Spesifikasi Sepeda Lipat Kreuz yang Terinspirasi Brompton

Jumat 18 September 2020, 22:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Sepeda lipat tiga Kreuz buatan Bandung menggunakan bahan chromoly atau campuran bahan chromium dan molybdenum untuk kerangkanya atau frame.

Bahan itu dinilai sesuai untuk karakter sepeda karena punya kelenturan dan kuat menahan beban. “Bahan sama dengan Brompton,” kata Yudi Yudiantara, Jumat 18 September 2020 seperti dikutip dari Tempo.co.

Yudi dan Jujun Junaedi rekannya merintis pembuatan Kreuz pada akhir 2019 setelah melihat sepeda Brompton di sebuah festival sepeda. Sebagian orang menjuluki Kreuz sebagai Brompton made in Bandung.

“Nggak sama, ada perbedaan seperti lebar garpu, bushing Kreuz yang N8, headset MTB,” kata lulusan dari jurusan metalurgi Institut Sains dan Teknologi Nasional 1994 itu.

Kreuz, kata Yudi, memakai internal gear 5 speed. Panjang wheel base 105 sentimeter. Adapun ban memakai ukuran 16, 349 inch. Panjang seat post sampai 58 sentimeter. “Jadi orang dengan tinggi 180 sentimeter bisa dengan mainkan handle bar,” ujarnya. Bobot Kreuz sekitar 12 kilogram.

Sejauh ini Kreuz masih membuka pesanan, namun pemesannya akan dimasukkan dalam daftar tunggu. “Nggak harus DP tapi nanti sampai 2024,” kata Yudi.

Bersama 10 orang pekerja yang akan bertambah 30 orang di sebuah pabrik nantinya, mereka tengah mengerjakan 500 sepeda pesanan. Targetnya pada akhir 2020 bisa selesai. Dilanjut sedikitnya 600 pesanan yang telah masuk daftar tunggu.

Menurut Yudi, Kreuz yang berasal dari bahasa Sunda yaitu kareueus itu artinya kebanggaan. Nama itu sebelumnya dipakai untuk nama tas pannier sepeda untuk perjalanan jarak jauh.

Tas itu kini masih diproduksi. Adapun soal pembuatan sepeda mereka belajar sendiri. “Basic-nya kita senang sepeda,” kata Yudi.

Selain itu, mayoritas pekerja yang memproduksi sepeda lipat Kreuz merupakan lulusan Sekolah Menengah Kejuruan yang paham soal pengelasan.

Sumber: Tempo.co

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Sukabumi Memilih29 April 2024, 17:40 WIB

PKB, Demokrat dan PKS Sepakat Berkoalisi untuk Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024

Deklarasi koalisi PKB, Demokrat dan PKS untuk Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024 ini rencananya digelar pada 4 Mei 2024 mendatang.
PKB, Demokrat dan PKS sepakat untuk berkoalisi di Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024. (Sumber : SU/Ilyas)
Life29 April 2024, 17:30 WIB

6 Cara Berkelas Menghadapi Orang Licik Agar Tidak Diremehkan dan Direndahkan

Menghadapi orang licik harus dengan cara berkelas. Ini langkah supaya orang licik tidak sembarangan menipu daya demi keuntungannya sendiri.
Ilustrasi. Cara berkelas menghadapi orang licik. Sumber Foto : Pexels/Yan Krukau
Musik29 April 2024, 17:00 WIB

Lirik Lagu Semoga Maliq & D'Essentials yang Viral di Medsos

Inilah Full Lirik Lagu Semoga Maliq & D'Essentials yang Sedang Viral di Medsos. Sudah Dengar?
Video Lirik Lagu Semoga Maliq & D'Essentials yang Viral di Medsos. Foto: YouTube/ORGANICessentials
Sukabumi29 April 2024, 16:41 WIB

Viral Video Aksi Tawuran Bersajam di Palabuhanratu Sukabumi, Satu Pelajar Terkapar

Sebuah video viral di media sosial aksi tawuran antar kelompok pelajar dengan menggunakan senjata tajam, diduga berlokasi di Jalan Patuguran, Kecamatan Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi.
Tangkapan layar video tawuran antar pelajar di Palabuhanratu Sukabumi | Foto : Ist
Film29 April 2024, 16:30 WIB

Drama Korea Queen of Tears Akhirnya Tamat, Cetak Rating Tertinggi di tvN

Drama Korea "Queen of Tears" yang dibintangi oleh Kim Soo Hyun dan Kim Ji Won akhirnya menayangkan episode terakhirnya pada tanggal 28 April 2024.
Drama Korea "Queen of Tears" yang dibintangi oleh Kim Soo Hyun dan Kim Ji Won akhirnya menayangkan episode terakhirnya pada tanggal 28 April 2024. (Sumber : soompi.com)
Sehat29 April 2024, 16:00 WIB

Bantu Kontrol Darah, 9 Manfaat Makan Beras Merah untuk Kesehatan

Serat yang tinggi dalam beras merah membantu mengatur penyerapan glukosa dalam darah, sehingga dapat membantu mengontrol kadar gula darah. Hal ini bermanfaat bagi penderita diabetes atau individu yang ingin mencegah diabetes tipe 2.
Ilustrasi - Nasi merah. Bantu Kontrol Darah, Manfaat Makan Beras Merah untuk Kesehatan. (Sumber : Freepik.com/@topntp26)
DPRD Kab. Sukabumi29 April 2024, 15:35 WIB

Komisi II DPRD Sukabumi Susun Raperda Penyelenggaran Perhubungan

Komisi II DPRD Kabupaten Sukabumi kini tengah fokus menyusun Rapncangan Peraturan Daerah Tentang Penyelenggaraan Perhubungan (Raperda RPP).
Komisi II DPRD Kabupaten Sukabumi menggelar FGD dengan Organda dan Komunitas Angkot untuk bahan penyusunan Raperda Penyelenggaran Perhubungan | Foto : Ist
Life29 April 2024, 15:30 WIB

6 Tips Mengobati Rasa Sakit Hati Akibat Dikecewakan Pasangan, Yuk Dicoba!

Guna menyembuhkan sakit hati dikecewakan pasangan, maka penting kiranya agar setiap diri memiliki keinginan untuk move on yang tinggi.
Ilustrasi. Cara menyembuhkan sakit hati dikecewakan pasangan. Sumber foto : Pexels/ SHVETS production
Inspirasi29 April 2024, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Sebagai Kasir di Minimarket Sukabumi, Minimal SLTA/SMU/SMA

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Lowongan Kerja Sebagai Kasir di Minimarket Sukabumi, Minimal SLTA/SMU/SMA. (Sumber : Freepik/pressfoto)
Sukabumi29 April 2024, 14:43 WIB

Dinas PU Perbaiki Kerusakan Jalan Kompa-Cipanggulaan di Parungkuda Sukabumi

Perbaikan jalan sepanjang 200 meter ini untuk meningkatkan kualitas dan keamanan.
Proses perbaikan kerusakan Jalan Kompa-Cipanggulaan, tepatnya di Desa Kompa, Kecamatan Parungkuda, Kabupaten Sukabumi, Minggu, 28 April 2024. | Foto: Istimewa