SUKABUMIUPDATE.com - Boy group asal SM Entertainment, RIIZE akan menggelar konser di Indonesia bertajuk 2026 RIIZE CONCERT TOUR [RIIZING LOUD] IN JAKARTA.
Konser RIIZE di Jakarta digelar pada Sabtu, 10 Januari 2026 pukul 15.00 WIB di ICE BSD Hall 5 - 6, Tangerang. Dalam konser tersebut Sungchan, Shotaro, Anton, Wonbin, Eunseok, dan Sohee akan memberikan penampilan spesial.
Keenam member RIIZE bakal menggebrakan panggung dengan membawakan lagu-lagu hits mereka melalui penampilan luar biasa yang telah disiapkan agar para BRIIZE yang datang dapat terhibur.
Para penggemar juga telah bersiap untuk bernyanyi bersama dengan para member RIIZE di dalam konser RIIZING LOUD. Lalu lagu-lagi apa sajakah yang bakal dibawakan dalam konser di Jakarta kali ini.
Baca Juga: Lirik Lagu Fame RIIZE, Perasaan Bahagia Untuk Dukungan dan Cinta Penggemar
Berikut adalah prediksi setlist RIIZE CONCERT TOUR [RIIZING LOUD] IN JAKARTA
Ember to Solar
Siren
Odyssey
Combo
Opening Message From RIIZE
Memories
Be My Next
Lucky
Passage
Midnight Mirage
Hug
Love 119
Bonding Moment with RIIZE
9 Days
Show Me Love
Honestly
Talk Saxy
Impossible
Get Ready For More with RIIZE
Bag Bad Back
Get A Guitar
Boom Boom Bass
Fly Up
SUM Up With RIIZE
Another Life
The End of the Day
Ending Message from RIIZE
One Kiss
Inside My Love
Baca Juga: MONSTA X Bakal Gelar Konser THE X : NEXUS di Jakarta Tahun Depan
Itulah prediksi setlist yang bakal dibawakan oleh RIIZE dalam konser RIIZING LOUD di Indonesia nanti. Para penggemar harap sudah menghafalkannya agar bisa menikmati lagu-lagu tersebut saat konser.





