5 Sumber Aromaterapi untuk Meredakan Stres: Lavender hingga Jeruk

Selasa 01 Agustus 2023, 08:00 WIB
Sumber Aromaterapi untuk Meredakan Stres: Lavender (Sumber : Freepik/@fabrikasimf)

Sumber Aromaterapi untuk Meredakan Stres: Lavender (Sumber : Freepik/@fabrikasimf)

SUKABUMIUPDATE.com - Aromaterapi didasarkan pada penggunaan bahan aromatik, termasuk minyak esensial dan senyawa aroma lainnya, dengan klaim untuk meningkatkan kesejahteraan psikologis. Ini ditawarkan sebagai terapi komplementer atau sebagai bentuk pengobatan alternatif.

Selain itu, aromaterapi juga dipercaya bermanfaat untuk relaksasi atau meredakan stress. Mengutip Healthline via Tempo.co, minyak esensial ekstraksi dari tumbuhan sumber aromaterapi. 

Aromaterapi dapat mengurangi stres dan kecemasan karena sistem penciuman secara langsung mempengaruhi bagian otak yang mengatur emosi. 

Baca Juga: 10 Cara Mengetahui Karakter Seseorang, Perhatikan Bahasa Tubuhnya

Berikut beberapa sumber aromaterapi alami untuk meredakan stress. Yuk, simak!

Sumber Aromaterapi Alami

1. Lavender

Kandungan ansiolitik memberi efek menenangkan atau terapi. Lavender bunga ungu yang khasiat  ekstraknya juga salah satu bahan baku untuk mengusir nyamuk. 

Merujuk Cleveland Clinic, menurut spesialis gaya hidup sehat Yufang Lin, lavender bermanfaat meningkatkan suasana hati juga meredakan nyeri perut atau kolik.

2. Kamomil

Minyak esensial dari tanaman ini memiliki sifat relaksasi yang bermanfaat membantu proses tidur. 

Tanaman ini juga telah digunakan untuk mengobati gangguan kecemasan, luka, nyeri, dan masalah tidur. Penggunaannya dioleskan beberapa tetes minyak esensial kamomil sebelum tidur untuk mendapat efek ketenangannya.

3. Jeruk

Minyak esensial jeruk memiliki sifat ansiolitik untuk membuat rileks. Menghirup minyak esensial jeruk mengurangi ketegangan yang memicu kecemasan. 

Baca Juga: 9 Ciri Seseorang Mengalami Gangguan Kepribadian, Impulsif dan Emosian

Aroma jeruk meningkatkan indra untuk meningkatkan kewaspadaan. Kombinasi efek menenangkan membantu suasana hati yang seimbang.

4. Kayu cendana

Minyak yang berasal dari kayu dan akar pohon cendana memiliki sifat ansiolitik yang hangat. Aromanya bermanfaat mengurangi kecemasan. 

Minyak cendana yang lembut bisa dioleskan atau langsung dihirup.

5. Clary sage

Ekstrak bunga ini aromanya mempengaruhi kortisol atau hormon stres. 

Tanaman ini efektif menurunkan kadar kortisol dan menghasilkan efek antidepresan. Menyebarkan minyak ini di ruangan akan membuat efek menenangkan atau aromaterapi di seluruh ruangan dan bisa juga dioleskan di kulit.

Sumber: Tempo.co

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Sehat05 Mei 2024, 21:00 WIB

2 Cara Menghilangkan Rasa Sakit Asam Urat dalam Waktu 10 Menit

Pengobatan rumahan terbaik untuk meringankan rasa sakit akibat asam urat dalam 10 menit atau kurang.
Ilustrasi - Pengobatan rumahan terbaik untuk meringankan rasa sakit akibat asam urat  dalam 10 menit atau kurang. (Sumber : Freepik.com/@Drazen Zigic)
Sukabumi05 Mei 2024, 20:30 WIB

Pria Lajang di Cibadak Sukabumi Tewas Tergantung, Ditemukan oleh Sang Kakak

Berikut kronologi seorang pria lajang di Cibadak Sukabumi ditemukan tewas tergantung oleh sang kakak di dalam rumahnya.
Ilustrasi. Pria lajang di Cibadak Sukabumi ditemukan tewas tergantung di dalam rumah. Diduga depresi. | Sumber Foto: Istimewa
Motor05 Mei 2024, 20:00 WIB

Ganti Oli Teratur! 5 Cara Merawat Motor Injeksi Agar Awet dan Tetap Prima

Dengan mengikuti panduan ini, Anda dapat menjaga motor injeksi Anda agar tetap awet dan performanya optimal.
Ilustrasi. Kendaraan roda dua. Dengan mengikuti panduan ini, Anda dapat menjaga motor injeksi Anda agar tetap awet dan performanya optimal. Sumber foto : Pexels/Quang Nguyen Vinh
Sukabumi05 Mei 2024, 19:42 WIB

Warga Keluhkan Bau Menyengat Sampah, Menumpuk di Belakang Pasar Surade Sukabumi

Warga keluhkan bau menyengat dari tumpukan sampah di belakang Pasar Surade Sukabumi.
Kondisi tumpukan sampah di belakang Pasar Surade, Kampung Cihideung, Surade Sukabumi. (Sumber : SU/Ragil Gilang)
Life05 Mei 2024, 19:30 WIB

Bunda Harus Tahu, Usia yang Tepat dan Kapan Menggunakan Teknik Disiplin Time-Out untuk Anak

Saat menggunakan Time-out, perhatikan baik-baik reaksi anak dan ikuti observasi Anda tentang cara terbaik memanfaatkan.
Ilustrasi - Saat menggunakan Time-out, perhatikan baik-baik reaksi anak dan ikuti observasi Anda tentang cara terbaik memanfaatkan. (Sumber : pexels.com/@Alexander Dummer).
Sehat05 Mei 2024, 19:00 WIB

Terselip di Balik Lemak! 7 Penyebab Kolesterol Tinggi yang Harus Anda Ketahui

Kolesterol diam-diam berbahaya, dan Anda harus mengetahui apa saja penyebabnya.
Ilustrasi - Kolesterol diam-diam berbahaya, dan Anda harus mengetahui apa saja penyebabnya. (Sumber : Freepik.com/jcomp).
Life05 Mei 2024, 18:30 WIB

Konsistensi Adalah Kuncinya, 5 Teknik dan Ide Disiplin Anak yang Bisa Bunda Terapkan

Ada berbagai teknik disiplin tentang yang bisa Anda terapkan pada anak yang dimana hal ini dapat berdampak positif.
Ilustrasi - Ada berbagai teknik disiplin tentang yang bisa Anda terapkan pada anak yang dimana hal ini dapat berdampak positif. (Sumber : pexels.com/@PNW Production).
Life05 Mei 2024, 18:00 WIB

Amalan dan Doa yang Dianjurkan Sebelum Menunaikan Ibadah Haji, Jemaah Harus Tahu!

Ada beberapa amalan dan doa yang dianjurkan dikerjakan oleh jemaah haji sebelum berangkat ke tanah suci.
Ilustrasi - Ada beberapa amalan dan doa yang dianjurkan dikerjakan oleh jemaah haji sebelum berangkat ke tanah suci. | (Sumber : kemenag.go.id)
Sukabumi05 Mei 2024, 17:55 WIB

Terungkap! Ini Sosok Ibu di Sukabumi yang Tega Buang Bayinya di Semak-semak

Polisi berhasil mengamankan ibu kandung yang tega buang bayinya sendiri di semak-semak kebun warga Gunungguruh Sukabumi. Ternyata mantan TKW
Sosok YS (46 tahun), ibu kandung yang tega buang bayinya sendiri di semak-semak kebun warga Gunungguruh Sukabumi (Sumber : Istimewa)
Life05 Mei 2024, 17:30 WIB

6 Kunci Menghindari Perceraian dalam Rumah Tangga, Suami Istri Wajib Tahu Ini!

Menghindari perceraian dalam rumah tangga memang keharusan yang harus dipahami masing-masing pasangan.
Ilustrasi - Menghindari perceraian dalam rumah tangga memang keharusan yang harus dipahami masing-masing pasangan. (Sumber : Pexels/ Timur Weber).