3 Doa Penglaris Dagangan Agar Usaha Lancar Banyak yang Beli

Sabtu 03 Juni 2023, 05:00 WIB
3 Doa Penglaris Dagangan Agar Usaha Lancar Banyak yang Beli. (Sumber : Freepik)

3 Doa Penglaris Dagangan Agar Usaha Lancar Banyak yang Beli. (Sumber : Freepik)

SUKABUMIUPDATE.com - Mencari nafkah dengan berdagang adalah salah satu profesi mulai. Bahkan Rasulullah SAW sendiri adalah pedagang dan beliau sangat memuji dan mendoakan bagi pedagang yang jujur.

Doa penglaris dagangan dapat diamalkan umat Muslim agar usahanya makin lancar dan banyak pembeli. Ketika sedang berdagang, usahakan mengamalkan dulu doa penglaris dagangan.

Dengan membaca doa tersebut, Allah SWT akan membantu kita agar dagangan berkah dan laris manis diburu pembeli.

Baca Juga: Begini Cara Bu Siti Berbagi Jatah dengan 2 Suami Mudanya, Tetap Harmonis

Lalu, seperti apa bacaan doa penglaris dagangan yang sesuai ajaran Islam? Dihimpun via Purwasuka.suara.com (Portal Suara.com), berikut ini ada doa penglaris dagangan yang tertuang dalam Al-Quran dan hadist.

1. Doa Penglaris Dagangan

“As rabbun ay yubdilan khairam min-h inn il rabbin rgibn.”

Artinya, “Mudah-mudahan Allah memberikan ganti kepada kita dengan (kebun) yang lebih baik daripada yang ini, sungguh, kita mengharapkan ampunan dari Allah kita.”

Baca Juga: Inilah 5 Dampak Buruk Poliandri Seperti Kisah Bu Siti Bagi Pelakunya

2. Doa agar Dagangan Berkah

“Allahumma faarijal hammi wa kaasyifal ghammi mujiba da’watal mudhtariina rahmaanad dun-yaa wal aakhirati wa rahiimahumaa irhamnii rahmatan tughniinii bihaa ‘an rahmati man siwaak.”

Artinya, “Ya Allah, Dzat yang menghilangkan segala kesedihan, yang menggembirakan segala duka cita, dan yang mengabulkan semua permohonan, Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayag baik di dunia maupun di akhirat, curahkan rahmat-Mu kepada kami, yaitu rahmat yang menjadikan kami tidak membutuhkan pertolongan selain kepada-Mu”.

Baca Juga: 7 Amalan Pembuka Pintu Rezeki, Yuk Lakukan Setiap Hari

Disarikan dari Kitab Doa Mustajab Terlengkap karya Ustaz H Amrin Ali Al Kasyaf.

3. Doa Supaya Dagangan Banyak yang Beli

Doa usaha lancar ini dibacakan saat membuka usaha dagang pada pagi hari. Selain memohon banyak pembeli, doa ini juga dijadikan permohonan rezeki yang diperoleh agar menjadi berkah untuk orang-orang yang dinafkahi:

“Allahumma inni as’aluka, ‘ilman nafi’an, wa rizqon thoyyiban, wa a’malan mutaqobalan.”

Artinya,“Ya Allah aku mohon kepadamu, berikanlah kepadaku ilmu yang bermanfaat, rizki yang baik, dan amalan yang diterima di sisimu.

Sumber: Purwasuka.suara.com (Portal Suara.com)

 

 

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Entertainment27 September 2023, 14:15 WIB

Putri Ariani Tampil Apik di Final America's Got Talent 2023, Dapat Standing Applause

Putri Ariani berhasil memukau dewan juri di babak final America's Got Talent 2023
Putri Ariani berhasil memukau dewan juri di babak final America's Got Talent 2023 (Sumber : Instagram/@arianinismaputri)
Produk27 September 2023, 14:11 WIB

Gedung Promosi IKM Diresmikan, Pusat Produk Unggulan Kabupaten Sukabumi

Marwan berharap dibangunnya gedung IKM akan menjadi motor penggerak ekonomi.
Bupati Sukabumi Marwan Hamami meresmikan Gedung Promosi dan Pusat Pengembangan IKM di Desa Citepus, Kecamatan Palabuhanratu, Rabu (27/9/2023). | Foto: SU/Ilyas Supendi
Science27 September 2023, 14:00 WIB

Mengenal Bursa Karbon: Pengertian, Dampak dan Contohnya

Apa itu Bursa Karbon dan bagaimana Dampaknya terhadap lingkungan? Simak penjelasannya!
Peresmian Bursa Karbon Indonesia Targetkan Penurunan Emisi Gas Rumah Kaca 2060 | Mengenal Bursa Karbon: Pengertian, Dampak dan Contohnya (Sumber : Instagram/@ojkindonesia)
Entertainment27 September 2023, 13:45 WIB

Ammar Zoni Divonis 7 Bulan Penjara Atas Kasus Penyalahgunaan Narkoba

Ammar Zoni Divonis 7 Bulan Penjara Atas Kasus Penyalahgunaan Narkoba
Ammar Zoni Divonis 7 Bulan Penjara Atas Kasus Penyalahgunaan Narkoba | Sumber: Instagram /@_irishbella_
Life27 September 2023, 13:30 WIB

13 Cara Mengatasi Emosi Anak Laki-laki yang Meledak-ledak, Ini Solusinya!

Mengatasi emosi anak laki-laki yang meledak-ledak memerlukan pendekatan yang baik dan penyelarasan antara orang tua atau pengasuh dengan anak.
Ilustrasi - 13 Cara Mengatasi Emosi Anak Laki-laki yang Meledak-ledak, Ini Solusinya!. (Sumber : Pixabay.com/@freestocks-photos).
Sukabumi27 September 2023, 13:15 WIB

Begal Motor di Bojonggenteng Sukabumi, Bunyi Hukum Pelaku dalam Pasal KUHP

Begini Bunyi Hukum Pelaku Begal dalam Pasal KUHP. Ya, diluar pembahasan jalan rusak yang jadi TKP begal motor di Bojonggenteng Sukabumi, masyarakat tentunya perlu mengetahui wawasan seputar hukum bagi pelaku begal.
Ilustrasi. Justice | Begal Motor di Bojonggenteng Sukabumi, Bunyi Hukum Pelaku dalam Pasal KUHP (Sumber : pixabay.com/@Suco)
Sukabumi27 September 2023, 13:00 WIB

Gemuruh Selepas Subuh dan Ambruknya Gudang Rongsok di Surade Sukabumi

Warga mendengar suara gemuruh ketika bangunan tersebut runtuh lalu hancur.
Gudang rongsok di Kampung Tugu RT 07/03 Desa Cipeundeuy, Kecamatan Surade, Kabupaten Sukabumi, ambruk pada Rabu (27/9/2023). | Foto: P2BK Surade
Sehat27 September 2023, 13:00 WIB

Siswa SD di Sukabumi Diduga Korban Bully, Simak Cara Atasi Trauma Bullying

Berikut cara mengatasi trauma anak korban bullying yang harus diketahui orang tua
Ilustrasi. Siswa SD di Sukabumi Diduga Jadi Korban Bully, Simak Cara Atasi Trauma Korban Bullying (Sumber : Freepik)
Nasional27 September 2023, 12:47 WIB

Bursa Karbon Indonesia Diresmikan, Target Penurunan Emisi Gas Rumah Kaca 2060

Peresmian Bursa Karbon Indonesia dilakukan di Gedung BEI di Jakarta pada Selasa, 26 September 2023. Guna mendukung pemerintah mengejar target menurunkan Emisi Gas Rumah Kaca (GRK) atau net zero emission pada 2060 sesuai ratifikasi Paris Agreement.
Jokowi di Acara Peresmian Bursa Karbon Indonesia yang menargetkan Penurunan Emisi Gas Rumah Kaca 2060 (Sumber : Instagram/@jokowi)
Kecantikan27 September 2023, 12:45 WIB

7 Tips Memilih Parfum Pria Agar Penampilan Sempurna dan Memikat Hati Wanita

7 Tips Memilih Parfum Pria Agar Penampilan Sempurna dan Memikat Hati Wanita
Tips Memilih Parfum Pria Agar Penampilan Sempurna dan Memikat Hati Wanita | Sumber: freepik.com (KamranAydinov)