FIF Group Beri Kejutan Akhir Tahun Khusus Konsumen Istimewa

Selasa 22 November 2016, 05:29 WIB

SUKABUMIUPDATE.COM - Jelang penghujung tahun 2016 ini, ada kejutan istimewa dari Spektra, Community Gathering FIF Group Customer 2016, akan digelar pada Sabtu, 26 November, bertempat di Tiara Toserba, Kota Sukabumi. Acara tersebut merupakan ajang pertemuan para konsumen terbaik FIF Group.

Spektra sendiri merupakan perusahaan yang melayani berbagai macam kebutuhan pembiayaan untuk keperluan apapun, seperti kepemilikan barang-barang elektronik dan furnitur.

“Cukup dengan bayar Rp199 ribu, bisa bawa pulang produk kesayangan Anda. Cicilnya bulan depan saja, ya mas. Mau?” Ucap Rianto, Marketing Head Spektra Sukabumi memberikan penawaran dengan senyum ramahnya.

Ia menjelaskan customer yang diundang adalah customer terbaik. Namun demikian, gathering ini terbuka bagi siapa saja untuk ikut bergabung dan bersilaturahim. “Acaranya terbuka untuk umum, semua warga Sukabumi silakan datang pada waktunya nanti,” imbuhnya.

Dalam gathering ini, Spektra Sukabumi ditemani saudara-saudaranya, antara lain MNC Motor Cycle untuk keperluan pembiayaan motor baru tanpa down payment (DP), REFInancing untuk lease back motor seken, dan Amitra yang melayani kredit mikro serta pembiayaan perjalanan umroh dan haji. Juga tak ketinggalan AFTRA, unit bisnis layanan lease back untuk kendaraan roda empat.

“Promo motor barunya tanpa DP lho. Cukul bayar angsuran pertama," terang Rianto.

Sementara itu, REFInancing yang juga melayani pinjaman uang akan memberikan potongan angsuran Rp240 ribu. Pada customer gathering kali ini, jangan lupa untuk mengajak keluarga Anda, di mana putra-putri Anda bisa mengikuti lomba mewarnai, photogenic, dan karaoke.

"Kita ingin ngasih momen yang SPEKTRAkuler menjelang akhir tahun ini. Gathering ini grastis, tidak ada biaya apapun. Bahkan jika hanya ingin mengikuti lomba, datang aja, langsung dapat souvenir," pungkas Rianto.

Jika Anda atau anggota keluarga memiliki talent, this is challenging! Gathering yang SPEKTRAkuler!

MNC New Motorcycle: Firmansyah Syaifudin: (0857-2095-6808), AFTRA: Indra Jaung (0857-2047-9385), REFInancing: Ridwan Murdana (0815-6319-5060), SPEKTRA: Rianto (0858-6358-3262).

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Sukabumi07 Mei 2024, 20:24 WIB

Perumdam TJM Perbaiki Pipa Bocor akibat Terlilit Akar Pohon di Parungkuda Sukabumi

Perumdam TJM Sukabumi Cabang Parakansalak melakukan perbaikan pada pipa distribusi utama berukuran 4 inci yang bocor akibat terlilit akar pohon.
Perbaikan pipa milik Perumdam TJM yang bocor akibat terlilit akar pohon mahoni di Parungkuda Sukabumi, Selasa (7/5/2024). (Sumber : Istimewa)
Sukabumi07 Mei 2024, 20:07 WIB

Tak Diberi Minuman Gratis, 2 Pemuda Mabuk Aniaya Penjual Jamu di Sukaraja Sukabumi

Berikut kronologi dan motif dua pemuda mabuk aniaya pria tua penjual jamu di Sukaraja Sukabumi. Kedua pelaku kini sudah diringkus polisi.
Tempat kejadian perkara dua pemuda mabuk aniaya pria tua penjual jamu yang berada di Sukaraja Sukabumi (Sumber : Istimewa)
Life07 Mei 2024, 20:00 WIB

7 Cara Menagih Hutang dengan Baik Agar Tidak Memutus Silaturahmi, Ampuh!

Begini Cara Menagih Hutang dengan Baik Agar Tidak Memutus Silaturahmi. Yuk Praktekkan!
Ilustrasi - Cara Menagih Hutang dengan Baik Agar Tidak Memutus Silaturahmi. (Sumber : Pexels/fauxels)
Sehat07 Mei 2024, 19:45 WIB

Teh Hijau: Manfaatnya untuk Meningkatkan Umur Panjang, Kolesterol dan Mengelola Gula Darah

Antioksidan dalam teh hijau mungkin memberikan manfaat, seperti melindungi kesehatan tulang, otak, dan jantung Anda.
Ilustrasi - Antioksidan dalam teh hijau mungkin memberikan manfaat, seperti melindungi kesehatan tulang, otak, dan jantung Anda. (Sumber : Freepik.com).
Life07 Mei 2024, 19:30 WIB

Bisa Bunda Terapkan,Inilah 5 Alasan Orang Tua Membesarkan Anak Tanpa Hukuman

alasan orang tua membesarkan anak tanpa hukuman, orang tua membesarkan anak tanpa hukuman, membesarkan anak tanpa hukuman.
Ilustrasi membesarkan anak tanpa hukuman (Sumber : pexels.com/@Harrison Haines)
Life07 Mei 2024, 19:15 WIB

Terapkan Yuk Bund, 5 Aktivitas Fisik Untuk Balita Yang Bisa Dilakukan Dirumah

Menjaga balita Anda tetap aktif secara fisik dan terhibur bukanlah hal yang mudah.
Ilustrasi aktivitas fisik balita (Sumber : pexels.com /@Tatiana Syrikova)
Keuangan07 Mei 2024, 19:00 WIB

10 Cara Menghindari Perilaku Konsumtif yang Membuat Hidup Sulit Kaya

Dengan menerapkan strategi-strategi ini, Anda dapat menghindari perilaku konsumtif yang dapat menghambat kemampuan Anda untuk membangun kekayaan dan mencapai tujuan keuangan Anda.
Ilustrasi. Suka belanja. Cara Menghindari Perilaku Konsumtif yang Membuat Hidup Sulit Kaya. (Sumber : Pixabay)
Sehat07 Mei 2024, 18:45 WIB

7 Penyebab Munculnya Ketombe di Kepala yang Jarang Diketahui

Ketombe adalah kondisi umum pada kulit kepala yang ditandai oleh pengelupasan kulit yang berlebihan.
ilustrasi ketombe di kepala (Sumber : pixabay.com /@mythjj1)
Life07 Mei 2024, 18:30 WIB

Menebak Kepribadian Seseorang Berdasarkan Bentuk Kuku, Kamu Coba yang Mana?

Tes kepribadian bisa dilihat dari bentuk kuku seseorang.
Ilustrasi - Tes kepribadian bisa dilihat dari bentuk kuku seseorang. (Sumber : Jagranjosh.com).
Nasional07 Mei 2024, 18:19 WIB

Nany Afrida dan Bayu Wardhana Terpilih Sebagai Ketum dan Sekjen AJI 2024-2027

Pemilu AJI 2024 telah memilih Nany Afrida dan Bayu Wardhana terpilih sebagai Ketua Umum dan Sekretaris Jenderal Aliansi Jurnalis Independen (AJI) periode 2024-2027 melalui
Nany Afrida dan Bayu Wardhana terpilih sebagai Ketua Umum dan Sekretaris Jenderal Aliansi Jurnalis Independen (AJI) periode 2024-2027 | Foto : Dok. AJI