Inilah Sederet Manfaat Liburan, Bikin Suasana Hati Jadi Bahagia

Sabtu 28 Januari 2023, 06:30 WIB
Ilustrasi. Manfaat Liburan Bersama Keluarga, Bikin Suasana Hati Jadi Bahagia (Sumber : pixabay.com)

Ilustrasi. Manfaat Liburan Bersama Keluarga, Bikin Suasana Hati Jadi Bahagia (Sumber : pixabay.com)

SUKABUMIUPDATE.com - Akhir pekan kerap dijadikan momentum liburan oleh sebagian orang. Entah liburan rutin atau justru refreshing bersama keluarga dan kerabat dekat.

Liburan juga menjadi sarana membahagiakan diri sendiri dan orang di sekitar. Ya, bisa untuk pengalihan stress pasca bekerja satu minggu penuh.

Mengutip Tempo.co, liburan ke tempat-tempat yang diinginkan bahkan membantu diri terbebas dari beban dan tekanan emosional harian. Momentum liburan memberi kesempatan diri untuk menemukan kebahagian dan ketenangan. Misalnya, mengisi waktu berlibur sambil melakukan hobi yang disukai.

Baca Juga: Pesona Karang Kodok, Bebatuan Unik Selain Karang Kontol di Geopark Ciletuh Sukabumi

Hobi kegiatan apa saja yang dilakukan secara rutin waktu senggang. Kegiatan itu sesuatu yang kreatif, olahraga, akademis, atau sesuatu individual bermakna dan menyenangkan. Seseorang yang meluangkan waktunya dalam kegiatan yang menyenangkan akan mempengaruhi kesehatan mental, dikutip dari WebMD via Tempo.co.

1. Mengurangi stres

Mengutip Healthline, manfaat berlibur  mengurangi stres dan kecemasan. Sebab, liburan membantu tubuh dan pikiran beristirahat sejenak dari tekanan hidup sehari-hari. 

Baca Juga: Cadel: Kenali Penyebab dan 7 Cara Menghilangkannya, Harus Rutin dan Sabar

2. Meningkatkan produktivitas

Karyawan akan lebih fokus bekerja setelah pulang dari berlibur. Kondisi ini memungkinkan karyawan menyelesaikan banyak pekerjaan dalam waktu yang efektif. Setiap 10 jam waktu liburan, kinerja akhir tahun karyawan meningkat sebesar 8 persen, menurut laporan riset Ernst & Young.

3. Peningkatan tidur

Liburan membantu karyawan mengatur ulang pola tidurnya. Gangguan tidur merupakan salah satu masalah serius yang dihadapi karyawan yang banyak pikiran. 

4. Meningkatkan kesehatan mental

Merujuk Allina Health, berlibur memunculkan perasaan tenang dan pikiran yang lebih jernih. Suasana itu membantu diri meringankan atau menghilangkan stres yang dihadapi. 

Baca Juga: 10 Manfaat Daun Sirih Bagi Kesehatan, Salah Satunya Obati Nyeri Haid

5. Mengurangi kelelahan

Berlibur membantu memenuhi kebutuhan mental, fisik, dan perasaan seseorang. Itu sebabnya, mereka cenderung mengalami penurunan rasa kelelahan dan meningkatkan produktivitas diri. 

6. Meningkatkan kebahagiaan

Liburan bermanfaat meningkatkan kebahagiaan seseorang. Liburan yang terencana jauh hari bisa membantu meningkatkan suasana hati, bahkan delapan pekan sebelum perjalanan. 

Sumber: Tempo.co

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Inspirasi19 Maret 2024, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Sebagai Driver Minimal Lulusan SMA di Rumah Sakit Swasta Sukabumi

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi Driver - Lowongan Kerja Sebagai Driver Minimal Lulusan SMA di Rumah Sakit Swasta Sukabumi. | (Sumber : Freepik.com/@standret)
Fashion19 Maret 2024, 14:30 WIB

Banyak Pilihan, 5 Ide Outfit Perempuan Untuk Rayakan Hari Raya Idul Fitri 2024

Berikut ini beberapa ide outfit perempuan untuk merayakan momen Hari Raya Idul Fitri bersama keluarga
Ilustrasi - Banyak Pilihan, 5 Ide Outfit Perempuan Untuk Rayakan Hari Raya Idul Fitri 2024 (Sumber : Freepik/freepik)
Life19 Maret 2024, 14:00 WIB

Kecemasan yang Berlebihan, 11 Ciri Seseorang Mengalami Gangguan Kesehatan Mental

Gangguan kesehatan mental adalah kondisi yang memengaruhi pikiran, perasaan, dan perilaku seseorang.
Ilustrasi - Gangguan kesehatan mental adalah kondisi yang memengaruhi pikiran, perasaan, dan perilaku seseorang. (Sumber : Freepik.com)
Food & Travel19 Maret 2024, 14:00 WIB

Minuman Super Segar Buat Takjil Puasa Nih, Bun! Cek Resep Lengkap Es Buah Hongkong Ini, Yuk!

Saat berbuka puasa, akan terasa segar jika tenggorokan kita dibasuh dengan minuman manis dan segar. Banyak resep minuman segar yang bisa jadi takjil puasa, salah satunya adalah Es Buah Hongkong atau Ximilu.
Salah satu minuman super segar yang cocok jadi takjil puasa keluarga, resep lengkap Es Buah Hongkong atau Ximilu yang manis dan nikmat | Foto : YouTube / Frisian Flag Indonesia
Life19 Maret 2024, 13:42 WIB

Apakah Cuka Sari Apel Bisa Mengobati Sakit Kepala? Simak Ulasan Berikut

Sakit kepala adalah gangguan umum bagi kebanyakan orang. Ada banyak klaim mengenai manfaat cuka sari apel, termasuk kemampuannya dalam membantu mengatasi sakit kepala.
Ilustrasi wanita merasakan sakit kepala. | Foto: Freepik/@stocking
Food & Travel19 Maret 2024, 13:34 WIB

Takjil Puasa Super Gurih, Ekonomis, dan Nikmat! Cek Resep Lengkap Martabak Internet Ini

Membuat takjil puasa memang selalu menguras tenaga dan pikiran, apalagi di tengah kenaikan harga bahan pokok seperti sekarang ini.
Martabak Internet yang wajib dicoba. | Foto: YouTube Kreasi Bogasari
Life19 Maret 2024, 13:30 WIB

Pentingnya Menghargai Waktu, 10 Kunci Hidup Bahagia Ini Jarang Disadari Banyak Orang

Berikut ini beberapa kunci hidup bahagia yang jarang disadari banyak orang
Ilustrasi - Pentingnya Menghargai Waktu, 10 Kunci Hidup Bahagia Ini Jarang Disadari Banyak Orang (Sumber : Freepik/freepik)
Sukabumi Memilih19 Maret 2024, 13:21 WIB

Akui Ada yang Menyarankan, Pj Wali Kota Sukabumi Bicara Soal Maju di Pilkada 2024

Kusmana mengakui ada beberapa pihak yang menyarankan dirinya ikut mancalonkan.
Pj Wali Kota Sukabumi Kusmana Hartadji bicara soal pilkada serentak tahun 2024. | Foto: Dokpim Kota Sukabumi
Sehat19 Maret 2024, 13:00 WIB

Asam Urat di Jari Tangan: Gejala, Orang yang Berisiko Terkena dan Mencegahnya Agar Tidak Kambuh

Asam urat di jari bisa menjadi kondisi yang melumpuhkan yang menyebabkan pembengkakan, nyeri hebat, kemerahan, dan rasa hangat pada buku-buku jari dan sendi jari yang lebih kecil.
Ilustrasi -Asam urat di jari bisa menjadi kondisi yang melumpuhkan yang menyebabkan pembengkakan, nyeri hebat, kemerahan, dan rasa hangat pada buku-buku jari dan sendi jari yang lebih kecil. (Sumber : Freepik.com).
Life19 Maret 2024, 12:30 WIB

10 Kebiasaan Sehat yang Bisa Membantu Mengatasi Stres, Lakukan Sekarang!

Menggabungkan beberapa kebiasaan sehat ke dalam rutinitas sehari-hari Anda dapat membantu mengatasi stres dengan lebih efektif dan meningkatkan kesejahteraan hidup secara keseluruhan.
Ilustrasi. Yoga untuk Relaksasi. Kebiasaan Sehat yang Bisa Membantu Mengatasi Stres (Sumber : Freepik/stocking)