Harta Kekayaan Muhaimin Iskandar atau Cak Imin, Cawapres Anies di Pilpres 2024

Kamis 19 Oktober 2023, 18:15 WIB
Muhaimin Iskandar atau Cak Imin  | Harta Kekayaan Muhaimin Iskandar atau Cak Imin, Cawapres Anies di Pilpres 2024. (Sumber : Instagram/@aniesbaswedan)

Muhaimin Iskandar atau Cak Imin | Harta Kekayaan Muhaimin Iskandar atau Cak Imin, Cawapres Anies di Pilpres 2024. (Sumber : Instagram/@aniesbaswedan)

SUKABUMIUPDATE.com - Wakil Ketua DPR RI, Muhaimin Iskandar atau Cak Imin resmi mendaftarkan namanya sebagai Calon Wakil Presiden (Cawapres) berpasangan dengan Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan sebagai Calon Presiden (Capres) untuk Pilpres 2024 mendatang, Kamis (19/10/2023). Muhaimin Iskandar atau akrab disapa Cak Imin memiliki latar belakang politik Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), sementara Anies Baswedan adalah Capres 2024 dari Koalisi Perubahan (Nasdem, Demokrat dan PKS).

Cawapres 2024 dari PKB itu memiliki rekam jejak yang cukup terkenal di dunia politik Indonesia, khususnya lingkup anggota dewan hingga kini menjabat sebagai Wakil Ketua DPR RI. Berangkat dari karir politiknya, banyak yang penasaran berapa Harta Kekayaan Muhaimin Iskandar, Cawapres 2024 yang berpasangan dengan Anies Baswedan.

Pasalnya, Cak Imin dikenal masyarakat sebagai seorang politisi yang cukup vokal menyuarakan isu-isu seputar rakyat, sesuai dengan jabatannya, Wakil Ketua DPR RI. Kabar baiknya, Harta Kekayaan Cawapres 2024 pasangan Anies Baswedan itu, yakni Muhaimin Iskandar dapat diakses secara publik melalui situs resmi e-LHKPN KPK. 

Baca Juga: Harta Kekayaan Capres Cawapres 2024: Ganjar Pranowo dan Mahfud MD

Berikut Harta Kekayaan Cak Imin, Kandidat Cawapres 2024 pasangan Anies Baswedan, dilansir oleh redaksi sukabumiupdate.com dari data LHKPN (Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara) yang diakses melalui laman resmi KPK di alamat elhkpn.kpk.go.id.

Updaters yang penasaran berapa Harta Kekayaan Muhaimin Iskandar, Kandidat Cawapres 2024 pasangan Anies Baswedan, yuk, simak artikelnya!

Harta Kekayaan Muhaimin Iskandar atau Cak Imin

Muhaimin Iskandar atau Cak Imin turut ikut menyoroti kasus kematian wanita asal Sukabumi Dini Sera Afrianti yang dilakukan oleh teman prianya yang tercatat sebagai anggota DPR dari PKB.Muhaimin Iskandar atau Cak Imin 

Muhaimin Iskandar adalah salah satu Kandidat Cawapres yang akan maju di Pilpres 2024 mendatang dan berpasangan dengan Anies Baswedan. Berdasarkan data LHKPN (Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara) yang diakses melalui elhkpn.kpk.go.id, terungkap bahwa Cawapres 2024 dari PKB itu memiliki kekayaan senilai lebih dari 27 miliar rupiah. Tepatnya, total kekayaan Cak Imin mencapai 27.280.500.000 rupiah. 

Baca Juga: Intip Harta Kekayaan Capres 2024 Ganjar Pranowo dari Koalisi PDIP

Nilai kekayaan Wakil Ketua DPR RI itu adalah total tanpa adanya pengurangan hutang yang terlapor per 12 April 2023 dalam data LHKPN KPK.

Harta Kekayaan Cak Imin terbagi menjadi beberapa sumber, diantaranya lima bidang tanah dan bangunan, yang seluruhnya tersebar di wilayah Jakarta Selatan senilai Rp. 24.700.000.000. Menariknya, tanah Muhaimin Iskandar yang kini menjadi Kandidat Cawapres yang akan maju di Pilpres 2024 tersebut merupakan hasil sendiri, Keren!

Baca Juga: Jadi Cawapres Ganjar Pranowo, Harta Kekayaan dan Kiprah Politik Mahfud MD

Sementara untuk alat transportasi dan mesin yang dimiliki Cawapres Cak Imin yakni senilai 259.000.000 rupiah, terdiri dari satu unit mobil dan satu unit motor. Kemudian ditambah harta bergerak lainnya senilai 171.500.000 rupiah serta kas dan setara kas senilai Rp. 2.150.000.000.

Itulah Harta Kekayaan Muhaimin Iskandar atau Cak Imin, Cawapres 2024 yang berpasangan dengan Anies Baswedan dari Koalisi Perubahan. Data Kekayaan Cak Imin tercatat dalam Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara atau LHKPN per tanggal 12 April 2023/Periodik 2022 dengan total mencapai 27.280.500.000 rupiah.

Sumber: e-LHKPN KPK

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Life08 Desember 2023, 17:15 WIB

8 Hal Ini Harus Orang Tua Lakukan Saat Anak Laki-laki Mulai Suka Lawan Jenis

Orang tua harus membimbing dan memberikan pemahaman saat anak laki-laki mulai menyukai lawan jenis
Ilustrasi - 8 Hal Ini Harus Orang Tua Lakukan Saat Anak Laki-laki Mulai Suka Lawan Jenis (Sumber : Freepik/freepik)
Sukabumi08 Desember 2023, 17:05 WIB

Apel Siaga di Kodim, BPBD Sukabumi Warning Potensi Bencana Hidrometeorologi

BPBD Kabupaten Sukabumi ikuti Apel Siaga Bencana gabungan di Kodim.
Apel Siaga Bencana di Lapang Sudirman Makodim 0622 Sukabumi. (Sumber : SU/Ilyas)
Musik08 Desember 2023, 17:00 WIB

Lirik Lagu Di Tepian Rindu Davi Sumbing, Trending YouTube Music!

Berikut Lirik Lagu Di Tepian Rindu Davi Sumbing, cocok untuk laki-laki yang gengsi mengungkapkan rasa sayang pada ayahnya!
Video Klip Lagu Di Tepian Rindu Davi Sumbing yang Trending YouTube Music! (Sumber : YouTube Music)
Bola08 Desember 2023, 16:44 WIB

Prediksi Liga 1 PSM Makassar vs Bhayangkara FC: H2H, Susunan Pemain dan Skor

PSM Makassar vs Bhayangkara FC akan tersaji malam ini Jumat (8/12/2023) di Stadion Gelora BJ Habibie, Parepare, Sulawesi Selatan, mulai pukul 19.00 WIB.
Prediksi Liga 1 PSM Makassar vs Bhayangkara FC: H2H, Susunan Pemain dan Skor. (Sumber : Dok Instagram.)
Bola08 Desember 2023, 16:15 WIB

PSS Sleman vs RANS FC di Liga 1: H2H, Prediksi Pemain dan Skor

Laga PSS Sleman vs RANS FC akan menjadi salah satu partai menarik di pekan ke-22 Liga 1 malam ini
Laga PSS Sleman vs RANS FC akan menjadi salah satu partai menarik di pekan ke-22 Liga 1 malam ini (Sumber : Instagram/@pssleman, @rans.nusantara)
Inspirasi08 Desember 2023, 16:00 WIB

5 Crazy Rich Indonesia dengan Kekayaan Melimpah, Hidup Mewah dan Menginspirasi

Terdapat 5 Crazy Rich Indonesia yang memiliki kehidupan mewah namun mampu menginspirasi semua orang.
Ilustrasi - Terdapat 5 Crazy Rich Indonesia yang memiliki kehidupan mewah namun mampu menginspirasi semua orang. (Sumber : pixabay.com/itay-verchik).
Life08 Desember 2023, 15:45 WIB

7 Buku yang Bisa Mengubah Pikiranmu: Sebuah Petualangan Intelektual

Ada banyak hal yang harus kita ketahui demi menjadi individu yang lebih baik dan berkembang, salah satunya yaitu dengan membaca banyak buku yang mampu mengubah kebiasaan kita. Maka dari itu, tujuh buku di bawah wajib dibaca minimal satu kali dalam hidup
Ilustrasi - Bagaimana buku merubah cara berpikir seseorang (Sumber : Pixabay/CDD20)
Life08 Desember 2023, 15:30 WIB

Suka Laki-laki yang Memiliki Kepribadian Baik? Ini 11 Ciri Orangnya!

Sikap laki-laki dengan kepribadian baik tak hanya membuat wanita terpana, melainkan juga kagum hingga jatuh cinta diam-diam.
Ilustrasi. Pria | Suka Laki-laki yang Memiliki Kepribadian Baik? Ini 11 Ciri Orangnya! (Sumber : Freepik/@prostooleh)
Nasional08 Desember 2023, 15:15 WIB

Termasuk Bocimi, Daftar Jalan Tol yang Berlakukan Pembatasan Selama Libur Nataru

Sejumlah ruas tol termasuk Bocimi akan mengalami pembatasan terutama kendaraan angkutan barang selama libur Nataru
Sejumlah ruas tol termasuk Bocimi akan mengalami pembatasan terutama kendaraan angkutan barang selama libur Nataru (Sumber : Jasa Marga Bocimi)
Inspirasi08 Desember 2023, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Toko Retail di Sukabumi Minimal SMA/SMK Semua Jurusan

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Lowongan Kerja di Toko Retail di Sukabumi Minimal SMA/SMK Semua Jurusan. (Sumber : Freepik/sastock)