ade menegaskan, bantuan tersebut merupakan wujud dari implementasi unsur pentahelix yang diharapkan berjalan untuk penanganan Covid-19 dan pemulihan ekonomi masyarakat.

"Saya atas nama Pemkab Sukabumi sangat berterima kasih kepada semua pihak yang telah peduli dengan situasi saat ini, termasuk PLTU sekarang ini. InSyaa Allah akan kami manfaatkan sebaik mungkin bantuan ini," tandasnya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Food & Travel16 Mei 2024, 06:00 WIB

7 Langkah Simpel, Cara Membuat Air Rebusan Daun Mint untuk Menurunkan Kolesterol LDL

Tak Hanya Menurunkan Kolesterol LDL, Minyak atsiri mentol dalam daun mint memiliki efek pendingin dan melegakan. Konsumsi air daun mint atau mengompres area yang sakit dengan air daun mint dapat membantu mengurangi ketegangan otot dan nyeri.
Ilustrasi. Air daun mint memiliki beberapa manfaat untuk kesehatan, terutama karena daun mint mengandung berbagai senyawa aktif yang bermanfaat. (Sumber : Freepik/ArthurHidden)
Science16 Mei 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 16 Mei 2024, Termasuk Sukabumi, Cianjur, Bogor dan Sekitarnya

Prakiraan cuaca wilayah Jawa Barat 16 Mei 2024 termasuk Sukabumi dan sekitarnya.
Ilustrasi. Prakiraan cuaca wilayah Jawa Barat 16 Mei 2024 termasuk Sukabumi dan sekitarnya. | Foto: Pixabay
Sukabumi16 Mei 2024, 01:53 WIB

Pria ODGJ Ngamuk di Surade Sukabumi, Lempar Genting ke Jalan hingga Tendang Warga

Seorang pria ODGJ resahkan warga Surade Sukabumi karena mengamuk hingga tendang warga. Kini diamankan oleh TNI.
Sosok pria ODGJ yang diamankan di Koramil Surade Sukabumi karena sempat ngamuk. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi16 Mei 2024, 00:10 WIB

Warga Swadaya Cor Jalan Rusak di Cidahu Sukabumi, Ini Tanggapan PU

Ruas jalan Caringin-Cidahu rusak, warga dan komunitas di Cidahu Sukabumi swadaya perbaiki dengan pengecoran.
Warga dan komunitas di Cidahu Sukabumi swadaya cor jalan rusak. (Sumber : SU/Ibnu)
Sukabumi15 Mei 2024, 22:50 WIB

Diduga Kesal Sering Dimarahi, Motif Rahmat Tega Bunuh Ibunya di Kalibunder Sukabumi

Polisi mengungkap motif anak bunuh ibu kandung di Kalibunder Sukabumi. Diduga karena pelaku kesal sering dimarahi korban.
Rahmat (25 tahun), Pelaku pembunuhan ibu kandung di Kalibunder Sukabumi | Foto : Ilyas Supendi
Sukabumi15 Mei 2024, 21:09 WIB

Utusan Gyeongsangnam-do Temui Bupati Sukabumi, Program Beasiswa Kuliah di Korsel Berlanjut

Kerjasama Pemkab Sukabumi dan Provinsi Gyeongsangnam-do terkait program beasiswa kuliah di Korsel berlanjut di 2025.
Bupati Sukabumi Marwan Hamami saat menerima utusan provinsi Gyeongsangnam-do di Pendopo. (Sumber : Diskominfosan Kab. Sukabumi)
Food & Travel15 Mei 2024, 21:00 WIB

Seafood! 8 Rekomendasi Makanan Laut yang Aman Dikonsumsi Penderita Asam Urat

Berikut beberapa makanan laut yang relatif aman untuk dikonsumsi oleh penderita asam urat.
Ilustrasi. Seafood Rekomendasi Makanan Laut yang Aman Dikonsumsi Penderita Asam Urat | Foto: Pixabay/ShenXin
Sehat15 Mei 2024, 20:30 WIB

Teri Termasuk 4 Ikan Laut yang Tinggi Purin dan Tidak Aman untuk Penderita Asam Urat

Ikan laut ini sebaiknya dihindari karena kandungan tinggi purin yang tidak aman dikonsumsi penderita asam urat.
Ilustrasi - Ikan laut ini sebaiknya dihindari karena kandungan tinggi purin yang tidak aman dikonsumsi penderita asam urat. (Sumber : Pixabay.com/@Jinhahahaha).
Sukabumi15 Mei 2024, 20:22 WIB

Usai Autopsi, Jenazah Korban Pembunuhan di Kalibunder Sukabumi Dimakamkan

Korban pembunuhan anak kandung dimakamkan di kampung halamannya di Kalibunder Sukabumi.
Puluhan warga, sanak saudara hingga pemerintah kewilayahan setempat mengiri pemakaman jenazah korban pembunuhan anak kandung di Kalibunder Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Life15 Mei 2024, 20:00 WIB

Kenali 8 Ciri Anak Mengalami Stres Karena Sering Dimarahi Orang Tua!

Anak yang stres karena sering dimarahi orang tua mungkin menunjukkan rasa takut atau kecemasan yang berlebihan, terutama terhadap situasi yang terkait dengan orang tua atau lingkungan rumah.
Ilustrasi. Ciri Anak Mengalami Stres Karena Sering Dimarahi Orang Tua. (Sumber : Pexels/JuanPhotoAndVideo)