4 Perbedaan Content Writer dengan Content Creator, Sering Dianggap Sama

Minggu 11 Juni 2023, 06:15 WIB
4 Perbedaan Content Writer dengan Content Creator, Sering Dianggap Sama. | (Sumber : Freepik.com/@rawpixel.com.)

4 Perbedaan Content Writer dengan Content Creator, Sering Dianggap Sama. | (Sumber : Freepik.com/@rawpixel.com.)

SUKABUMIUPDATE.com - Mungkin sebagian dari kalian menganggap content writer dengan content creator memiliki pekerjaan yang sama. Akan tetapi, di antara keduanya memiliki perbedaan.

Content writer adalah penulis profesional yang bertugas menulis dan dipublikasikan ke internet. Selain untuk menarik dan meningkatkan jumlah pembaca, content writer juga diharuskan memiliki kemampuan meriset dan mengembangkan konten.

Sementara content creator cakupannya lebih luas, mereka yang bekerja dibidang ini diharuskan untuk membuat video, media visual foto dan video, hingga desain grafis.

Baca Juga: Link Nonton Film Sewu Dino Full Movie, Film Horor Tentang Santet yang Mematikan

Untuk mengetahui perbedaan content writer dengan content creator berikut ini secara lebih jelas, berikut ini perbedaannya yang dikutip via Akurat.co.

4 Perbedaan Content Writer dan Content Creator

1. Media yang Digunakan

Perbedaan content writer dengan content creator yang pertama adalah dari segi media yang digunakan. Content writer umumnya berfokus pada situs blog yang diaplikasikan dengan karya tulis yang dibuat oleh author.

Sedangkan content creator berfokus pada pembuatan konten di media sosial yang akan dikonsumsi oleh warga net.

Baca Juga: Ramalan Eyang Semar: 10 Tanggal Lahir yang Akan Sukses di Masa Depan

2. Tujuan dari Pekerjaan

Selanjutnya, perbedaan content writer dengan content creator adalah dalam segi tujuan pekerjaan. Tujuan pekerjaan content writer adalah untuk mendatangkan trafik organik dari penulisan artikel yang menggunakan kaidah SEO, serta memberikan informasi tertentu.

Sedangkan content creator bertujuan untuk menciptakan brand awareness dan juga menarik trafik untuk tren yang sedang hangat di media sosial.

Baca Juga: Begini Cara Bu Siti Berbagi Jatah dengan 2 Suami Mudanya, Tetap Harmonis

3. Skill Khusus

Selanjutnya, perbedaan content writer dengan content creator adalah dari segi keahlian khusus yang harus dimiliki. Content writer umumnya perlu memiliki kemampuan untuk menulis konten, serta mengedit tulisan sendiri sehingga dapat dijadikan karya tulis yang nyaman untuk dibaca, mampu meriset topik dan juga memahami prinsip dasar SEO.

Sedangkan content creator perlu memiliki kemampuan untuk memahami dasar-dasar desain, memproduksi foto dan video yang menarik agar target pasar tetap tertarik dengan konten yang diproduksi.

Baca Juga: 8 Rekomendasi Kuliner Pedas di Sukabumi, Nikmatnya Bikin Nagih!

4. Ruang Lingkup Pekerjaan

Terakhir, perbedaan content writer dengan content creator terdapat pada lingkup pekerjaan. Lingkup pekerjaan content writer umumnya berhubungan dengan media online, sehingga pekerjaannya terbatas pada melihat tren yang sedang ramai di media sosial, mencari topik kemudian menulis konten.

Sedangkan content creator umumnya memiliki tanggung jawab yang lebih sedikit. Karena hanya cukup memperhatikan produksi konten yang dibuat.

Itulah 4 perbedaan content writer dengan content creator yang bisa diketahui. Semoga bermanfaat.

Sumber: Akurat.co

 

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi15 Mei 2024, 22:50 WIB

Diduga Kesal Sering Dimarahi, Motif Rahmat Tega Bunuh Ibunya di Kalibunder Sukabumi

Polisi mengungkap motif anak bunuh ibu kandung di Kalibunder Sukabumi. Diduga karena pelaku kesal sering dimarahi korban.
Rahmat (25 tahun), Pelaku pembunuhan ibu kandung di Kalibunder Sukabumi | Foto : Ilyas Supendi
Sukabumi15 Mei 2024, 21:09 WIB

Utusan Gyeongsangnam-do Temui Bupati Sukabumi, Program Beasiswa Kuliah di Korsel Berlanjut

Kerjasama Pemkab Sukabumi dan Provinsi Gyeongsangnam-do terkait program beasiswa kuliah di Korsel berlanjut di 2025.
Bupati Sukabumi Marwan Hamami saat menerima utusan provinsi Gyeongsangnam-do di Pendopo. (Sumber : Diskominfosan Kab. Sukabumi)
Food & Travel15 Mei 2024, 21:00 WIB

Seafood! 8 Rekomendasi Makanan Laut yang Aman Dikonsumsi Penderita Asam Urat

Berikut beberapa makanan laut yang relatif aman untuk dikonsumsi oleh penderita asam urat.
Ilustrasi. Seafood Rekomendasi Makanan Laut yang Aman Dikonsumsi Penderita Asam Urat | Foto: Pixabay/ShenXin
Sehat15 Mei 2024, 20:30 WIB

Teri Termasuk 4 Ikan Laut yang Tinggi Purin dan Tidak Aman untuk Penderita Asam Urat

Ikan laut ini sebaiknya dihindari karena kandungan tinggi purin yang tidak aman dikonsumsi penderita asam urat.
Ilustrasi - Ikan laut ini sebaiknya dihindari karena kandungan tinggi purin yang tidak aman dikonsumsi penderita asam urat. (Sumber : Pixabay.com/@Jinhahahaha).
Sukabumi15 Mei 2024, 20:22 WIB

Usai Autopsi, Jenazah Korban Pembunuhan di Kalibunder Sukabumi Dimakamkan

Korban pembunuhan anak kandung dimakamkan di kampung halamannya di Kalibunder Sukabumi.
Puluhan warga, sanak saudara hingga pemerintah kewilayahan setempat mengiri pemakaman jenazah korban pembunuhan anak kandung di Kalibunder Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Life15 Mei 2024, 20:00 WIB

Kenali 8 Ciri Anak Mengalami Stres Karena Sering Dimarahi Orang Tua!

Anak yang stres karena sering dimarahi orang tua mungkin menunjukkan rasa takut atau kecemasan yang berlebihan, terutama terhadap situasi yang terkait dengan orang tua atau lingkungan rumah.
Ilustrasi. Ciri Anak Mengalami Stres Karena Sering Dimarahi Orang Tua. (Sumber : Pexels/JuanPhotoAndVideo)
Sukabumi15 Mei 2024, 19:13 WIB

9 PPK Bermasalah di Pileg 2024 Lolos 10 Besar Penyelenggara Pilkada di Kota Sukabumi

Terdapat 9 nama PPK yang bermasalah di Pileg 2024 dinyatakan lolos 10 besar calon PPK Pilkada Serentak 2024, ini kata KPU Kota Sukabumi.
Ilustrasi PPK Pilkada Serentak 2024. | Foto : Sukabumi Update
Bola15 Mei 2024, 18:30 WIB

Link Live Streaming Madura United vs Borneo FC di Semifinal Leg 1 Championship Series

Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Semifinal Leg 1 Championship Series Liga 1 2023/2024 antara Madura United vs Borneo FC berikut kami sediakan layanan live streamingnya.
Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Semifinal Leg 1 Championship Series Liga 1 2023/2024 antara Madura United vs Borneo FC berikut kami sediakan layanan live streamingnya. (Sumber : maduraunitedfc.com/Ist).
Nasional15 Mei 2024, 18:01 WIB

Gempa M5,4 Guncang Kepulauan Seribu, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami

Berikut hasil analisis BMKG soal gempa M5,4 di Kepulauan Seribu DKI Jakarta.
Episenter Gempa M5,4 di Kepulauan Seribu DKI Jakarta (Sumber : BMKG)
Life15 Mei 2024, 18:00 WIB

3 Doa Penenang Hati untuk Diamalkan Sebagai Penangkal Masalah dan Kegelisahan Hidup

Doa penenang hati dapat membantu kita mengalihkan fokus dari masalah dan kekhawatiran dan mengingat hal-hal positif dalam hidup.
Ilustrasi sedih dan gelisah -  Doa penenang hati dapat membantu kita mengalihkan fokus dari masalah dan kekhawatiran dan mengingat hal-hal positif dalam hidup. | (Sumber : Freepik.com)