9 Cara Recharge Mood Untuk Bangkitkan Energi Positif, Harus Kalian Coba!

Minggu 09 Oktober 2022, 07:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Recharge mood diperlukan untuk mengembalikan energi positif agar hidup lebih produktif dan waktu yang kamu miliki bisa dimanfaatkan sebaik mungkin.

Kondisi tidak bersemangat atau kehabisan energi positif kerap dialami banyak orang terutama mereka yang memiliki aktivitas padat setiap harinya.

Sehingga wajar jika seseorang memerlukan waktu untuk rehat sejenak sebelum kembali bangkit bersemangat menjalani hidup.

Di akhir pekan rasanya menjadi waktu yang pas untuk melakukan recharge mood meskipun hal ini bisa dilakukan kapanpun saat kamu merasa semangat mulai menurun.

Baca Juga :

Berikut kami rangkum dari laman Hops.id via Suara.com, Sabtu (8/10/2022), sembilan cara recharge mood yang harus kamu coba.

photo(Ilustrasi) Bahagia - (Pixabay)</span

1. Lakukan positive self talk

Positive self talk bisa terapkan dalam kehidupan kita karena berdialog dengan diri sendiri sesekali harus dilakukan agar bisa membuat pikiran kita terus berpikiran positif.

2. Terapkan mindfulness

Mindfulness adalah hidup pada saat ini yang dilakukan dengan kesadaran yang penuh. Jadi kamu harus fokus pada hari ini dan tidak perlu mengkhawatirkan masa depan yang belum tentu.

3. Lakukan hobi positif

Lakukan hobi sederhana seperti membaca buku positif, mendengar musik, atau berkebun bisa membantu dirimu untuk meningkatkan level energi.

4. Mulai olahraga teratur

Pada poin ini kamu juga harus peduli akan kebugaran tubuhmu, agar hidupmu lebih sehat. Dengan tubuh dan pikiran sehat maka dalam beraktivitas pun menjadi lebih giat lagi.

5. Istirahat yang cukup

Pada poin ini kamu harus senantiasa istirahat yang cukup. Kelelahan bisa menjadi penyebab turunnya semangat. Selain itu, kelelahan juga bisa mengakibatkan jatuh sakit yang dapat berimbas pada produktivitas.

6. Konsumsi makanan sehat

Di poin ini kamu juga harus mampu mengontrol asupan makanan, yang masuk ke dalam tubuhmu, agar badan tidak mudah sakit.

Sehingga, aktivitasmu tidak mudah terhambat karena persoalan sakit gara-gara kurangnya asupan gizi.

Baca Juga :

7. Luangkan waktu

Meluangkan waktu untuk berkumpul dengan orang terkasih, seperti keluarga, orangtua dan sahabat perlu kamu lakukan untuk mengembalikan semangat. Kamu bisa berbagi cerita dengan mereka agar beban pikiran yang kamu miliki bisa sedikit berkurang.

8. Beri sesuatu untuk orang lain

Melakukan sesuatu hal untuk orang lain apalagi itu yang menyenangkan tentunya itu bisa membawa kebalikan yang sangat positif untuk diri kita.

Seperti seringnya kita berkomunikasi dengan orang-orang terdekat kita, bahkan kepada orang yang belum kita kenal juga seperti berucap yang santun dan tidak membuat orang lain tersinggung baik oleh perbuatan kita maupun ucapan kita.

9. Lakukan apa yang menjadi bakatmu

Mengapa kita harus melakukan sesuatu sesuai talent kita karena itu bisa menaikan level energi kita.

Karena kita akan merasa mudah melakukannya sehingga tidak menghabiskan energi kita untuk menjadi orang hebat.

Di samping itu,talent juga merupakan anugerah Tuhan yang diberikan kepada setiap manusia.

Selain itu lakukan sesuatu sesuai dengan kemampuan dalam diri kita tentunya itu akan terasa menyenangkan.

Baca Juga :

SUMBER: SUARA.COM

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Sehat28 Maret 2024, 18:30 WIB

Gejala Asam Lambung Naik: Sensasi Rasa Terbakar dari Dada Hingga Tenggorokan

Refluks asam lambung sesekali sering terjadi, namun jika Anda sering mengalaminya, Anda mungkin menderita kondisi yang lebih serius yang disebut penyakit refluks gastroesofageal (GERD).
Ilustrasi - Refluks asam umumnya terasa seperti sensasi terbakar di bagian tengah dada.(Sumber : Freepik.com/@Lifestylememory)
Life28 Maret 2024, 18:00 WIB

Doa Puasa Ramadan Hari ke-17 dan 18, Jangan Lupa Diamalkan!

Berikut ini doa yang bisa diamalkan di bulan Ramadan hari ke 17 dan 18
Ilustrasi - Doa Puasa Ramadan Hari ke-17 dan 18, Jangan Lupa Diamalkan! (Sumber : Freepik.com/@Sketchepedia)
DPRD Kab. Sukabumi28 Maret 2024, 17:55 WIB

Harapan DPRD Sukabumi Kepada Kades yang Kini Memiliki Masa Jabatan 8 Tahun

Revisi UU Desa Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa disahkan pada rapat paripurna DPR RI, Kamis (28/3/2024). Salah satu perubahan signifikan adalah masa jabatan kepala desa menjadi 8 tahun dan bisa 2 kali masa jabatan.
Yudi Suryadikrama, Wakil Ketua III DPRD Kabupaten Sukabumi | Foto : Jejak Wakil Rakyat
Sehat28 Maret 2024, 17:30 WIB

Cara Mudah Menghilangkan Asam Lambung: 4 Hal Ini Dapat Menolong Anda

Beberapa langkah ini dapat membantu Anda menghilangan asam lambung secara mudah.
Ilustrasi - Beberapa langkah ini dapat membantu Anda menghilangan asam lambung secara mudah. (Sumber : Freepik.com)
Gadget28 Maret 2024, 17:10 WIB

Waspada, 6 Tanda HP Anda Telah Diretas Orang Lain, Berikut Ciri-cirinya!

Terdapat beberapa tanda yang menunjukkan bahwa HP anda sudah diretas oleh orang lain. Karenanya penting untuk diperhatikan
Ilustrasi. Mengetahui HP diretas orang lain. (Sumber foto : Pexels/PhotoMIX Company)
Life28 Maret 2024, 17:04 WIB

6 Cara Ampuh Mencegah Ular Masuk Rumah, Yuk Terapkan Sekarang Juga!

Mencegah ular masuk ke dalam rumah keharusan yang harus dilakukan untuk antisipasi lebih awal. Maka penting diketahui setiap pemilik rumah.
Ilustrasi. Cara mencegah ular masuk ke dalam rumah. (Sumber foto : Pexels/Pixabay)
Musik28 Maret 2024, 17:00 WIB

Lirik Lagu Dygta feat Kamasean Tapi Tahukah Kamu, Betapa Ku Mencintai Dirimu?

Viral di TikTok jadi Lagu Galau, Inilah Lirik Lagu Dygta feat Kamasean: Tapi Tahukah Kamu, Betapa Ku Mencintai Dirimu?
Video Klip Lagu Dygta feat Kamasean Tapi Tahukah Kamu, Betapa Ku Mencintai Dirimu? (Sumber : YouTube/HaloEntertainmentIndonesia (HEI))
Nasional28 Maret 2024, 16:42 WIB

UU DKJ Disahkan: Pilgub Jakarta Dipilih Langsug, Bagaimana Wacana Sukabumi Masuk Aglomerasi?

Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia atau DPR RI resmi mengesahkan Rancangan Undang-Undang tentang Provinsi Daerah Khusus Jakarta (RUU DKJ) menjadi undang-undang.
Monas, salah satu ikon DKI Jakarta | Foto : Ist
Sehat28 Maret 2024, 16:30 WIB

Mencegah Asam Lambung Naik: 7 Kebiasaan Ini Harus Anda Lakukan Jika Ingin Sembuh

Ada beberapa kebiasaan yang bisa dilakukan untuk mengobati asam lambung naik.
Ilustrasi - Ada beberapa kebiasaan yang bisa dilakukan untuk mengobati asam lambung naik. (Sumber : Freepik.com/jcomp)
Life28 Maret 2024, 16:12 WIB

6 Cara Melatih Diri Agar Lebih Dewasa Secara Emosional, Terapkan Kebiasaan Ini!

Untuk menjadi lebih dewasa seseorang harus melakukan kebiasaan sehari-hari yang membantu proses tersebut. Yuk simak sederet cara agar lebih dewasa secara emosional berikut ini!
Ilustrasi. Orang dewasa emosional yang sukses. Sumber foto : Pexels/Ketut Subiyanto