Review Anime One Piece 1066, Pertarungan Sengit Captain Kid dan Law vs Big Mom

Senin 26 Juni 2023, 18:45 WIB
Review Anime One Piece 1066, Pertarungan Sengit Captain Kid dan Law vs Big Mom. | (Sumber : Istimewa.)

Review Anime One Piece 1066, Pertarungan Sengit Captain Kid dan Law vs Big Mom. | (Sumber : Istimewa.)

SUKABUMIUPDATE.com - Anime One Piece episode 1066 telah dirilis pada Minggu 25 Juni 2023 dengan judul “Acara Utama Dimulai! Teknik Kuat Goncangan dan Magnet!”

Episode One Piece 1066 ini akan mengisahkan pada pertarungan Trafalgar Law dan Eustass “Captain” Kid melawan salah satu Yonkou terkuat Big Mom.

Pertarungan sengit aliansi bajak laut Trafalgar Law dan Eustass “Captain” Kid melawan Big Mom. Dan berikut review singkat anime One Piece episode 1066.

Baca Juga: Link Nonton Film Sewu Dino Full Movie, Film Horor Tentang Santet yang Mematikan

Review One Piece Episode 1066

Dari awal cerita, mengisahkan seorang Kaisar Bajak Laut Big Mom yang berambisi menghabisi Monkey D Luffy, namun usahanya dihadang oleh Captain Kid.

Setelah lama perbincangan yang alot, datang lah Law yang memiliki niatan balas dendam kepada Big Mom. Mereka berdua kemudian membentuk aliansi sementara untuk menghabisi Big Mom.

Mereka berdua sebisa mungkin harus mengalahkan Big Mom agar pertarungan Luffy dan Kaido tidak terganggu.

Baca Juga: Link Nonton Film Evil Dead Rise Full Movie, Teror Iblis yang Sadis dan Brutal

Sayangnya, dalam pertarungan melawan Big Mom, Kid mengalami sakit yang menyebabkan dirinya menjadi mangsa mudah bagi Big Mom. Alhasil hanya Law lah yang mencoba menghadapi Big Mom sekuat tenaga demi menghalau serangan kepada Kid.

Diketahui, penyebab sakit Kid itu karena kiriman santet dari bajak laut bernama Hawkins. Rasa sakit itu dipindahkan kepada badan Kid.

Kendati demikian, anak buah Kid bernama Killer akhirnya menghadapi Hawkins dan mengetahui teknik yang dilakukannya. Akhirnya Killer berhasil menghabisi Hawkins dan Kid bisa sembuh dan bertarung seperti biasa lagi melawan Big Mom.

Baca Juga: Jangan Lupa Besok Puasa Tarwiyah dan Arafah, Ini Bacaan Niat dan Keutamaannya

Kid lalu ngamuk dan mengaktifkan Punk Rotten dengan kerja sama bersama Law yang menggunakan Anesthesia. Imbasnya, leher Big Mim berhasil ditebas oleh pedang Law.

Law yang saat itu cerdas mengaktifkan Shock Wave untuk beri kejutan pada Big Mom. Sementara Kid membuat tubuh Big Mom jadi magnet saat ia lengah.

Big Mom akhirnya berhasil dilumpuhkan walau hanya sementara waktu. Ia dengan tubuh besarnya kemudian kembali berdiri dan mengamuk.

Baca Juga: 4 Keutamaan Puasa Tarwiyah dan Arafah, Menghapus Dosa Selama 2 Tahun

Big Mom mengambil nyawa anak buahnya lalu dengan ada di genggamannya, ia membangkitkan kembali kekuatannya. Kekuatannya ini lebih besar dan lebih kuat serta sulit dikalahkan.

Melalui kekuatannya ini, lantas saja Big Mom langsung menuju Luffy yang sedang bentrok dengan Kaido dengan meninggalkan Kid serta Law.

Law yang tak terima di cuekin oleh Big Mom, langsung menyerang wanita bertubuh gempal itu dengan Shock Wille dan membuatnya terjatuh. Kid lalu mengeluarkan jurus Puck Corna Dio dan langsung menyerang Big Mom.

 

 

 

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Inspirasi02 Mei 2024, 09:30 WIB

Loker Human Resources and General Affair Manager di Perusahan Makanan 2024

Berikut Informasi Lowongan Kerja Bidang Human Resources and General Affair Manager di Perusahan Makanan Tahun 2024.
Ilustrasi. Wawancara Kerja. Loker Human Resources and General Affair Manager di Perusahan Makanan 2024 (Sumber : Freepik/Yanalya)
Sehat02 Mei 2024, 09:00 WIB

7 Pengobatan Rumahan untuk Mengatasi Darah Tinggi (Hipertensi), Sehat dan Alami!

Pengobatan rumahan ini sangat efektif untuk mengobati darah tinggi.
Ilustrasi teh hijau - Pengobatan rumahan ini sangat efektif untuk mengobati darah tinggi. | (Sumber : Freepik.com)
Life02 Mei 2024, 08:58 WIB

Harus Dihilangkan, 10 Alasan Tidak Sehat Orang Tua Hindari Mendisiplinkan Anak

Mendisiplinkan anak memang tidaklah mudah dan perlu kerja keras. Namun dengan alasan apa pun, hal itu tetap harus dilakukan.
Ilustrasi alasan tidak sehat mendisiplinkan anak. | Foto: Pexels.com/@Nothing Ahead
Sukabumi02 Mei 2024, 08:50 WIB

Warga Jampangkulon Sukabumi Ditemukan Tewas Tergantung, Keluarga Ungkap Ini

Dugaan bunuh diri ini diketahui ketika istri korban yang berinisial S mencari suaminya.
Jenazah J (59 tahun) saat dievakuasi oleh warga dari lokasi dugaan gantung diri di Desa Tanjung, Kecamatan Jampangkulon, Kabupaten Sukabumi, Rabu, 1 Mei 2024. | Foto: Istimewa
Sukabumi02 Mei 2024, 08:24 WIB

Upaya Mitigasi Bencana, DPUTR Rawat 40 Pohon di Kota Sukabumi

Tindakan ini diambil tidak terlepas dari kondisi hujan deras disertai angin kencang.
Kepala Seksi Pertamanan DPUTR Kota Sukabumi Fajar Rahmansyah. | Foto: Website Pemkot Sukabumi
Sukabumi02 Mei 2024, 08:14 WIB

Kepsek-Orang Tua Ikut Literasi Digital Kemenkominfo dan Disdikbud Kota Sukabumi

Kegiatan bertema bijak berinteraksi di media sosial ini bagian dari program makin cakap digital.
Kemenkominfo bersama Disdikbud Kota Sukabumi pada Senin, 29 April 2024 menggelar kegiatan literasi digital di Gedung Harsa. | Foto: Website Pemkot Sukabumi
Sehat02 Mei 2024, 08:00 WIB

Boleh Aerobic! 8 Rekomendasi Olahraga yang Aman untuk Penderita Gula Darah

Salah Satunya Boleh Aerobic, Inilah Rekomendasi Olahraga yang Aman untuk Penderita Gula Darah.
Ilustrasi. Aerobic. Rekomendasi Olahraga yang Aman untuk Penderita Gula Darah (Sumber : Pexels/KarolinaG)
Life02 Mei 2024, 07:00 WIB

9 Ciri Seseorang Menyayangimu dengan Tulus, Apakah Dia Melakukannya?

Inilah Sederet Ciri Seseorang Menyayangimu dengan Tulus, Apakah Dia Melakukannya?
Ilustrasi - Ciri Seseorang Menyayangimu dengan Tulus, Apakah Dia Melakukannya. (Sumber : Freepik.com)
Food & Travel02 Mei 2024, 06:00 WIB

9 Langkah Mudah Membuat Air Rebusan Daun Kumis Kucing untuk Menurunkan Gula Darah

Yuk Ikuti Langkah Mudah Berikut untuk Membuat Air Rebusan Daun Kumis Kucing guna Menurunkan Gula Darah.
Ilustrasi - Daun kumis kucing. Foto: Instagram/@kebonmojo
Science02 Mei 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 2 Mei 2024, Pagi Hari Cerah dan Siang Hujan Sedang

Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Kamis 2 Mei 2024.
Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Kamis 2 Mei 2024. (Sumber : Freepik/@wirestock)