3 Sikap yang Bikin Rasa Cinta Pasangan Memudar, Hindari Sebelum Patah Hati!

Selasa 08 November 2022, 20:30 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Hubungan asmara memang kerap mengalami perubahan perasaan, yang dulunya begitu cinta, bisa jadi kehilangan rasa.

Hal tersebut bukan berarti karena bosan, namun bisa jadi sikap kamu yang membuat pasangan kehilangan rasa cinta terhadap kamu lho.

Dan berikut ini merupakan tiga sikap buruk yang bisa bikin pasangan kehilangan rasa cinta yang wajib kamu tahu sebelum sakit hari, seperti melansir dari Yoursay.id (Portal Suara.com).

1. Tidak Mau Mendengar Pendapat Orang Lain

Sikap buruk pertama yang bisa bikin pasangan jadi kehilangan rasa cinta, yaitu ketika kamu tidak mau mendengar pendapat orang lain. Sikap keras kepalamu bikin komunikasi jadi berjalan timpang.

Harus selalu kamu yang didengarkan, harus kamu yang dimengerti, harus kamu yang dituruti, dan berbagai perilaku egois lainnya akibat perilakumu yang tidak mau mendengarkan pendapat orang lain.

2. Saat Ada Masalah Bukan Dibicarakan pada Pasangan, Tapi Diumbar

Sikap buruk lainnya yang perlu dihindari agar pasangan tidak hilang rasa cinta, yaitu ketika ada masalah dengan pasangan hendaknya biasakan untuk dibicarakan, bukan malah diumbar.

Pasangan bisa merasa tersinggung lho. Ketika kamu membicarakan kekurangannya atau persoalan yang sedang menimpa kalian, karena gak semua orang bisa nyaman privasinya didengar oleh pihak ketiga.

Lagi pula, mengumbar masalah gak akan menyelesaikan persoalan, bukan? Dengan berdiskusi langsung ke pasangan setidaknya kalian bisa menjernihkan masalah dan mencari solusinya.

3. Sulit Melupakan Kesalahan di Masa Lalu

Harus diakui, memaafkan memang sulit. Akan tetapi, sifat pemaaf ini penting bila memang ingin hubungan bisa awet. 

Memaafkan di sini gak hanya meneruskan hubungan setelah pasangan melakukan kesalahan, tapi juga berkomitmen untuk move on.

Dengan begitu, seharusnya gak ada yang namanya mengungkit-ungkit masalah.

Ketika kamu mengungkit kesalahan pasangan di masa lalu, ia bakal kecewa. Apalagi jika selama ini ia sudah berusaha untuk berubah.

Dengan mengungkitnya, pasangan akan merasa gak ada gunanya untuk berubah atau meneruskan hubungan, karena toh nyatanya kamu gak bisa memaafkan dan melupakan.

Itulah beberapa sikap buruk yang bisa membuat pasangan jadi kehilangan rasa cinta. Semoga dengan uraian tadi dapat membantumu menjaga hubungan agar tetap awet.

#SHOWRELATEBERITA

Sumber: Yoursay.id (Portal Suara.com)

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Tags :
Berita Terkini
Life29 Maret 2024, 00:51 WIB

6 Cara Ampuh Hilangkan Kecoak di Rumah Dalam Sekejap

Pengendalian kecoak di dalam rumah merupakan salah satu langkah penting dalam menjaga kebersihan dan kesehatan rumah tangga.
Ilustrasi kecoak. (Sumber : Pixabay)
Life28 Maret 2024, 23:54 WIB

7 Skill yang Wajib Dimiliki oleh Mahasiswa, Harus Bisa Beradaptasi

Sebagai seorang mahasiswa, terdapat banyak tuntutan dan tantangan dalam menghadapi dunia akademik dan persiapan untuk karir masa depan.
Ilustrasi mahasiswa. (Sumber : Pixabay)
Produk28 Maret 2024, 23:16 WIB

Pekan Ketiga Ramadan, Beras dan Cabai-cabaian Turun Harga di Pasar Parungkuda Sukabumi

Harga komoditas pangan di Pasar Parungkuda Sukabumi seperti beras dan cabai-cabaian kompak alami penurunan di pekan ketiga ramadan.
Ilustrasi Cabai. (Sumber : SU/Ibnu)
Life28 Maret 2024, 22:58 WIB

Jangan Diberi Racun, Ternyata Ini 6 Cara Ampuh Usir Tikus di Rumah

Tikus adalah salah satu hama yang sering menjadi masalah bagi banyak orang karena dapat merusak makanan, kabel listrik, dan bahkan kesehatan kita.
Ilustrasi. Hewan tikus yang sering dianggap hama di rumah. (Sumber : Pixabay)
Keuangan28 Maret 2024, 22:41 WIB

KPPN Sukabumi Telah Realisasikan Seratus Persen Pembayaran THR 2024

Jelang Hari Raya Idul Fitri, KPPN Sukabumi telah merealisasikan pembayaran THR untuk 7.917 penerima di 67 satuan.
Kepala KPPN Sukabumi, Abdul Lutfi. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi28 Maret 2024, 22:11 WIB

Modal Rayuan di Medsos, Playboy asal Sukabumi Ini Kencani 5 Wanita untuk Gasak Motor

Polisi berhasil menangkap seorang Playboy asal Sukabumi yang melakukan penipuan dan penggelapan motor milik korban yang dikencaninya.
Tampang HH pria asal Cisaat Sukabumi pelaku penipuan dan penggelapan sepeda motor korban dengan modus berkencan dan berkenalan via medsos saat diinterogasi petugas. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi28 Maret 2024, 21:11 WIB

Tingkatkan Pelayanan, Perumdam TJM Sukabumi Pasang Jaringan Pipa Baru di Cikembar

Perumdam TJM Sukabumi cabang Cikembar melakukan pemasangan koneksi jaringan baru pada Kamis (28/3/2024) pagi.
Perumdam TJM Sukabumi melakukan uji coba sambungan pipa distribusi baru di Cikembar. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi28 Maret 2024, 21:01 WIB

CSR PT Dwiharta Logistindo, Ini Daftar Lomba Agama di Cisande Cicantayan Sukabumi

Gebyar Ramadhan merupakan salah satu bentuk penyaluran CSR perusahaannya yang berkantor pusat di Jakarta
Pembukaan gebyar Ramadhan di Masjid Jami Al-Ikhlas RT 15/05 Kampung Cikukulu, Desa Cisande, Kecamatan Cicantayan, Kabupaten Sukabumi, Kamis (28/3/2024). | Foto: Istimewa
Sehat28 Maret 2024, 21:00 WIB

Banyak Ditemui Pas Buka Puasa, 9 Makanan Ini Harus Dihindari Penderita Asam Lambung

Berikut ini beberapa makanan yang harus dihindari oleh penderita asam lambung agar tidak menimbulkan masalah kesehatan
Ilustrasi - Berikut ini beberapa makanan yang harus dihindari oleh penderita asam lambung agar tidak menimbulkan masalah kesehatan (Sumber : Freepik/freepik)
Inspirasi28 Maret 2024, 20:42 WIB

5 Skill yang Wajib Dipelajari dalam Dunia Kerja agar Disayang Atasan

Penting untuk memiliki keterampilan yang tidak hanya relevan dengan bidang pekerjaan yang diinginkan, tetapi juga mencakup kemampuan interpersonal, manajemen waktu, dan adaptabilitas.
Ilustrasi dunia kerja. (Sumber : Pixabay)