Free Fire: 5 Pet Ini Pantas Dapatkan Buff Tahun Depan

Selasa 28 Desember 2021, 22:15 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Free Fire merupakan salah satu game online yang di dalamnya terdapat pet atau hewan peliharaan. Pet di dalam Free Fire berguna untuk membantu pemain ketika berada di dalam medan perang.

Semua pet yang ada di dalam Free Fire tidak diciptakan sama, seperti halnya karakter.

Beberapa pet seharusnya pantas mendapatkan rework berupa buff atau peningkatan kekuatan. Tentunya dengan adanya rework berupa buff ini, popularitas pet bisa meningkat dan berguna bagi pemain.

Dengan adanya buff, pet tersebut bisa dikagumi pemain dan digunakan untuk bertempur di medan perang.

photoPet Free Fire - (wallpapercave.com)

Melansir dari suara.com, lima pet Free Fire ini pantas mendapatkan buff di tahun depan. berikut daftarnya:

Baca Juga :

5 Karakter Free Fire dengan Kemampuan Terbaik, Gahar Untuk War!

1. Dreki

Dreki memiliki kemampuan Dragon Glare yang memungkinkan pemain untuk melihat lawan menggunakan MedKit dalam jarak 30 meter. kemampuan tersebut berfungsi secara total dalam waktu lima detik.

Kemampuan Dreki mungkin tidak selamanya baik karena pemain tidak menggunakan MedKit untuk penyembuhan, namun kemampuan Dreki memiliki banyak kegunaan taktis.

Pemain umumnya hanya mengandalkan EP atau kemampuan penyembuhan aktif untuk memulihkan HP, setelah baku tembak. Dreki bisa mendapatkan peningkatan dengan mendeteksi metode penyembuhan ini.

2. Falco

Salah satu pet paling berguna di Free Fire adalah Falco. Pet ini memiliki kemampuan  Skyline Spree, dengan begitu pemain bisa mendarat lebih cepat.

Falco juga dapat meningkatkan kecepatan meluncur sebesar 45 persen dan dicing sebesar 50 persen.

Namun, kemampuan Falco tersebut akan menghilang setelah pengguna selesai melakukan pendaratan.

3. Dr. Beanie

Selain Falco, Dr. Beanie juga merupakan salah satu pet yang paling menguntungkan pemain. 

Pet ini memiliki kemampuan bernama Dashy Duckwalk yang memberi pemain peningkatan kecepatan gerakan sebesar 60 persen ketika dalam posisi jongkok.

Kemampuan yang dimiliki oleh Dr. Beanie ini cocok jika pemain ingin bermain secara pasif atau diam-diam.

Dibalik kemampuannya yang menguntungkan, pet ini juga memiliki kekurangan. Kemampuan yang dimiliki Dr. Beanie memiliki penggunaan yang terbatas. Maka dari itu, pet ini perlu mendapatkan buff berupa peningkatan kecepatan.

Jika mendapatkan buff berupa peningkatan kecepatan. Tentunya pet  ini diharapkan dapat meningkatkan kecepatan pada berbagai posisi disesuaikan dengan postur tubuh pemain.

Misalnya pada posisi tengkurap, pet ini dapat meningkatkan kecepatan gerakan pemain sebesar 40 persen, 10 persen ketika berjalan dan 5 persen saat berlari.

Buff Kemampuan yang dimiliki oleh Dr. Beanie dapat membuka lebih banyak opsi taktis dalam game.

4. Detective Panda

Detective Panda merupakan salah satu pet paling awal atau tertua di Free Fire. Pet ini memiliki kemampuan bernama Blessings. Dengan kemampuan ini, pemain dapat memulihkan 10 HP setelah membunuh lawan.

Kemampuan yang dimiliki oleh Detective Panda sangat cocok untuk pemain agresif dan pemain yang ingin mencoba hot-drop.

Akan tetapi, kemampuan Detective Panda tidak akan terlalu berguna ketika pemain menggunakan karakter Jota.

Namun jika pet ini mendapatkan Buff dan dipasangkan dengan karakter Jota. Alih-alih memberikan 10 HP per kill, kemampuannya dapat ditingkatkan untuk memberikan HP dan EP.

Jika Detective Panda mendapatkan buff, maka pemain dapat memulihkan HP dan EP sekaligus selama pertarungan.

5. Shiba

Shiba memiliki kemampuan Mushroom Sense. Sesuai dengan namanya, kemampuan ini berguna untuk menandai jamur di peta setiap 120 detik.

Kesulitan dalam menemukan jamur dalam game cukup rendah, meskipun kemampuan ini memiliki batas tertentu.

Daripada menemukan jamur, Shiba akan lebih baik jika mendapatkan peningkatan kemampuan seperti memberikan jamur kepada pemain setiap dua menit, sama seperti Mr. Waggor yang menyediakan gloo walls.

Untuk diketahui, jamur atau mushroom di Free Fire berfungsi untuk menambahkan HP saat kondisi terdesak.

SUMBER: SUARA.COM

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Tags :
Berita Terkini
Sukabumi29 April 2024, 11:31 WIB

84 Orang Diduga Keracunan Makanan Hajatan di Kabandungan Sukabumi, Begini Kondisinya

Rombongan pengantin laki-laki dan tamu undangan mulai merasa tidak enak badan pada Minggu sore.
Salah satu warga saat dirawat di puskesmas setelah diduga keracunan makanan hajatan pernikahan di Desa Tugubandung, Kecamatan Kabandungan, Kabupaten Sukabumi, Minggu, 28 April 2024. | Foto: Istimewa
Life29 April 2024, 11:30 WIB

6 Tanda Kamu Memiliki Bakat Jadi Pemimpin di Masa Depan, Ini Buktinya

Jika orang memiliki jiwa sebagai pemimpin, biasanya akan nampak pada sikapnya, baik untuk dirinya maupun kepada orang lain.
Ilustrasi. Tanda orang yang berjiwa pemimpin. Sumber foto : Pexels/Rebrand Cities
Life29 April 2024, 11:00 WIB

10 Cara Sopan Mengingatkan Teman yang Tidak Tahu Diri

Inilah Beberapa Cara Sopan Mengingatkan Teman yang Tidak Tahu Diri. Yuk, Coba Lakukan!
Ilustrasi -  Cara Sopan Mengingatkan Teman yang Tidak Tahu Diri (Sumber : pexels.com/@Askar Abayev)
Life29 April 2024, 10:59 WIB

Beri dengan Segera, 5 Cara Mengatur Sistem Hadiah untuk Anak Balita

Sistem penghargaan bergantung pada penguatan positif untuk mendorong perilaku yang baik. Berikut cara membuat sistem penghargaan untuk balita, anak prasekolah, dan anak usia sekolah.
Ilustrasi hadiah untuk balita. | Foto: Pexels.com/@jonathan borba
Life29 April 2024, 10:30 WIB

5 Cara Menjadi Orang yang Berhati Lembut Agar Bijak Menjalani Hidup

Memiliki hati lembut tentu diidamkan sebagian orang. Karena dengan berhati lembut tidak akan mudah grasak-grusuk, emosian dan marah-marah menyikapi sesuatu.
Ilustrasi. Cara menjadi orang yang berhati lembut. Sumber foto : Pexels/RDNE Stock project
Sukabumi29 April 2024, 10:27 WIB

161 Penerima Beasiswa 1000 Anak Negeri 2024 Ikut Bimtek SCAU Universitas Nusa Putra

Program beasiswa 1000 anak Negeri merupakan persembahan Universitas Nusa Putra dalam memberikan kesempatan seluas-luasnya kepada seluruh masyarakat Indonesia untuk menempuh pendidikan tinggi.
Penerima beasiswa 1000 Anak Negeri tahun 2024 Universitas Nusa Putra di ruang auditorium Universitas Nusa Putra, Cisaat-Sukabumi, Jumat, 26 April 2024. | Foto: Universitas Nusa Putra
Life29 April 2024, 10:10 WIB

5 Penyebab Balita Menggigit, Salah Satunya Membantu Berkomunikasi

Banyak anak usia 1 tahun yang menggunakan giginya dibandingkan lidahnya. Berikut ini penyebab balita yang senang menggigit.
Ilustrasi balita menggigit. | Foto: Freepik
Gadget29 April 2024, 10:00 WIB

Begini Langkahnya, 8 Cara Mengatasi Laptop yang Sering Nge Freeze

ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mengatasi laptop yang nge freeze.
Ilustrasi - ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mengatasi laptop yang nge freeze. (Sumber : Freepik.com/@KamranAydinov).
Life29 April 2024, 09:42 WIB

Ciptakan Rutinitas, Ini 7 Cara Ampuh Menenangkan Balita yang Rewel

Tertawa satu menit dan menangis di menit berikutnya? Pelajari cara menangani emosi balita Anda yang selalu berubah.
Ilustrasi menenangkan balita yang rewel. | Foto: Freepik
Sukabumi29 April 2024, 09:34 WIB

Pelajar SMPN Cibitung Butuh Perahu, Pergi Sekolah Lintasi Sungai Cikaso Sukabumi

Perahu yang selama ini digunakan pelajar dan guru sering mengalami masalah.
Perahu untuk pelajar dan guru di Sungai Cikaso, Kecamatan Cibitung, Kabupaten Sukabumi. | Foto: Istimewa