Resep Bolu Gulung Ketan Hitam, Cocok untuk Hidangan Akhir Pekan!

Sabtu 01 Oktober 2022, 06:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Kembali lagi dengan kue bolu, kali ini kami akan membagikan resep bolu gulung ketan hitam, rasanya legit dengan tekstur lembut serta wangi khas ketan hitam yang dijamin pasti bunda dan keluarga menyukainya.

Jadi untuk bunda yang menyukai baking dan memiliki waktu luang yuk cobain buat bolu gulung ketan hitam ini cocok deh disantap bersama kelurga di rumah untuk akhir pekan ini.

Cara membuatnya tidak ribet dan bahan-bahannya dapat bunda temui di minimarket terdekat.

Nah, langsung saja yuk simak cara membuatnya seperti yang telah kami rangkum dari akun Instagram @/ayoe_widya83.

Baca Juga :

Resep dan Cara Membuat Ice Cream Cake ala Chef Devina Hermawan

Resep Bolu Gulung Ketan Hitam

photoIlustrasi Bolu Gulung Ketan Hitam - (Instagram @ayoe_widya83)</span

Bahan A:

  • 3 telur utuh
  • 3 kuning telur
  • 9 gr cake emulsifier
  • 90 gr gula pasir

Bahan B (Bahan Kering, ayak):

  • 60 gr terigu protein rendah
  • 50 gr tepung ketan hitam
  • 10 gr maizena
  • 10 gr susu bubuk
  • 1 sdt charcoal powder

Bahan C:

  • 100 gr mentega / margarin cair
  • 1 sdt vanila (optional)

Bahan Lainnya:

  • Butter cream
  • Keju cheddar parut

Cara Membuat:

  1. Mixer bahan A sampai mengembang, kental, dan berjejak
  2. Tambahkan bahan kering (bahan B) diayak, kemudian mixer dengan kecepatan rendah sampai tercampur merata
  3. Masukkan bahan C, aduk balik hingga merata sampai tidak ada endapan mentega cair
  4. Tuang ke dalam loyang, ratakan adonan hentakkan loyang beberapa kali
  5. Panggang dalam oven yang sudah dipanaskan sebelumnya dengan suhu 180 derajat celcius selama 20 sampai 25 min.
  6. Angkat bolu dari oven, keluarkan dari loyang, dan tunggu sampai dingin dalam suhu ruangan
  7. Oles dengan butter cream lalu letakkan keju cheddar parut, gulung dan padatkan
  8. Selesai, Bolu gulung ketan hitam siap disajikan

Baca Juga :

Resep dan Cara Membuat Ice Cream Cake ala Chef Devina Hermawan

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Inspirasi27 April 2024, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 27 April 2024, Yuk Cek Dulu Sebelum Jalan-jalan di Akhir Pekan

Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Sabtu 26 April 2024.
Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Sabtu 26 April 2024. (Sumber : Freepik/@wirestock)
Sukabumi26 April 2024, 23:14 WIB

Marwan Belum Terima 2 Partai Tambahan yang Akan Dukung Asjap di Pilkada Sukabumi, Kenapa?

Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Sukabumi, Marwan Hamami menyebut ada dua partai lagi yang ingin turut hadir pada acara deklarasi koalisi tiga partai dalam pengusungan pasangan bakal calon untuk maju di Pilkada 2024.
Marwan Hamami, Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Sukabumi | Foto : Asep Awaludin
Sukabumi26 April 2024, 23:09 WIB

Tiga Partai Resmi Berkoalisi, Marwan Beberkan Alasan Usung Asep Japar di Pilkada Sukabumi

Tiga partai yakni Golkar, Gerindra, dan PPP secara resmi berkoalisi untuk mengusung Asep Japar di Pilkada 2024
Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Sukabumi, Marwan Hamami menandatangani kesepakatan koalisi tiga partai Golkar, PPP dan Gerindra, Jumat (26/4/2024) | Foto : Asep Awaludin
Sukabumi26 April 2024, 21:49 WIB

Akibat Banjir, Toko Alat Listrik di Cidahu Sukabumi Alami Kerugian hingga Belasan Juta

Banjir yang terjadi di Kampung Pasirdoton, Desa Pasirdoton, Kecamatan Cidahu, Kabupaten Sukabumi, pada Kamis, 25 April 2024 membuat beberapa pihak mengalami kerugian yang cukup besar.
Sejumlah warga dan karyawan toko memindahkan barang yang sebelumnya terendam banjir di Kampung Pasirdoton, Desa Pasirdoton, Kecamatan Cidahu, Kabupaten Sukabumi | Foto : Ibnu Sanubari
Life26 April 2024, 21:05 WIB

6 Mental Miskin yang Membuat Hidup Anda Melarat di Masa Depan, Yuk Hindari!

Orang yang memelihara mental miskin tentu akan berpengaruh terhadap masa depannya, melarat atau berjaya. Itulah pentingnya hal ini.
Ilustrasi. Mental miskin yang wajib dijauhi. | Sumber foto : Pexels/Mehmet Turgut Kirkgoz
Life26 April 2024, 21:00 WIB

8 Sikap Baik Orang Sopan yang Membuatnya Dihargai dan Dihormati

Inilah Contoh Sikap Baik Orang Sopan yang Membuatnya Dihargai dan Dihormati. Apa Kamu Salah Satunya?
Ilustrasi - Sikap Baik Orang Sopan yang Membuatnya Dihargai dan Dihormati . (Sumber : Freepik.com)
Sukabumi26 April 2024, 20:57 WIB

Jelang Kongres, PAN Kabupaten Sukabumi Pastikan Dukung Zulhas Tiga Periode

DPD PAN Kabupaten Sukabumi menyatakan sikapnya untuk mendukung kembali Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan kembali melanjutkan kepemimpinan di periode ketiga pada masa jabatan 2025-2030.
Mansurudin, Ketua DPD PAN Kabupaten Sukabumi | Foto : Sukabumi Update
Life26 April 2024, 20:30 WIB

Kamu Akan Tetap Miskin Jika 10 Kebiasaan Ini Masih Terus Dilakukan!

Kebiasaan buruk dapat menghambat kemajuanmu dan membuatmu terjebak dalam jurang kemiskinan.
Ilustrasi - Kebiasaan buruk dapat menghambat kemajuanmu dan membuatmu terjebak dalam jurang kemiskinan. (Sumber : Freepik)
Inspirasi26 April 2024, 20:24 WIB

5 Kebiasaan Orang China yang Membuat Hidupnya Gampang Kaya dan Jauh dari Kemiskinan

Orang China memiliki kebiasaan yang membuat hidupnya selalu kaya dan jauh dari kehidupan miskin di masa depannya, apalagi di hari tuanya.
Ilustrasi. Kebiasaan orang china yang membuatnya hidup kaya. | Sumber foto : Pexels/Pixabay
Sukabumi26 April 2024, 20:09 WIB

Kades Ungkap Penyebab Banjir hingga Rendam Jalan dan 18 Rumah Warga di Cidahu Sukabumi

Data sementara terdampak banjir yang melanda Kampung Pasirdoton Desa Pasirdoton Kecamatan Cidahu Kabupaten Sukabumi, pada Kamis, 25 April 2024 bertambah
Kondisi jalan raya Cidahu dan rumah warga yang terendam banjir. (Sumber : Istimewa)