Mengenal Biosolar dan Sederet Keunggulan yang Dimilikinya

Sabtu 08 Januari 2022, 18:15 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Ada berbagai jenis bahan bakar yang digunakan oleh masyarakat Indonesia dan salah satunya yaitu biosolar.

Mungkin yang menjadi pertanyaan yaitu apa bedanya dengan solar? dan apa saja kelebihan dari biosolar ini?

Untuk itu simak penjelasan mengenai biosolar yang dilansir dari Suara.com.

Pengertian Biosolar?

Biosolar adalah satu jenis bahan bakar alternatif yang bisa digunakan oleh beberapa jenis mesin, untuk menggantikan bahan bakar minyak yang tidak dapat diperbaharui. Seperti namanya, biosolar menggunakan bahan utama tanaman dalam pembuatannya.

Yap, Anda tak salah baca. Ilmuwan berhasil merekayasa dan membuat bahan bakar yang berasal dari biji-bijian dan tanaman untuk digunakan, sehingga menjadi salah satu bentuk sumber energi hijau yang terbarukan. 

photo(Ilustrasi) mobil tengah mengisi bahan bakar - (Pixabay Skitterphoto)</span

Perbedaan Biosolar dengan Solar

yang pertama adalah bahan utama pembuatannya. Biosolar mengandalkan bahan yang ada di alam seperti tanaman sehingga mudah diperbaharui.

Sedangkan solar, seperti kita tahu, menggunakan bahan dasar minyak bumi yang bersumber dari fosil sehingga akan habis seiring waktu.

Selain itu, biosolar juga memiliki kandungan energi yang berada sedikit di bawah solar biasa.

Tentu hal ini wajar, mengingat pembuatannya tidak memerlukan waktu yang lama seperti solar biasa. Perbedaannya juga tak lebih dari 11% saja.

Emisi rendah yang dimiliki biosolar menjadi perbedaan selanjutnya. Hal ini dikarenakan perbandingan kadar sulfur yang ada di solar dan biosolar terpaut jauh, dengan biosolar memiliki kandungan jauh lebih rendah.

Kelebihan Biosolar

Jelas, sebagai salah satu sumber energi yang terbarukan, biosolar memiliki banyak sekali kelebihan secara makro.

Secara teknis memang mungkin tenaga yang dihasilkan dan endapan yang diberikan lebih besar.

Namun dari sisi emisi, biosolar memberikan emisi yang lebih rendah, sehingga dampaknya lebih baik untuk lingkungan.

Proses produksinya juga jauh lebih ramah lingkungan, sehingga tak merusak alam secara masif dan permanen.

Biosolar berasal dari beberapa bahan alami yang mudah ditanam dan diperbanyak. Seperti misalnya, biji jarak pagar, biji kapuk atau biji pohon randu, kacang tanah, nyamplung, hingga buah kemiri.

Untuk produksi masal, hanya diperlukan lahan untuk penanaman bahan ini.

Itu tadi sedikit pemahaman mengenai apa itu biosolar. Memang hingga saat ini belum banyak kendaraan yang beralih ke sumber bahan bakar ini.

Namun diharapkan di masa yang akan datang, makin banyak yang memilih bahan bakar hijau ini dan membuat bumi lebih sehat.

Sumber: Suara.com/I Made Rendika Ardian

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Tags :
Berita Terkini
Gadget29 April 2024, 10:00 WIB

Begini Langkahnya, 8 Cara Mengatasi Laptop yang Sering Nge Freeze

ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mengatasi laptop yang nge freeze.
Ilustrasi - ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mengatasi laptop yang nge freeze. (Sumber : Freepik.com/@KamranAydinov).
Life29 April 2024, 09:42 WIB

Ciptakan Rutinitas, Ini 7 Cara Ampuh Menenangkan Balita yang Rewel

Tertawa satu menit dan menangis di menit berikutnya? Pelajari cara menangani emosi balita Anda yang selalu berubah.
Ilustrasi menenangkan balita yang rewel. | Foto: Freepik
Sukabumi29 April 2024, 09:34 WIB

Pelajar SMPN Cibitung Butuh Perahu, Pergi Sekolah Lintasi Sungai Cikaso Sukabumi

Perahu yang selama ini digunakan pelajar dan guru sering mengalami masalah.
Perahu untuk pelajar dan guru di Sungai Cikaso, Kecamatan Cibitung, Kabupaten Sukabumi. | Foto: Istimewa
Inspirasi29 April 2024, 09:31 WIB

6 Tanda Kamu Punya Bakat Jadi Pengusaha daripada Kerja Kantoran, Ini Buktinya

Bakat menjadi pengusaha sejatinya bisa dilihat dari kebiasaan, mentalitas dan mindset hariannya dalam menjalani hidup selama ini.
Ilustrasi. Tanda orang yang memiliki bakat jadi pengusaha. Sumber foto : Pexels/ Andrea Piacquadio
Sehat29 April 2024, 09:00 WIB

Menurunkan Berat Badan, 7 Manfaat Mengonsumsi Buah Pisang untuk Kesehatan

Pisang merupakan sumber karbohidrat, serat, potasium, dan vitamin B6 yang baik. Buah ini juga mengandung antioksidan yang bermanfaat untuk kesehatan.
Ilustrasi - Pisang merupakan sumber karbohidrat, serat, potasium, dan vitamin B6 yang baik. Buah ini juga mengandung antioksidan yang bermanfaat untuk kesehatan.  (Sumber : pexels.com/@Dom J)
Life29 April 2024, 08:00 WIB

8 Kebiasaan Orang Kaya yang Membuatnya Sulit Miskin

Inilah Sederet Kebiasaan Orang Kaya yang Membuatnya Sulit Miskin. Ayo Tiru dan Lakukan!
Ilustrasi. Relasi orang kaya yang membuatnya sulit miskin (Sumber : pexels/maryiaplashchynskaya)
Sehat29 April 2024, 07:00 WIB

7 Kategori Makanan Tinggi Serat yang Baik untuk Penderita Gula Darah

Mengonsumsi makanan tinggi serat secara teratur dapat membantu mengatur kadar gula darah, mencegah lonjakan gula darah yang tajam setelah makan, dan memberikan rasa kenyang lebih lama.
Ilustrasi. Mencuci Buah. Contoh Makanan Tinggi Serat yang Baik untuk Penderita Gula Darah (Sumber : Freepik)
Food & Travel29 April 2024, 06:00 WIB

Cara Membuat Jus Jambu Biji untuk Menurunkan Gula Darah, Hanya 5 Langkah!

Jus jambu biji segar ini dapat menjadi tambahan yang menyegarkan dan sehat dalam diet untuk menurunkan gula darah.
Ilustrasi. Cara Membuat Jus Jambu Biji untuk Menurunkan Gula Darah (Sumber : pexels/quangnguyenvinh)
Science29 April 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 29 April 2024, Cek Dulu Yuk Langit di Awal Pekan!

Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Senin 29 September 2024.
Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Senin 29 September 2024. (Sumber : Freepik/@wirestock)
Life28 April 2024, 23:24 WIB

7 Trik Jitu Move On dari Mantan Pacar, Ini yang Bisa Kamu Lakukan!

Putus cinta adalah salah satu momen paling sulit dalam kehidupan, terutama ketika harus melepaskan mantan pacar yang pernah kita cintai dengan sepenuh hati.
Ilustrasi putus cinta. | Sumber Foto: pixabay/oppy77