Jumlah Pasien Positif Corona yang Sembuh Bertambah Jadi 11 Orang

Rabu 18 Maret 2020, 11:26 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Juru Bicara Pemerintah untuk penanganan virus Corona atau COVID-19, Achmad Yurianto, mengatakan jumlah pasien positif Corona yang berhasil sembuh saat ini telah mencapai 11 orang. Melansir dari tempo.co, Yurianto mengatakan mereka sudah bisa dipulangkan kembali ke rumah masing-masing.

"Jumlah yang sudah jadi negatif, sudah sembuh dan bisa dipulangkan, akumulatif kita laporkan 11 kasus bisa dipulangkan," ujar Yurianto di Kantor BNPB, Jakarta Timur, Rabu, 18 Maret 2020.

Mereka yang berhasil dipulangkan berasal dari tiga daerah, yakni DKI Jakarta, Banten dan Jawa Barat. Pasien dari DKI menjadi yang paling banyak pulih dengan total 9 orang. Sementara itu Banten dan Jawa Barat masing-masing memiliki satu orang pasien yang sembuh.

Yurianto sebelumnya mengatakan para pasien yang dinyatakan sembuh ini telah melewati dua kali pemeriksaan tes Corona. Di kedua pemeriksaan itu, mereka dinyatakan negatif sehingga dianggap telah sembuh.

Di antara 11 pasien itu, diketahui ada tiga orang yang merupakan pasien nomor 1, 2, dan 3, yang menjadi kasus awal adanya Corona di Indonesia. Pasien 1 dan 2 pulih sejak pertama kali dirawat pada 1 Maret 2020.

 

Sumber : tempo.co

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Sehat20 Mei 2024, 17:15 WIB

Jangan Asal Percaya ! Berikut 7 Mitos dan Fakta Tentang Asam Urat

Banyak mitos yang beredar di tengah masyarakat tentang asam urat. Namun untuk bisa membaca beberapa ulasan mengenai asam urat di dalam artikel ini
Ilustrasi orang dewasa mengalami asam urat di area tangan (Sumber : Freepik.com)
Sukabumi20 Mei 2024, 17:03 WIB

Bupati Sukabumi Minta OPD Selalu Evaluasi Kinerja Demi Percepatan Target Pembangunan

Bupati Sukabumi Marwan Hamami juga menghimbau semua OPD dapat menjaga jiwa korsa sebagai ASN menjelang pelaksanaan Pilkada 2024.
Bupati Sukabumi Marwan Hamami saat memimpin rapat dinas bulan Mei 2024. (Sumber : Diskominfosan Kab. Sukabumi)
Musik20 Mei 2024, 17:00 WIB

Lirik dan Terjemahan Lagu Forever Loreen yang Viral di TikTok

Salah satu penggalan Lirik Lagu Forever Loreen yang viral di media sosial adalah "You make me feel like forever", sehingga banyak dicari warganet.
Lirik dan Terjemahan Lagu Forever Loreen yang Viral di TikTok (Sumber : YouTube Loreen)
Internasional20 Mei 2024, 16:49 WIB

Tewas Kecelakaan Pesawat: Presiden Iran Ebrahim Raisi Digantikan Mohammad Mokhber

brahim Raisi meninggal dalam kecelakaan pesawat, Presiden sementara Iran digantikan Mohammad Mokhber.
Presiden Ebrahim Raisi Digantikan Mohammad Mokhber, usai tewas dalam kecelakaan pesawat | Foto : Ist
Life20 Mei 2024, 16:45 WIB

7 Cara Membantu Menangani Emosi Anak yang Sensitif Agar Menjadi Lebih Baik

Kemampuan mengatur emosi sangat bergantung pada usia dan perkembangan anak. Maka dari itu, orang tua harus membimbing anak supaya bisa mengatur emosi dengan baik sehingga tidak menjadi sensitif
Ilustrasi membantu menangani emosi anak yang sensitif (Sumber : Pexels.com/@allanmas)
Life20 Mei 2024, 16:30 WIB

Orang Tua Perlu Tahu! Ini 4 Alasan Mengapa Anak Memiliki Energi Tinggi

Anak-anak mempunyai banyak energi dan mengelolanya bisa menjadi tantangan nyata bagi orang tua.
Ilustrasi anak-anak super aktif yang sedang bermain dengan temannya (Sumber : Pexels.com/@Polesietoys)
Entertainment20 Mei 2024, 16:15 WIB

Ruben Onsu Drop Usai Manggung di Majalengka, Begini Kondisinya Sekarang

Artis Ruben Onsu dikabarkan jatuh pingsan usai manggung di sebuah acara di Majalengka.
Artis Ruben Onsu dikabarkan jatuh pingsan usai manggung di sebuah acara di Majalengka. (Sumber : Instagram @ruben_onsu)
DPRD Kab. Sukabumi20 Mei 2024, 16:02 WIB

DPRD Sukabumi Serukan Momen Harkitnas 2024 Jadi Semangat Kebangkitan untuk Membangun

Di momen Harkitnas dapat menjadi inspirasi kita dalam mengisi kemerdekaan dengan baik dan melakukan pembangunan yang tepat sasaran.
Logo Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas ke-116) | Foto : Ist
Sehat20 Mei 2024, 16:00 WIB

10 Aktivitas Ringan yang Perlahan Bisa Menyembuhkan Penyakit Asam Urat

Dengan menggabungkan aktivitas fisik ringan dengan pola makan sehat dan perawatan medis yang tepat, Anda dapat membantu mengurangi gejala asam urat dan meningkatkan kualitas hidup secara keseluruhan.
Ilustrasi. Rutin Jalan Kaki untuk Turunkan Berat Badan (Sumber : pixabay.com)
Life20 Mei 2024, 15:45 WIB

4 Cara Mengatasi Anak Super Aktif, Salah Satunya Mendorong Aktivitas Fisik

Anak-anak yang memiliki energi tinggi cenderung akan lebih aktif dibanding anak lainnya. Namun jangan khawatir, hal tersebut justru baik untuk perkembangan si kecil selama dalam pola asuh
Ilustrasi anak super aktif yang sedang bermain (Sumber : Pexels.com/@ChrisG)