Indikator Bensin Tidak Sesuai dengan Bahan Bakar di Tangki? Cek 6 Penyebab Ini

Rabu 16 Maret 2022, 17:15 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Fuel meter atau indikator bensin memiliki peran penting pada kendaraan, karena dengan alat ini pengemudi akan mengetahui berapa banyak bahan bakar yang ada di dalam tangki bahan bakar kendaraannya.

Dengan alat ini juga, pengemudi akan mengetahui kapan harus mengisi bahan bakar dan memperkirakan seberapa jauh jarak yang bisa ditempuh dengan bahan bakar yang tersisa di dalam tangki.

Namun, ternyata bagian ini bisa rusak, karena jarum tetap dalam posisi kosong sedangkan bahan bakar tetap ada.

Kerusakan pada lampu indikator tangki bahan bakar dapat disebabkan oleh berbagai faktor. Dilansir dari mobimoto.com (portal suara.com) berikut enam kemungkinan penyebab indikator bahan bakar meleset.

Baca Juga :

1. Masalah pada Aki

photo(Ilustrasi) Aki motor - (Dede Imran)</span

Penyebab pengukur bahan bakar tiba-tiba tidak berfungsi, salah satunya adalah Aki yang rusak.

Hal ini karena kerusakan komponen tersebut dapat mempengaruhi keakuratan pengukur bahan bakar pada mesin. Jika baterai rusak atau aus, lampu indikator hampir tidak menyala.

2. Sensor Bahan Bakar Rusak

photo(Ilustrasi) Sistem bahan bakar mesin diesel - (via wuling.id)</span

Penyebab masalah pengukur bahan bakar mesin berikut ini mungkin disebabkan oleh kerusakan komponen sensor bahan bakar.

Ini sangat sering terjadi. Jika hal ini terjadi, komponen yang rusak harus segera diganti.

3. Pelampung di Dalam Tangki Rusak

photo(Ilustrasi) Sepeda motor sedang diisi bahan bakar - (Pexel cottonbro)</span

Pelampung bahan bakar juga bisa menjadi barang yang perlu diperhatikan saat mengukur bahan bakar sepeda motor tidak berfungsi.

Karena pada bagian ini volume bahan bakar diukur, data yang diperoleh dikirim ke jarum pengukur bahan bakar.

Untuk mengeceknya, coba cabut dulu kabelnya, lalu sambungkan kabel ke pelampung tangki bensin.

Jika pengukur bahan bakar masih bergerak, Anda dapat memverifikasi bahwa pelampung tangki bahan bakar dalam kondisi baik.

4. Kabel yang Terputus

photo(Ilustrasi) Kabel putus - (Pixabay sumanley)</span

Kabel di dalam mesin memiliki fungsi yang sangat penting, yaitu untuk mengirimkan sinyal dan arus ke sensor bahan bakar.

Jika kabel putus, listrik pasti tidak akan tersalurkan, sehingga pengukur bahan bakar tidak berfungsi dengan baik, atau bahkan mati.

5. Tangki Bahan Bakar Penyok

photo(Ilustrasi) Tangki bensin - (You Tube Mercedessource)</span

Tangki bensin penyok bisa menjadi masalah kecil bagi Anda. Penyoknya bagian ini bisa menjadi penyebab pengukur bahan bakar tidak berfungsi.

Apalagi jika tangki bahan bakar penyok parah karena menyentuh pelampung bahan bakar di tangki bahan bakar.

6. Speedometer Error

photo(Ilustrasi) Speedometer mobil - (Unplash.com CHUTTERSNAP)</span

Penyebab fuel gauge tidak berfungsi, diikuti dengan masalah pada speedometer yang menyebabkan error.

Jika semua pemeriksaan di atas sudah dilakukan dengan baik dan benar, sebaiknya periksa kembali komponen speedometer.

Speedometer berisi banyak komponen elektronik. Oleh karena itu, ketika pengukur bahan bakar sepeda motor tidak menyala, beberapa komponen elektronik di speedometer mungkin bermasalah, terputus, atau korsleting.

Meskipun masalah ini sangat jarang terjadi, kerusakan pada speedometer sangat sulit untuk diperbaiki, sehingga diperlukan intervensi profesional.

SUMBER: SUARA.COM | MOBIMOTO.COM

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Cek Fakta03 Mei 2024, 09:08 WIB

Hoaks! Pfizer Minta Maaf Setelah Banyak yang Tewas karena Vaksin Covid-19

Pfizer memohon maaf atas satu twit dari pegawainya yang mempromosikan vaksin saat produk itu belum mendapat izin di Inggris.
(Foto Ilustrasi) Beredar informasi hoaks berisi narasi yang mengeklaim Pfizer memohon maaf terkait vaksin Covid-19 yang mereka buat dan edarkan. | Foto: Pixabay
Sehat03 Mei 2024, 09:00 WIB

Cara Membuat Rebusan Daun Mangga yang Efektif untuk Menurunkan Kadar Gula Darah

Daun mangga dapat menjadi obat untuk menurunkan kadar gula darah tinggi.
Ilustrasi - Daun mangga dapat menjadi obat untuk menurunkan kadar gula darah tinggi. (Sumber : Pixabay.com/@ignartonosbg).
Sukabumi03 Mei 2024, 08:51 WIB

Ditinggal Nonton Timnas vs Irak, Gudang dan Rumah Kebakaran di Purabaya Sukabumi

Adi meninggalkan lokasi pembakaran untuk menonton timnas Indonesia U-23.
Kebakaran gudang dan rumah di Kampung Cigembong RT 34/03 Desa Purabaya, Kecamatan Purabaya, Kabupaten Sukabumi, Kamis malam, 2 Mei 2024. | Foto: Istimewa
Life03 Mei 2024, 08:30 WIB

6 Sikap Orang Tua yang Cepat atau Lambat Akan Merusak Mental Anak

Menjadi orang tua memang berat dan tidak mudah, terlebih dalam mendidik anak. Karena sekali salah sikap kepada anak, pengaruhnya bisa merusak mental.
Ilustrasi. Sikap orang tua yang merusak mental anak. Sumber foto : Pexels/Jonathan Borba
Bola03 Mei 2024, 08:21 WIB

Kalah dari Irak, Begini Peluang Timnas Indonesia Lolos ke Olimpiade Paris 2024

Irak menyamakan kedudukan melalui tandukan Zahid Taahsen pada menit ke-27.
Pemain timnas Indonesia U-23 saat bertemu Irak pada laga perebutan tempat ketiga terbaik Piala Asia U-23 2024 di Abdullah Bin Khalifa Stadium, Kamis, 2 Mei 2024. | Foto: PSSI
Sehat03 Mei 2024, 08:00 WIB

10 Camilan Sehat yang Direkomendasikan untuk Penderita Asam Urat

Berikut Daftar Camilan Sehat yang Direkomendasikan untuk Penderita Asam Urat. Aman Dikonsumsi!
Jeruk Lemon. Camilan Sehat yang Direkomendasikan untuk Penderita Asam Urat. (Sumber : Pexels/LisaFotios)
Life03 Mei 2024, 07:00 WIB

10 Tips Membahagiakan Diri Sendiri Saat Pikiran Tidak Tenang

Jika Anda merasa terus-menerus tidak stabil secara emosional, penting untuk mencari dukungan dari profesional kesehatan mental agar menemukan kebahagiaan diri sendiri.
Ilustrasi. Tips Membahagiakan Diri Sendiri Saat Pikiran Tidak Tenang (Sumber : Pexels/PragyanBezbaruah)
Food & Travel03 Mei 2024, 06:00 WIB

Cara Membuat Air Jeruk Lemon untuk Menurunkan Kolesterol, 8 Langkah Simpel!

Begini Cara Membuat Air Jeruk Lemon untuk Menurunkan Kolesterol, Ternyata Langkah-langkahnya Simpel!
Ilustrasi. Cara Membuat Air Jeruk Peras untuk Menurunkan Kolesterol (Sumber : Pexels/ToniCuenca)
Science03 Mei 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 3 Mei 2024, Termasuk Sukabumi, Cianjur dan Bogor

Prakiraan cuaca wilayah Jawa Barat 2 Mei 2024 dimana cuaca berawan berpotensi terjadi di berbagai wilayah termasuk Sukabumi dan sekitarnya.
Ilustrasi. Prakiraan cuaca wilayah Jawa Barat 2 Mei 2024 dimana cuaca berawan berpotensi terjadi di berbagai wilayah termasuk Sukabumi dan sekitarnya. | Foto: Pixabay
Nasional03 Mei 2024, 01:02 WIB

Jokowi Teken UU Desa Baru, Kades Dapat Uang Pensiun dan Bisa Menjabat Hingga 16 Tahun

Presiden Jokowi menandatangani pengesahan UU Desa baru, Kades dapat uang pensiun hingga jabat 2 periode.
Ilustrasi Kepala Desa atau Kades. | Foto : Sukabumi Update