4 Trend Mukena untuk Lebaran 2021

Rabu 12 Mei 2021, 08:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Berbagai jenis mukena untuk lebaran kini sangat variatif, dimulai dari pilihan warna hingga renda yang disematkan pada mukena, membuat perempuan muslim yang menggunakannya akan terlihat lebih cantik dan anggun saat beribadah salat Idul Fitri. 

Pemakaian mukena dimulai sejak masuknya Islam ke Indonesia pada abad ke-15, yaitu sejak penyebaran Islam oleh Wali Songo di tanah Jawa. 

Mukena akhirnya dirundingkan untuk menjadi alat salat untuk perempuan muslim, sebab pada waktu itu para perempuan Jawa masih mengenakan kemben dalam kehidupan sehari-harinya. 

Baca Juga :

5 Rekomendasi Baju Lebaran Seragam ala Seleb

Berikut beberapa trend mukena yang bakal trend pada saat lebaran 2021.

1. Mukena Printing Kain Silk

photoMukena Printing Kain Silk - (Pinterest)</span

Mukena printing dengan menggunakan kain silk dapat Anda beli dari mulai seharga Rp 500 ribu rupiah. 

Bahannya yang lembut dan flowy, serta memiliki desain khusus, menjadi alasan kenapa mukena jenis ini cukup mahal harganya. 

Ujung kain pada mukena ini biasanya ditutupi dengan laser cut yang membuat perempuan muslim yang memakainya semakin terlihat cantik. 

2. Mukena dengan Bahan Rayon Eco Twill

photoMukena Rayon Eco Twill - (Pinterest)</span

Bahan rayon eco twill kini sedang banyak dibuat oleh para desainer pakaian. Salah satu kelebihannya yakni, mukena ini anti bakteri. 

Mukena ini juga tersedia dalam warna-warna yang cantik. Paduan warna atasan dan bawahan mukena bahan ini biasanya berbeda. Bahan rayon eco twill juga cocok jika dipakai oleh perempuan remaja dan anak-anak. 

3. Mukena Cotton Crepe 

photoMukena Cotton Crepe - (Pinterest)</span

Mukena cotton crepe identik dengan bahan polos atas dan bawah satu warna dengan desain yang sederhana. 

Mukena cotton crepe sangat cocok digunakan sehari-hari atau bisa juga dikenakan saat momen besar seperti salat Idul Fitri bagi mereka yang ingin menampilkan sisi kesederhanaan namun tetap menawan dan elegan. 

4. Mukena Bordir 

photoMukena Bordir - (Pinterest)</span

Aksen bordir yang memenuhi mukena ini biasanya menjadi favorit para ibu paruh baya. 

Biasanya, ibu-ibu ingin menampilkan kesan yang mewah dan menonjol dengan menampilkan gaya mukena yang terkesan 'penuh' dengan bordir atau hiasan lain. 

Saat lebaran, mukena ini akan menjadi primadona di kalangan ibu-ibu.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Life30 April 2024, 19:23 WIB

6 Bukti Jelas Pasangan Kamu Hanya Pura-pura Cinta Selama Ini, Ketahui Tandanya

Terkadang tidak disadari bahwa selama ini pasangan anda hanya pura-pura cinta dan berniat hanya mengambil manfaat materi dari hubungan.
Ilustrasi. Pasangan yang pura-pura cinta. | Sumber Foto : Pexel/RDNE Stock project
Life30 April 2024, 19:19 WIB

Berikan Konsekuensi, Berikut 5 Strategi Disiplin Agar Anak Tidak Mencuri

Biasanya, mencuri dapat diatasi melalui bimbingan, intervensi, dan konsekuensi orang tua. Namun, jika seorang anak terus melakukan perilaku tersebut, mereka mungkin memerlukan bantuan profesional.
Ilustrasi agar anak tidak mencuri | Foto : pexels.com/@kamaji ogino
Keuangan30 April 2024, 19:16 WIB

Belajar dari Orang Jepang, Ini 6 Cara Mengelola Uang Bulanan dengan Benar, Yuk Terapkan!

Orang Jepang memiliki konsep dalam menabung keuangan. Ini solusi bagi orang yang ingin cepat kaya dengan menerapkan langkah finansial ini.
Ilustrasi. Belajar menabung uang dari orang Jepang. | Sumber Foto: Pexels/Ahsanjaya
Sukabumi30 April 2024, 19:10 WIB

Cerita Asep Gali Tanah Temukan Senjata Api Laras Panjang Di Cisaat Sukabumi

Asep menceritakan penemuan senjata api laras panjang ketika ia bekerja untuk membetulkan saluran air pada kolam ikan yang bocor, setelah satu meter penggalian
Asep Burdah (49 tahun), temukan senjata laras panjang saat gali tanah tepi kolam | Asep Awaludin
Gadget30 April 2024, 19:00 WIB

Performa Tangguh: Rekomendasi 3 HP dengan Chipset Snapdragon 7s Gen 2

Ada beberapa hp dengan chipset Snapdragon 7s Gen 2 yang bisa Anda pertimbangkan.
POCO X6 5G - Ada beberapa hp dengan chipset Snapdragon 7s Gen 2 yang bisa Anda pertimbangkan. (Sumber : mi.co.id).
Life30 April 2024, 18:21 WIB

Patut Diterapkan Bund, Ini Tips Ajari Anak Berperilaku Baik Saat Kunjungi Rumah Orang Lain

Ajari anak Anda bagaimana berperilaku ketika mengunjungi rumah orang lain
Ilustrasi berperilaku baik ketika mengunjungi rumah orang lain | Foto : Pexels.com/@Sergey Makashin
Life30 April 2024, 18:04 WIB

6 Kesalahan Mendidik Anak yang Sering Disepelekan Orang Tua, Anda Termasuk?

Kesalahan mendidik anak bisa menyebabakn kefatalan bagi pertumbuhan dan perkembangan anak itu sendiri. Orang tua harus mengetahui betul hal ini.
Ilustrasi. Kesalahan orang tua dalam mendidik anak | Sumber foto : Pexels/RDNE Stock project
Life30 April 2024, 18:00 WIB

Amalkan Segera! 5 Doa Minta Jodoh Agar Dipertemukan dengan Pasangan Terbaik

Amalkan doa ini segera jika kamu ingin memiliki jodoh terbaik dari Allah SWT.
Amalkan doa ini segera jika kamu ingin memiliki jodoh terbaik dari Allah SWT. | (Sumber : Instagram/@dindahw)
Sukabumi30 April 2024, 17:54 WIB

DLH Akui Kekurangan Armada Soal Telat Angkut Tumpukan Sampah di Palabuhanratu Sukabumi

Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabipaten Sukabumi Prasetyo menyebutkan bahwa penyebab tidak terangkutnya sampah tersebut itu di sebabkan oleh kekurangan armada pengangkut sehingga sedikit terhambat.
Kondisi tumpukan sampah di TPSS Kampung Pangsor Lio, RT 01, RW 25, Kelurahan/Kecamatan Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi | Foto : Ilyas Supendi
Life30 April 2024, 17:34 WIB

Ajarkan Keterampilan Khusus, Ini 7 Cara Mengajari Anak Agar Tangguh Secara Mental

Dalam membangun kekuatan mental anak, dibutuhkan komitmen dan konsistensi. Namun dengan komunikasi yang teratur, dan berupaya membangun kepercayaan diri dan harga diri mereka secara teratur, Anda akan memberikan kekuatan mental.
Ilustrasi anak tangguh secara mental / Sumber : pexels.com/@Allan Mas