Intip Harta Kekayaan Anies Baswedan, Calon Presiden di Pilpres 2024

Kamis 19 Oktober 2023, 17:45 WIB
Anies Baswedan, Calon Presiden 2024-2029 dari Koalisi Perubahan (Nasdem, Demokrat dan PKS) | Intip Harta Kekayaan Anies Baswedan, Calon Presiden di Pilpres 2024 | Foto : Instagram/@aniesbaswedan

Anies Baswedan, Calon Presiden 2024-2029 dari Koalisi Perubahan (Nasdem, Demokrat dan PKS) | Intip Harta Kekayaan Anies Baswedan, Calon Presiden di Pilpres 2024 | Foto : Instagram/@aniesbaswedan

SUKABUMIUPDATE.com - Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan resmi mendaftarkan namanya sebagai Calon Presiden (Capres) dengan pasangan Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Muhaimin Iskandar atau Cak Imin, Kamis (19/10/2023). Anies Baswedan adalah Capres 2024 dari Koalisi Perubahan (Nasdem, Demokrat dan PKS), sementara Cak Imin memiliki latar belakang politik Partai Kebangkitan Bangsa (PKB).

Pasangan Capres dan Cawapres 2024 dari Koalisi Perubahan itu memiliki rekam jejak yang cukup terkenal di dunia politik Indonesia. Berangkat dari karir politiknya, banyak yang penasaran berapa Harta Kekayaan Anies Baswedan, Kandidat Capres 2024 dari Koalisi Perubahan.

Anies Baswedan dengan latar belakang politik dan kerap disapa hangat oleh masyarakat saat dirinya menjabat sebagai Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. Orang nomor satu di DKI Jakarta itu dikenal sebagai sosok pemimpin yang baik.

Baca Juga: Harta Kekayaan Capres Cawapres 2024: Ganjar Pranowo dan Mahfud MD

Kabar baiknya, Harta Kekayaan Capres 2024 dari Koalisi Perubahan, yakni Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dapat diakses secara publik melalui situs resmi e-LHKPN KPK. 

Berikut Harta Kekayaan Anies Baswedan, Kandidat Capres 2024 dari Koalisi Perubahan, dilansir oleh redaksi sukabumiupdate.com dari data LHKPN (Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara) yang diakses melalui laman resmi KPK di alamat elhkpn.kpk.go.id.

Updaters yang penasaran berapa Harta Kekayaan Anies Baswedan, Kandidat Capres 2024 dari Koalisi Perubahan, yuk, simak artikelnya!

Harta Kekayaan Anies Baswedan, Capres 2024 dari Koalisi Perubahan

Anies Baswedan dijadwalkan berkunjung ke Sukabumi Rabu, 20 September 2023 | Foto : FB Anies BaswedanAnies Baswedan | Foto : FB Anies Baswedan

Anies Baswedan adalah salah satu Kandidat Capres yang akan maju di Pilpres 2024 mendatang. Berdasarkan data LHKPN (Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara) yang diakses melalui elhkpn.kpk.go.id, terungkap bahwa Capres 2024 dari Koalisi PDIP itu memiliki kekayaan senilai lebih dari 11 miliar rupiah. Tepatnya, total kekayaan Anies Baswedan mencapai 11.187.431.089 rupiah. 

Nilai kekayaan Politisi Indonesia itu adalah total setelah dikurangi hutang sebesar 7.553.851.659 rupiah yang terlapor per 9 Februari 2023 dalam data LHKPN KPK.

Harta Kekayaan Anies Baswedan terbagi menjadi beberapa sumber, diantaranya lima bidang tanah dan bangunan, yang tersebar di Jakarta Selatan, Sleman dan Ponorogo, senilai Rp. 14.669.138.000. Menariknya, tanah Anies Baswedan yang kini menjadi Kandidat Capres dan akan maju di Pilpres 2024 tersebut merupakan hasil sendiri, Keren!

Baca Juga: Intip Harta Kekayaan Capres 2024 Ganjar Pranowo dari Koalisi PDIP

Sementara untuk alat transportasi dan mesin yang dimiliki Capres Anies Baswedan yakni senilai 550.000.000 rupiah, terdiri dari satu unit mobil dan dua unit motor. Kemudian ditambah harta bergerak lainnya senilai 1.387.366.531 rupiah, surat berharga sebesar 61.070.000 rupiah serta kas dan setara kas senilai Rp. 1.398.460.219.

Anies Baswedan juga tercatat memiliki harta lainnya dalam data LHKPN 2022 dengan jumlah sebesar 675.247.998 rupiah.

Itulah Harta Kekayaan Anies Baswedan, Kandidat Capres 2024 dari Koalisi Perubahan yang tercatat dalam Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara atau LHKPN per tanggal 9 Februari 2023/Khusus - Akhir Menjabat dengan total kekayaan bersih dikurangi hutang mencapai 11.187.431.089 rupiah.

Sumber: e-LHKPN KPK

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Life04 Mei 2024, 18:00 WIB

9 Kalimat yang Tidak Boleh Diucapkan Orang Tua Saat Mendisiplinkan Anak

Membesarkan dan mendidik anak merupakan hal yang terkadang sulit. Sehingga orang tua tidak boleh mengeluarkan kalimat yang membuat anak trauma.
Ilustrasi. Mendisiplinkan anak. Sumber : pexels.com/@Monstera Production
Sukabumi04 Mei 2024, 17:01 WIB

Edarkan Sabu, Pemuda Asal Gunungguruh Sukabumi Diringkus Polisi

Pemuda asal Cibolang Gunungguruh Sukabumi diamankan Sat Narkoba Polres Sukabumi Kota karena diduga terlibat dalam peredaran narkoba jenis Sabu
DAM (31 tahun), pemuda asal Cibolang Gunungguruh Sukabumi diamankan Sat Narkoba Polres Sukabumi Kota karena diduga terlibat peredaran Sabu | Foto : Ist
Musik04 Mei 2024, 17:00 WIB

Lirik dan Terjemahan Lagu Too Much Of A Good Thing Niki Zefanya

Simak Lirik dan Terjemahan Too Much Of A Good Thing Berikut, Lagu Niki Zefanya yang Baru Dirilis pada Jumat, 3 Mei 2024.
Official Music Video Lirik dan Terjemahan Lagu Too Much Of A Good Thing Niki Zefanya (Sumber : YouTube/NIKI)
Sukabumi04 Mei 2024, 16:10 WIB

Motif Pembunuhan Pria di Citepus Sukabumi, Diduga Tolak Hubungan Sesama Jenis

Polisi mengungkap motif pembunuhan terhadap seorang asisten rumah tangga bernama Ajo Sutarjo alias Ceceu (55 tahun) di sebuah perumahan di Desa Citepus, Kecamatan Pelabuhanratu, Kabupaten Sukabumi
A (20 tahun) pelaku pembunuhan pembantu di Citepus Palabuhanratu Kabupaten Sukabumi | Foto : Ibnu Sanubari
Life04 Mei 2024, 16:00 WIB

Menyebabkan Perpisahan, 6 Tanda Pasangan Anda Tidak Bahagia Hidup Bersama

Hubungan yang tidak sehat bisa menyebabkan perpisahan. Oleh sebab itu, setiap pasangan harus paham tanda bahwa kekasih sudah tidak bahagia.
Ilustrasi. Tanda pasangan sudah tidak bahagia. Sumber foto : Pexels/Vera Arsic
Sukabumi04 Mei 2024, 15:45 WIB

Usia 20 Tahun, Ini Tampang Pelaku Pembunuhan Pria di Citepus Sukabumi

Kapolres Sukabumi AKBP Tony Prasetyo melalui Kasi Humasnya Iptu Aah Saepul Rohman mengatakan bahwa pelaku berhasil di tangkap di wilayah Parungkuda.
Tampang pelaku pembunuhan pembantu di Parungkuda Sukabumi | Foto : Ilyas Supendi
Inspirasi04 Mei 2024, 15:00 WIB

Info Magang di Perusahaan Makanan, Penempatan Cakung Jakarta Timur

Simak Informasi Magang di Perusahaan Makanan, Penempatan Cakung Jakarta Timur
Ilustrasi. Melamar Kerja. Info Magang di Perusahaan Makanan,  Penempatan Cakung Jakarta Timur (Sumber : Pexels/CottonbroStudio)
Life04 Mei 2024, 14:30 WIB

6 Kebiasaan Orang Tua yang Bisa Menghancurkan Mental Anak, Yuk Jangan Sepelekan!

Beberapa kebiasaan yang sering dilakukan orang tua kepada anak rupanya bisa menyebabkan hancurnya mental seorang anak tanpa disadarinya.
Ilustrasi. Kebiasaan orang tua yang menghancurkan mental anak. Sumber foto : Pexels/Kampus Production
Life04 Mei 2024, 14:00 WIB

9 Tips Membahagiakan Diri Sendiri Saat Hidup Banyak Tekanan

Saat hidup banyak tekanan, setiap orang memiliki cara yang berbeda untuk membahagiakan diri sendiri.
Ilustrasi. Ciri Orang Lelah Mental Karena Banyak Tekanan Hidup (Sumber : pixabay.com/@1388843)
Sukabumi04 Mei 2024, 13:58 WIB

Bupati Sukabumi Menang PTUN, 80 Kades Harus Kembalikan Dana Bantuan Hukum ke Kas Desa

Bupati Sukabumi Marwan Hamami dinyatakan menang usai PTUN Bandung menolak gugatan Law Firm Marpaung terkait penghentian kerjasama bantuan hukum desa.
Bupati Sukabumi Marwan Hamami | Foto : Dok. Sukabumi Update