TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
bankbjb

Bucin Berlebihan pada Pasangan Bikin Clingy Gak Mau Lepas, Apa Itu?

Orang yang menunjukkan sikap clingy cenderung memiliki gaya keterikatan cemas terhadap pasangannya.

Penulis
Jumat 13 Jan 2023, 07:15 WIB

Ilustrasi Bucin Berlebihan pada Pasangan Bikin Clingy Gak Mau Lepas (Sumber : Freepik)

Perilaku kelekatan biasanya ditemukan dalam hubungan romantis. Orang yang menunjukkan sikap clingy cenderung memiliki gaya keterikatan cemas terhadap pasangannya.

Cenderung merasa terus-menerus khawatir tidak dihargai atau ditinggalkan dalam hubungan.

Ketika seseorang membayangkan kondisi terburuk saat pasangan keluar tanpa bersamanya, ia cenderung panik. Rasa panik juga muncul ketika pasangan tidak sering mengirim pesan.

Orang bucin yang clingy bisa melakukan apa saja untuk lebih dekat dengan pasangannya secara emosional. Namun, akhirnya sikap itu membuat tidak nyaman, bahkan mungkin timbul rasa benci. Namun, selain mempengaruhi pasangan, sikap clingy dalam hubungan juga tersebab kurang bisa menyesuaikan diri.

Baca Juga: Tanda Akhir Zaman Menurut Islam yang Wajib Diketahui, Termasuk Arab Saudi Menghijau?

Mengutip Mind Body Green, cara sehari-hari untuk menggambarkan gaya keterikatan cemas yang merupakan pola perilaku dalam hubungan.

Seseorang terus-menerus cemas ditinggalkan atau selalu merasa tidak terpenuhi kedekatan. Sebab, terlibat dalam hiruk pikuk dan kadang-kadang mengendalikan perilaku yang dimaksudkan untuk menjaga pasangannya secara berlebihan.

"Perilaku melekat berasal dari keinginan seseorang memenuhi kebutuhan yang tidak terpenuhi, emosional, fisik, spiritual, atau mental," kata terapis pasangan Beverley Andre.

"Orang tersebut mengalami ketakutan dan kecemasan yang melekat dalam keyakinan. Kebutuhan tidak akan terpenuhi, sehingga melekat dengan seseorang atau situasi untuk mencegah risiko itu."

Contoh perilaku orang bucin, clingy terhadap pasangan


Editor
Halaman :
Berita Terkait
BERITA TERPOPULER
Berita Terkini