Sinopsis dan Daftar Pemain Film The Expendables 4, Iko Uwais Jadi Villain Kuat

Jumat 22 September 2023, 20:00 WIB
Sinopsis dan daftar pemain Film The Expendables 4 yang memperlihatkan Iko Uwais menjadi villain kuat dan sudah tayang di bioskop | Sumber: Instagram /@expendables

Sinopsis dan daftar pemain Film The Expendables 4 yang memperlihatkan Iko Uwais menjadi villain kuat dan sudah tayang di bioskop | Sumber: Instagram /@expendables

SUKABUMIUPDATE.com - The Expendables 4 atau disebut Expenda4bles merupakan salah satu film Hollywood bergenre action yang telah tayang di seluruh bioskop Indonesia pada Jumat, 22 September 2023.

Film The Expendables 4 ini menceritakan sekelompok orang yang diberikan misi. Ketika menjalankan misi Jason Statham sebagai Lee Christmas berhadapan dengan penjahat bengis bernama Rahmat, yang diperankan Iko Uwais.

Dalam film The Expendables 4, Iko Uwais akan berperan sebagai villain kuat yang akan bertarung dengan Jason Statham. Di trailer, Iko memberikan senyuman dan tatapan bengis ketika melawan Jason.

Baca Juga: 10 Ciri Hubungan yang Tidak Bahagia Meskipun Saling Mencintai

Film The Expendables 4 akan memperlihatkan pertarungan sengit dengan aksi menegangkan dari pemain ketika menjalani misi.

Lebih menarik lagi, film The Expendables 4 dibintangi sederet aktor dan aktris ternama dari Sylvester Stallone, 50 Cent, Megan Fox, Dolph Lundgren, Tony Jaa, Randy Couture, dan Andy García.

Daripada penasaran yuk simak sinopsis dan daftar pemain film The Expendables 4 yang dikutip dari Yoursay.Id (Suara.com)

Baca Juga: 8 Ciri Orang yang Bermental Lemah, Apa Kamu Salah Satunya?

Sinopsis film The Expendables 4

Melansir Yoursay.Id, film The Expendables 4 akan melanjutkan petualangan veteran tentara bayaran yang dikenal sebagai "Expendables" yang dipimpin oleh Barney Ross, yang diperankan oleh Sylvester Stallone. Mereka akan menghadapi ancaman dari sekelompok penjahat yang sangat berbahaya.

Lee Christmas, karakter yang diperankan oleh Jason Statham, akan mengambil peran penting dalam film ini. Ia dipercayakan untuk memimpin tim Expendables dalam menghadapi penjahat yang dipimpin oleh Suarto, yang diperankan oleh Iko Uwais. Suarto adalah mantan tentara yang kini memimpin pasukan sendiri dan terlibat dalam perdagangan senjata ilegal.

Namun, tidak hanya pertarungan fisik yang akan menjadi fokus film ini. Expendables juga akan terjebak dalam konspirasi besar yang dapat memicu konflik perang nuklir antara Amerika dan Rusia. Ini adalah tantangan berat bagi mereka, dan para penonton pasti akan dibawa dalam petualangan seru dan penuh ketegangan ini.

Baca Juga: 10 Cara Mengatasi Anak Laki-laki yang Sulit Menuruti Perkataan Orang Tua

Tidak hanya itu, dalam alur cerita yang semakin kompleks, Lee Christmas tampaknya akan terlibat dalam hubungan asmara dengan Gina, seorang agen CIA yang juga merupakan mantan pasangannya. Ini akan menambah lapisan emosional pada karakter-karakter dalam film ini.

Daftar Pemain film The Expendables 4

  • Jason Statham sebagai Christmas
  • Sylvester Stallone sebagai Barney
  • 50 cent sebagai Easy day
  • Megan Fox sebagai Gina
  • Iko Uwais sebagai Rahmat
  • Dolph Lundgren sebagai Gunner
  • Tony Jaa sebagai Decha
  • Andy Garcia sebagai Marsh
  • Randy Couture sebagai Toll Road
  • Jacob Spicio sebagai Galan
  • Levy Tran sebagai Lash

Baca Juga: 11 Cara Mendidik Anak Laki-laki Bandel dan Sering Melawan Orang Tua

Itulah sinopsis dan daftar pemain film The Expendables 4. Kalau semakin penasaran langsung saja datangi bioskop. Selamat menonton.

Sumber: Yoursay.Id/Suara.com (Inggrid Tiana)

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Science17 Mei 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 17 Mei 2024, Sukabumi Pagi Hari Cerah Berawan

Berikut prakiraan cuaca wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Jumat 16 Mei 2024.
Ilustrasi. Berikut prakiraan cuaca wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Jumat 16 Mei 2024. | Foto: SU/Dede
Jawa Barat17 Mei 2024, 00:31 WIB

Gelar Workshop, Dewan Pers Bekali Jurnalis Peliputan Pilkada 2024 di Jawa Barat

Puluhan jurnalis dari berbagai media di Jawa Barat mengikuti pelatihan peliputan Pilkada 2024 di salah satu hotel di Bandung, Kamis, (17/5/2024).
Dewan Pers menggelar workshop peliputan Pilkada 2024 untuk media se Jawa Barat | Foto : Syams
Sukabumi16 Mei 2024, 23:37 WIB

Berwajah Lugu, Bupati Sukabumi Heran Rahmat Bisa Tega Bunuh Ibu Kandung Secara Sadis

Bupati Sukabumi Marwan Hamami sudah meminta adanya pendampingan psikologis Rahmat pembunuh ibu kandung.
Rahmat alias R alias Herang (25 tahun) tersangka kasus pembunuhan ibu kandung di Kalibunder Kabupaten Sukabumi (Sumber : istimewa/warganet)
Sukabumi16 Mei 2024, 22:23 WIB

Kebakaran Pabrik Palet Kayu di Parungkuda Sukabumi, Api Muncul dari Ruang Oven

Pabrik Palet Kayu di Parungkuda Sukabumi terbakar. Penyebab kebakaran diduga berasal dari ruang oven.
Petugas Damkar saat berupaya memadamkan api yang membakar ruang oven di Pabrik Palet Kayu yang berada di Parungkuda Sukabumi, Kamis (16/5/2024). (Sumber : Istimewa)
Sukabumi Memilih16 Mei 2024, 21:41 WIB

Komitmen Bangun Kota Sukabumi, Ayep Zaki Serahkan Formulir Pilwalkot ke Gerindra

Ayep Zaki resmi daftar Pilwalkot 2024 ke DPC Partai Gerindra Kota Sukabumi.
Ayep Zaki serahkan berkas formulir pendaftaran Pilwalkot 2024 ke DPC Partai Gerindra Kota Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Life16 Mei 2024, 21:00 WIB

9 Dampak Buruk Sering Begadang Terhadap Kesehatan, Berhenti Sekarang Juga!

Begadang atau kurang tidur yang kronis dapat memiliki dampak yang berkepanjangan terhadap kesehatan.
Ilustrasi. Overthinking di Malam Hari. Dampak Buruk Sering Begadang Terhadap Kesehatan . Sumber: Freepik/pressfoto
Sukabumi Memilih16 Mei 2024, 20:39 WIB

Serentak, KPU Kota dan Kabupaten Sukabumi Resmi Lantik PPK Untuk Pilkada 2024

Jelang Pilkada 2024, sebanyak 35 PPK di Kota Sukabumi dan 235 PPK di Kabupaten Sukabumi dilantik serentak.
Suasana pelantikan PPK Pilkada 2024 di Kabupaten Sukabumi. (Sumber : SU/Asep Awaludin)
Sehat16 Mei 2024, 20:30 WIB

Tips Meningkatkan Kualitas Tidur di Malam Hari Saat Terjadi Serangan Asam Urat

Asam urat dapat menyerang di malam hari, dan menemukan solusi untuk meningkatkan kualitas tidur adalah hal yang tepat.
Ilustrasi - Asam urat dapat menyerang di malam hari, dan menemukan solusi untuk meningkatkan kualitas tidur adalah hal yang tepat. (Sumber : Freepik.com/DC Studio)
Sukabumi16 Mei 2024, 20:12 WIB

Gelar Aksi Bersih-bersih Pantai, Camat Simpenan soal Masalah Sampah di Pesisir Loji Sukabumi

Forkopimcam Simpenan Sukabumi gelar bersih-bersih pantai di pesisir Loji. Terkumpul dua truk
Ratusan orang bersih-bersih pesisir Loji Sukabumi. (Sumber : SU/Ilyas)
Food & Travel16 Mei 2024, 20:00 WIB

9 Rekomendasi Cemilan Malam untuk Penderita Asam Urat, Tetap Sehat!

Pastikan untuk memperhatikan porsi dan memilih cemilan yang sehat dan seimbang untuk penderita asam urat.
Ilustrasi - Camilan sehat. Rekomendasi Cemilan Malam untuk Penderita Asam Urat (Sumber : pexels.com/@Antoni Shkraba)