International Baccalaureate, Program Studi Luar Negeri yang Diambil Anak Yusuf Mansur

Kamis 10 Maret 2022, 18:18 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Setelah ramai diperbincangkan warganet, putri dari pendakwah Yusuf Mansur, Wirda Mansur kembali angkat suara mengenai riwayat kuliahnya di University of Oxford. Melalui akun Instagramnya, ia mengakui tidak pernah kuliah di Oxford, melainkan hanya mengambil International Baccalaureate (IB) untuk pendidikan menengahnya.

Baca Juga :

photoWirda Mansur. - (Instagram/wirda_mansur)</span

Apa itu International Baccalaureate?

Menyadur dari tempo.co, International Baccalaureate (IB) merupakan program pendidikan internasional yang lahir pertama kali di Jenewa, Swiss. 

Program ini dilakukan secara internasional untuk nantinya bisa meneruskan di berbagai universitas ternama di dunia.

Sebelumnya, IB dikenal sebagai International Baccalaureate Organization (IBO), yakni sebuah yayasan nirlaba yang berkantor pusat di Jenewa, Swiss. 

Dilansir dari ibo.org, yayasan ini didirikan pada 1968. IB sendiri menawarkan empat program pendidikan:

  • Primary Years Programme untuk kategori umur 3-12 tahun
  • Middle Years Programme untuk kategori 11-14 Tahun
  • Diploma Programme untuk kategori 15 – 18 tahun
  • Career Related Programme kategori 15 -18 tahun

Bagi siswa yang hendak mendaftar ke perguruan tinggi internasional, biasanya akan memilih program Diploma Programme. 

Pada program tersebut, kurikulum yang diajarkan terdiri dari enam mata pelajaran dari bidang matematika, seni, pelajaran sosial, bahasa, dan pengalaman eksperimental. 

Setiap mata pelajaran akan dibagi menjadi tiga kerangka inti, yakni Theory of Knowledge (TOK), Creativity, Action, and Service (CAS), dan Extended Essay. 

Dalam TOK, siswa akan diajarkan mengenai etika, sejarah, seni, matematika, sains dan ilmu sosial. 

Kemudian untuk CAS, pelajaran dilakukan di luar kelas dengan melakukan kegiataan sosial secara nyata. 

Terakhir, Extended Essay mengharuskan siswa menulis makalah dengan ketentuan 4000 kata. Biasanya, siswa akan diminta untuk melakukan penelitian dan analisis topik tertentu. 

Program IB pun tak hanya dilakukan di Oxford University saja, tetapi di berbagai negara di dunia. 

Siswa yang mendaftar program IB akan menempuh pendidikan dengan tiga bahasa internasional, yakni bahasa Inggris, Perancis dan Spanyol.

Sumber: tempo.co

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Life04 Mei 2024, 14:00 WIB

9 Tips Membahagiakan Diri Sendiri Saat Hidup Banyak Tekanan

Saat hidup banyak tekanan, setiap orang memiliki cara yang berbeda untuk membahagiakan diri sendiri.
Ilustrasi. Ciri Orang Lelah Mental Karena Banyak Tekanan Hidup (Sumber : pixabay.com/@1388843)
Sukabumi04 Mei 2024, 13:58 WIB

Bupati Sukabumi Menang PTUN, 80 Kades Harus Kembalikan Dana Bantuan Hukum ke Kas Desa

Bupati Sukabumi Marwan Hamami dinyatakan menang usai PTUN Bandung menolak gugatan Law Firm Marpaung terkait penghentian kerjasama bantuan hukum desa.
Bupati Sukabumi Marwan Hamami | Foto : Dok. Sukabumi Update
Sehat04 Mei 2024, 13:00 WIB

9 Cara Sehat Menurunkan Gula Darah Secara Alami Tanpa Obat Diabetes

Sebelum mengubah pola makan atau gaya hidup, penting untuk berkonsultasi dengan dokter atau ahli gizi untuk mendapatkan saran yang sesuai dengan kondisi kesehatan terkait menurunkan gula darah secara alami tanpa obat diabetes.
Ilustrasi. Olahraga di rumah. Tips menurunkan gula darah secara alami tanpa obat diabetes. | Foto: iStock
Life04 Mei 2024, 12:30 WIB

Jangan Disepelekan Bund! Inilah 5 Tanda Rendahnya Harga Diri pada Anak

Harga diri yang rendah dapat berdampak pada perkembangan akademis, pribadi, dan sosial anak. Untungnya, ada tanda-tanda yang dapat dicari orang tua dan cara untuk membantu.
Ilustrasi. Rendahnya harga diri pada anak. Sumber : Pexels.com/@PuskarRai
Life04 Mei 2024, 12:00 WIB

Stres Termasuk 7 Penyebab Berat Badan Turun Drastis, Kamu Mengalaminya?

Stres fisik yang disebabkan oleh cedera, operasi, atau trauma, serta stres emosional yang berkepanjangan, dapat menyebabkan penurunan berat badan karena tubuh mengalami kelelahan dan kekurangan energi.
Ilustrasi. Orang Mengalami Stres Sehingga Menyebabkan Berat Badan Turun Drastis (Sumber : Pexels/NathanCowley)
Jawa Barat04 Mei 2024, 11:43 WIB

Jarkom PDs Canangkan Dana Abadi Berbasis Wakaf Bersama LW Doa Bangsa

Pengurus Lembaga Pendamping Proses Produk Halal (LP3H) Edukasi Wakaf Indonesia (EWI) Provinsi Jawa Barat bersilaturahmi kepada Pengurus Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Jaringan Komunikasi Pembangunan Desa (Jarkom PDs)
Perwakiln LP3H Provinsi Jawa Barat Agus Kamil dan Entus Wahidin serta Ketua Umum Jarkom PDs Pusat, Ayi Kosasih, dan Sekretaris Jenderal Jarkom PDs Pusat, Dasep Saepuloh | Foto : Ist
Life04 Mei 2024, 11:30 WIB

Temukan Akar Masalahnya, 3 Cara Membantu Anak yang Memiliki Harga Diri Rendah

Harga diri pada anak sangatlah penting. Namun bagaimana cara membantu apabila harga diri anak rendah?
Ilustrasi. Membantu Anak Yang Memiliki Harga Diri Rendah. Sumber : pexels.com/@Annushka
Sukabumi04 Mei 2024, 11:21 WIB

Pria Dipanggil Ceuceu, Korban Pembunuhan di Citepus Sukabumi Diduga Penyuka Sesama Jenis

ria yang menjadi korban penganiayaan hingga terjadi pembunuhan di sebuah perumahan di Desa Citepus, Kecamatan Pelabuhanratu, Kabupaten Sukabumi, pada Sabtu (4/5/2024) diduga penyuka sesama jenis.
Evakuasi korban pembunuhan di perumahan di Citepus Sukabumi | Foto : Ist
Sehat04 Mei 2024, 11:00 WIB

6 Makanan Berlemak yang Masih Boleh Dikonsumsi Penderita Asam Urat

Ketahui Sederet Makanan Berlemak yang Masih Boleh Dikonsumsi Penderita Asam Urat. Yuk, Simak!
Ilustrasi. Alpukat dan Telur - Makanan Berlemak yang Masih Boleh Dikonsumsi Penderita Asam Urat. (Sumber : Pexels/FoodieFactor)
DPRD Kab. Sukabumi04 Mei 2024, 10:58 WIB

Anggota DPRD Janji Perjuangkan Kebutuhan Perahu untuk Siswa ke Sekolah di Cibitung Sukabumi

Harapan warga adanya bantuan perahu untuk siswa dan pengajar ke sekolah (SMPN 4 Cibitung), Kecamatan Cibitung, Kabupaten Sukabumi, mendapat respon positif dari anggota DPRD Kabupaten Sukabumi, Andri Hidayana.
Andri Hidayana, Anggota Komisi I DPRD Kabupaten Sukabumi | Foto : Istimewa)