BNNK Sukabumi Ciduk Residivis Pengedar Narkoba

Sabtu 24 Februari 2018, 16:47 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Badan Narkotika Nasional (BNN) Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat membekuk MA (45 tahun) alias Aa pengedar narkoba di Kampung Cicadas, Desa Gunungjaya, Kecamatan Cisaat, Kabupaten Sukabumi.

Kepala BNNK Ajun Komisaris Besar Polisi (AKBP) Deni Yus Danial mengatakan, MA diamankan berikut barang bukti narkotika jenis sabu siap edar seberat 24,05 gram dan barang bukti lainya.

BACA JUGA: Edarkan Sabu, Remaja Asal Kota Sukabumi Ditangkap di Cikembar

"Sabu kami amakan di dua tempat berbeda. Tempat Perkara Kejadian (TKP) pertama ditemukan sebanyak 6,17 gram sabu dan hasil pengembangan TKP kedua di Jakarta sebanyak 17,88 gram," ujar Danial kepada awak media saat press release di Mako BNNK Sukabumi, Selasa (6/2/2018).

Pelaku merupakan residivis pada kasus yang sama dan keluar penjara sekitar satu bulan yang lalu. "Sudah tiga kali dipenjara karena mengedar narkoba" tutur Danial.

BACA JUGA: Gara-gara Tramadol, Pemuda Cikembar Sukabumi Terancam Denda Rp 1,5 Miliar

Danial menjelaskan, kronologi penangkapan. Pada 25 Januari 2018, BNNK Sukabumi mendapat Informasi dari masyarakat bahwa diduga ada seseorang berinisial MA merupakan residivis pengedar narkotika jenis sabu, yang sering memasok narkoba ke wilayah Sukabumi.

"Selanjutnya Tim Brantas BNN Kabupaten Sukabumi melakukan penyelidikan hingga pada Minggu 4 Februari 2018, diketahui pelaku berada di Kampung Cicadas,  Desa Gunungjaya, Kecamatan Cisaat ketika akan mengedarkan narkoba dengan mengendarai Mobil B 86xx UA. Kemudian ditindaklanjuti dengan penangkapan dan pengembangan terhadap pelaku," jelasnya.

BACA JUGA: Pake Sabu, Dua Pemuda Asal Cibitung Sukabumi Ditangkap Polisi

Lebih lanjut, TKP pertama Penggeledahan ditemukan 1 Paket besar sabu dalam plastik krip disaku celana pelaku. Kemudian setelah dilakukan interogasi dan pemeriksaan dilanjutkan dengan pengembangan tkp ke Jakarta.

"Hasil pengembangan ditemukan satu paket besar Narkotika jenis diduga Sabu siap edar dirumah kontrakan tersangka," imbuhnya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Food & Travel02 Mei 2024, 06:00 WIB

9 Langkah Mudah Membuat Air Rebusan Daun Kumis Kucing untuk Menurunkan Gula Darah

Yuk Ikuti Langkah Mudah Berikut untuk Membuat Air Rebusan Daun Kumis Kucing guna Menurunkan Gula Darah.
Ilustrasi - Daun kumis kucing. Foto: Instagram/@kebonmojo
Science02 Mei 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 2 Mei 2024, Pagi Hari Cerah dan Siang Hujan Sedang

Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Kamis 2 Mei 2024.
Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Kamis 2 Mei 2024. (Sumber : Freepik/@wirestock)
Sukabumi01 Mei 2024, 22:58 WIB

Kepergok Warga, Maling Kotak Amal Kabur Tinggalkan Motor di Cicantayan Sukabumi

Berikut kesaksian warga terkait upaya pencurian kotak amal di Cicantayan Sukabumi. Pelaku kabur tinggalkan motor.
Motor maling kotak amal yang ditahan warga Kampung Cijabon RT 19/07, Desa Cimahi, Cicantayan Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Life01 Mei 2024, 21:37 WIB

6 Gaya Bicara yang Menjadikan Anda Lebih Berwibawa dan Berkharisma, Ini Caranya

Gaya bicara seseorang menentukan apakah nanti akan dipandang berwibawa atau justru diremehkan orang lain di masyarakat.
Ilustrasi. Gaya berbicara yang dipandang berwibawa. | Sumber foto : Pexels/Werner Pfenning
Life01 Mei 2024, 21:31 WIB

Fokus Pada Jangka Panjang, Ini 10 Tips Menerapkan Disiplin Pada Anak Tetap Konsisten

Penerapan disiplin pada anak tidaklah mudah, maka dari itu orang tua perlu melakukannya dengan konsisten.
Ilustrasi menerapkan disiplin tetap konsisten / Sumber : pexels.com/@Emma Bauso
Sehat01 Mei 2024, 21:00 WIB

8 Bahan Alami untuk Menurunkan Kadar Gula Darah Tinggi dalam Tubuh

Bahan alami ini dipercaya dapat membantu menurunkan gula darah secara efektif.
Ilustrasi - Bahan alami ini dipercaya dapat membantu menurunkan gula darah secara efektif. (Sumber : Freepik.com/jcomp).
DPRD Kab. Sukabumi01 Mei 2024, 20:56 WIB

May Day, Komisi IV DPRD Sukabumi Serap Aspirasi Buruh Terkait Upah Hingga Isu Pungli

Komisi IV DPRD Sukabumi serap aspirasi serikat buruh terkait upah hingga isu praktik pungli di perusahaan.
Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Sukabumi, Hera Iskandar terima kunjungan serikat buruh di momen May Day 2024. (Sumber : SU/Ilyas)
Sehat01 Mei 2024, 20:30 WIB

Pantangan! 4 Makanan dan Minuman yang Harus Dihindari Penderita Asam Urat

Beberapa makanan dan minuman dianjurkan dihindari bagi penderita asam urat karena memiliki kandungan purin tinggi.
Ilustrasi - Beberapa makanan dan minuman dianjurkan dihindari bagi penderita asam urat karena memiliki kandungan purin tinggi. (Sumber : pexels.com/@Julia Filirovska).
Life01 Mei 2024, 20:00 WIB

8 Manfaat Menangis untuk Kesehatan Mental, Melepaskan Emosi yang Terpendam

Salah Satu Manfaat Menangis untuk Kesehatan Mental Yakni Menjadi Sarana Melepaskan Emosi yang Terpendam.
Ilustrasi. Bersedih. Manfaat Menangis untuk Kesehatan Mental. (Sumber : Pexels/CottonbroStudio)
Sukabumi01 Mei 2024, 19:57 WIB

Termasuk dari Bule, Uluran Tangan Berdatangan Bantu Titin Penghuni Rumah Reyot di Sukabumi

Bantuan mulai berdatangan untuk mak Titin, janda paruh baya asal Surade Sukabumi yang sebatang kara huni rumah reyot.
Seorang Bule asal Australia saat berkunjung ke rumah Mak Titin di Surade Sukabumi. (Sumber : Istimewa)